Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Memasuki Musim Hujan 2025, BPBD Sulbar Bangun Koordinasi Lintas Sektor

Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Memasuki Musim Hujan 2025, BPBD Sulbar Bangun Koordinasi Lintas Sektor

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 18 Sep 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Barat melalui Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik, Arnidah, mengikuti rapat koordinasi secara virtual melalui Zoom Meeting yang diselenggarakan oleh Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Republik Indonesia (Kemenko PMK), Kamis 18 September 2025.

Rapat koordinasi tersebut dipimpin langsung oleh Deputi Bidang Koordinasi Penanggulangan Bencana dan Konflik Sosial, Lilik Kurniawan, dengan agenda utama membahas langkah-langkah antisipasi menghadapi potensi bencana hidrometeorologi seiring dengan datangnya musim hujan tahun 2025.

Dalam rapat ini, seluruh peserta dari berbagai provinsi diminta untuk memperkuat koordinasi lintas sektor, meningkatkan kesiapsiagaan, serta memaksimalkan peran posko penanggulangan bencana di daerah masing-masing. Selain itu, dibahas pula strategi distribusi logistik dan kesiapan sumber daya untuk menghadapi kemungkinan banjir, longsor, dan cuaca ekstrem lainnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Presiden Jokowi Beberkan Tiga Acuan Wujudkan Indonesia Emas 2045

    Presiden Jokowi Beberkan Tiga Acuan Wujudkan Indonesia Emas 2045

    • calendar_month Ming, 18 Jun 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 6
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyebutkan bahwa setidaknya ada tiga hal pokok yang akan menjadi acuan untuk menggapai visi Indonesia Emas 2045. Hal tersebut disampaikan Presiden Jokowi saat meluncurkan Rancangan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045, Kamis (15/06/2023), di Djakarta Theater, Jakarta. Pertama adalah stabilitas bangsa dan negara. “Stabilitas bangsa ini […]

  • Wagub Sulbar Hadiri Buka Puasa di Pasangkayu, Tegaskan Komitmen Pemprov dan Pemkab untuk Pemerataan Pembangunan

    Wagub Sulbar Hadiri Buka Puasa di Pasangkayu, Tegaskan Komitmen Pemprov dan Pemkab untuk Pemerataan Pembangunan

    • calendar_month Sab, 22 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Pasangkayu (ekspossulbar.co.id) — Wakil Gubernur Sulawesi Barat, Salim S Mengga hadir bersama Gubernur Sulbar, Suhardi Duka dalam acara buka puasa b bersama sebagai rangkaian safari ramadan di Rujab Bupati Pasangkayu , Jum’at 21 Maret 2025.Pada kesempatan tersebutz Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar menyerahkan 750 paket ramadan secara simbolis kepada masyarakat. Wakil Gubernur Sulawesi Barat Salim […]

  • Anggota Komisi IX DPR RI Dapil Sulbar Sosialisasikan Program Jaminan Sosial Gandeng BPJS Ketenagakerjaan

    Anggota Komisi IX DPR RI Dapil Sulbar Sosialisasikan Program Jaminan Sosial Gandeng BPJS Ketenagakerjaan

    • calendar_month Sel, 17 Sep 2024
    • account_circle Chamar
    • visibility 9
    • 0Komentar

    MAMUJU, EKSPOSSULBAR — Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI), Daerah Pemilihan (Dapil) Sulbar Andi Ruskati Ali Baal dan BPJS Ketenagakerjaan Sulbar menggelar Sosialisasi Program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan bersama masyarakat, 12-13 September di Kabupaten Mamuju Tengah. Kegiatan tersebut di buka langsung oleh Komisi IX DPR RI Dapil Sulbar Andi Ruskati Ali Baal serta dihadiri […]

  • Diknas Sulbar Lakukan Monitoring ATS di Mamasa

    Diknas Sulbar Lakukan Monitoring ATS di Mamasa

    • calendar_month Rab, 26 Jul 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 10
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Upaya dinas pendidikan terus dilakukan untuk menekan anak putus sekolah di Sulbar. Dinas Pendidikan (Diknas) Provinsi Sulawei Barat (Sulbar) ingin memastikan agar anak putus sekolah dapat kembali melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi agar tercipta sumber daya manusia (SDM) yang sejahtera. Kepala Diknas Sulbar, Mithhar bersama seluruh tim melakukan pemantauan sekaligus […]

  • Raih Gelar Doktor, Bupati dan Sekkab Pasangkayu Gelar Syukuran

    Raih Gelar Doktor, Bupati dan Sekkab Pasangkayu Gelar Syukuran

    • calendar_month Sab, 22 Feb 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 145
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Baru-baru ini Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa, Herny Agus, Sekkab Firman dan sejumlah kepala OPD meraih gelar Doktor di Universitas Brawijaya (Unibraw), Malang Jawa Timur. Kegembiraan itu ingin pula ditularkan kepada seluruh masyarakat Pasangkayu. Sabtu 22 Februari, Bupati Agus bersama isteri, Sekkab Firman dan sejumlah kepala OPD yang meraih gelar Doktor tersebut menggelar syukuran […]

  • Polda Sulbar Terima Apresiasi Kompolnas Awards 2025 atas Inovasi dan Pelayanan Publik Unggul

    Polda Sulbar Terima Apresiasi Kompolnas Awards 2025 atas Inovasi dan Pelayanan Publik Unggul

    • calendar_month Jum, 4 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 2
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepolisian Daerah Sulawesi Barat (Polda Sulbar) menerima kunjungan Tim Visitasi Kompolnas dalam rangka penilaian Kompolnas Awards 2025, sebagai bentuk apresiasi atas kinerja unggul dan berbagai inovasi dalam pelayanan publik serta pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Kunjungan tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Tim Visitasi Kompolnas, Drs. Arief Wicaksono, S.S., dan disambut hangat […]

expand_less