Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Dissos Sulbar Rawat Sementara ODGJ Asal Mateng di Rumah Sakit Regional Sulbar

Dissos Sulbar Rawat Sementara ODGJ Asal Mateng di Rumah Sakit Regional Sulbar

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Kepala Bidang Rehsos Dinsos Sulbar, Supiati Sahid, menambahkan penanganan ODGJ tersebut dilakukan sejak tanggal 13 Oktober 2025 dan koordinasi dengan rumah sakit rujukan di Makassar terus dilakukan untuk memastikan proses pemindahan berjalan lancar dan aman bagi pasien.

“Diharapkan setelah mendapatkan perawatan di RSKD Dadi, pasien dapat menunjukkan perkembangan positif dan bisa diarahkan ke proses rehabilitasi sosial lebih lanjut,” ucapnya.

Dinsos Sulbar mengimbau masyarakat untuk turut berperan aktif melaporkan jika terdapat warga yang mengalami gangguan kejiwaan dan membutuhkan bantuan, agar bisa segera mendapatkan penanganan yang layak dan manusiawi. (Rls)

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hadiri Nikahan di Bambaira, Sekkab Pasangkayu Sumbang Satu Lagu

    Hadiri Nikahan di Bambaira, Sekkab Pasangkayu Sumbang Satu Lagu

    • calendar_month Rab, 2 Sep 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 163
    • 0Komentar

    Begitu syahdu terdengar, membuat suasana pesta semakin hangat dan gembira. Nampak beberapa tamu undangan ikut berdendang menirukan lagu yang sedang dilantunkan. ” Saya mengucapkan selamat berbahagia kepada kedua mempelai. Semoga langgeng dan bahagia selamanya” harapnya. Usai menghadiri pesta nikahan, ia diundang oleh sejumlah tokoh masyarakat setempat untuk menikmati manis dan legitnya buah durian yang kini […]

  • Perkuat Jabar-NTB Connection untuk Akselerasi Program dan Kegiatan Kolaborasi

    Perkuat Jabar-NTB Connection untuk Akselerasi Program dan Kegiatan Kolaborasi

    • calendar_month Kam, 17 Mar 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 176
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Pemda Provinsi Jawa Barat intens memperkuat kerja sama dengan Pemda Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Ada banyak kegiatan kolaborasi dan workshop yang terselenggara sejak Gubernur Jabar Ridwan Kamil dan Gubernur NTB Zulkieflimansyah menandatangani kerja sama Jabar-NTB Connection pada 17 Desember 2020.   Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperindag) Provinsi Jabar dan dinas terkait […]

  • Water treatment

    TRC BPBD Sulbar Lakukan Perawatan Truk Serba Guna, Komitmen Jaga Kesiapsiagaan Hadapi Potensi Bencana

    • calendar_month Rab, 15 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Yasir Fattah menambahkan, kegiatan ini juga merupakan bentuk tindak lanjut dari instruksi Gubernur Sulbar Suhardi Duka, yang menekankan pentingnya kesiapan sarana dan prasarana BPBD dalam menghadapi potensi bencana, terutama menjelang musim hujan. “Bapak Gubernur berpesan agar seluruh peralatan dan personel BPBD selalu dalam kondisi siaga. Kami menindaklanjuti dengan memastikan setiap unit kendaraan dan perlengkapan tanggap […]

  • Polresta Mamuju Amankan Anak 12 Tahun Terkait Curanmor, Ternyata Residivis Kasus Serupa

    Polresta Mamuju Amankan Anak 12 Tahun Terkait Curanmor, Ternyata Residivis Kasus Serupa

    • calendar_month Rab, 14 Jan 2026
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 47
    • 0Komentar

    Berdasarkan hasil penyelidikan, kronologi kejadian bermula saat MFR memantau sepeda motor milik korban yang terparkir tanpa pengawasan di depan toko. Begitu melihat situasi aman, pelaku langsung membawa kabur kendaraan tersebut. “Atas kejadian itu, korban mengalami kerugian materiel dan segera melapor ke Polresta Mamuju untuk diproses secara hukum,” tambahnya. Selain mengamankan pelaku, Tim Resmob juga menyita […]

  • Kunjungi TPS3R Matappa, Wagub Salim S. Mengga: Sebuah Inovasi Patut Diapresiasi dan Patut Didukung

    Kunjungi TPS3R Matappa, Wagub Salim S. Mengga: Sebuah Inovasi Patut Diapresiasi dan Patut Didukung

    • calendar_month Rab, 19 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    Wakil Gubernur Sulbar Salim S. Mengga berkomitmen akan terus mendorong kinerja TPS Matappa karena dinilai maksimal mengelola sampah dengan baik. “TPS3R Matappa tidak hanya berupaya pelestarian lingkungan, tetapi juga peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui pengelolaan sampah yang inovatif, hingga inovatif ini penting kita dukung,” terangnya. “Seperti ini sangat dibutuhkan dilakukan di setiap daerah demi menjaga kebersihan […]

  • Tim SIPD Dampingi OPD untuk Maksimalkan Realisasi APBD

    Tim SIPD Dampingi OPD untuk Maksimalkan Realisasi APBD

    • calendar_month Jum, 8 Jul 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 54
    • 0Komentar

    Kepala Bagian Perencanaan pada Sekretariat Ditjen Keuangan Daerah Kemendagri RI, Ihsan Dirgahayu membeberkan, hasil pendampingan dilakukan, Ia mengindikasikan beberapa kendala yang dihadapi Pemprov Sulbar, yakni jaringan “Jadi alat transportnya, seperti jaringan, dan mungkin operatornya yang baru sehingga perlu belajar dulu. Untuk 10 OPD, ada informasi yang belum tersampaikan dan beberapa melakukan kesalahan penginputan, sehingga kita […]

expand_less