Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Dorong Hilirisasi Industri Kelapa Dalam, Pemprov Sulbar Gandeng Investor MKH Oil Palm East Kalimantan

Dorong Hilirisasi Industri Kelapa Dalam, Pemprov Sulbar Gandeng Investor MKH Oil Palm East Kalimantan

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
  • comment 0 komentar

“Dengan 23 ribu hektare ini saya kira potensi untuk dibangun satu pabrik,” ungkap Gubernur Suhardi Duka.

Sementara Wagub Gubernur Sulbar, Salim S Mengga menambahkan bahwa investor kelapa dalam ini masuk ke sulbar, karena mereka punya data.

“Sulbar ini merupakan daerah yang memiliki komoditas kelapa dalam yang cukup besar. Sehingga mereka melihat berinvestasi kelapa dalam di Sulbar akan menguntungkan dari segi ekonomi,” tutup Salim.

Seperti diketahui Pemprov Sulawesi Barat menetapkan Kabupaten Majene dan Kabupaten Polewali Mandar sebagai kawasan pengembangan industri kelapa dalam, mengingat potensi lahan kelapanya dikenal cukup luas.

Selain itu Gubernur Suhardi Duka dan Wakil Gubernur, Salim S Mengga sebelumnya telah mengunjungi pabrik pengolahan kelapa di Kabupaten Polewali Mandar beberapa waktu lalu untuk mendorong hilirisasi industri. (Rls)

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Vaksin Corona Tiba Di Pasangkayu

    Vaksin Corona Tiba Di Pasangkayu

    • calendar_month Rab, 27 Jan 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 155
    • 0Komentar

    ” Kita berharap masyarakat tidak memilik pandangan negatif lagi terhadap vaksin korona ini. Ini bagian dari upaya pemerintah menangkal virus corona. Ini demi kesehatan kita semua” tambah Sekkab Firman. Perwakilan Dinkes Sulbar Muslimin memastikan vaksin yang sempat disimpan pada gudang penyimpanan di Mamuju itu tidak mengalami kerusakan karena bencana gempa. ” Saya berharap Pemkab Pasangkayu […]

  • PKK-BNN Provinsi Jabar Perkuat Kolaborasi Sosialisasikan Gerakan Anti Narkoba

    PKK-BNN Provinsi Jabar Perkuat Kolaborasi Sosialisasikan Gerakan Anti Narkoba

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 9
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Barat Atalia Praratya Ridwan Kamil menuturkan, kerja kolaboratif berbagai stakeholder memegang peranan penting dalam menyosialisasikan gerakan anti narkoba. Atalia sendiri mengajak kader PKK di Jabar berkolaborasi dengan Patriot Desa dan Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jabar untuk bergerak secara masif melindungi masyarakat dari ancaman narkoba. “Melalui […]

  • Anggota DPRD Pasangkayu Dilantik, Bupati Harap Satukan Visi

    Anggota DPRD Pasangkayu Dilantik, Bupati Harap Satukan Visi

    • calendar_month Sel, 27 Agu 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 277
    • 0Komentar

    “ Saat ini kita telah berada dipenghujung tahun anggaran 2019, sebentar lagi akan memasuki tahun anggaran 2020. Dibutuhkan kerja keras, tenaga dan pemikiran, serta harmonisasi langkah, demi diwujudkannya visi dan misi Pasangkayu yang sejahtera, maju dan bermartabat berlandaskan keragaman” ujar bupati dua periode itu. Disatu sisi, Agus juga mengapresiasi kerjasama yang telah terbangun baik dengan […]

  • Dikukuhkan Sebagai Ketua TP-PKK Sulbar, Harsinah Suhardi Tekankan Program Prioritas

    Dikukuhkan Sebagai Ketua TP-PKK Sulbar, Harsinah Suhardi Tekankan Program Prioritas

    • calendar_month Sel, 25 Mar 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 16
    • 0Komentar

    “Saya mengharapkan bapak bupati selaku Ketua Pembina TP-PKK Kabupaten dapat memberikan dukungan dan fasilitas terhadap program-program PKK, Posyandu, dan Dekranasda,” tambahnya. Selain TP-PKK, Harsinah Suhardi juga meminta para Ketua Dekranasda yang baru dilantik segera membentuk kepengurusan di masing-masing kabupaten sesuai AD/ART Dekranasda 2020. Ia berharap Dekranasda dapat aktif dalam pemberdayaan industri kecil dan menengah, terutama […]

  • Kopdar Terakhir, Ridwan Kamil: Pembangunan Maksimal, Jabar Tim Juara

    Kopdar Terakhir, Ridwan Kamil: Pembangunan Maksimal, Jabar Tim Juara

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KABUPATEN BANDUNG BARAT — Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat kembali menggelar forum Komunikasi Pembangunan Daerah (Kopdar) Jabar yang kali ini mengambil tempat di Mason Pine Kota Baru Parahyangan, Kabupaten Bandung Barat, Rabu (9/8/2023). Kopdar ini pun menjadi forum terakhir bagi Gubernur Jabar Ridwan Kamil bertemu dengan 27 Bupati dan Wali Kota se-Jabar. Dalam suasana haru, […]

  • Langkah Strategis Pemprov Sulbar: Rapat Koordinasi Transportasi Udara untuk Dongkrak Ekonomi Daerah

    Langkah Strategis Pemprov Sulbar: Rapat Koordinasi Transportasi Udara untuk Dongkrak Ekonomi Daerah

    • calendar_month Sen, 16 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Bahkan, kata SDK, langkah yang dilakukan sangat disyukuri oleh instansi vertikal di Sulbar yang memiliki mobilisasi tinggi. “Kadang kala mereka Jumat ke Jakarta atau Makassar karena keluarganya di sana. Minggu kembali, masuk kerja kembali hari senin,” ujar SDK. Ia pun menekankan, seluruh ASN dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) di Sulbar harus menggunakan Batik Air, saat bepergian […]

expand_less