Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Perkuat Implementasi SPBE, Biro Organisasi Selenggarakan Rakor

Perkuat Implementasi SPBE, Biro Organisasi Selenggarakan Rakor

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Jum, 24 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Dalam rangka memperkuat implementasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE), Tim SPBE Biro Organisasi Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menyelenggarakan Rapat Koordinasi, Jumat (24/10/2025).

Rapat berlangsung di Ruang Bagian Kelembagaan dan Analisa Jabatan Biro Organisasi Setda Sulbar. Kegiatan ini dipimpin Plt. Kasubag Tata Usaha Biro Organisasi Setda Sulbar, Simon Sinai.

Implementasi SPBE akan mendukung harapan Gubernur Sulbar, Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S Mengga, dalam memperkuat tata kelola pemerintahan yang baik dan akuntabel serta mewujudkan pelayanan dasar yang berkualitas.

Menurut Plt. Kasubag Tata Usaha Biro Organisasi Setda Sulbar, Simon Sinai, kegiatan ini untuk mewujudkan tata kelola pemerintahan yang semakin bersih, efektif, dan akuntabel, meningkatkan kualitas pelayanan publik yang transparan, serta mengintegrasikan dan mengoptimalkan efisiensi penyelenggaraan pemerintahan melalui pemanfaatan teknologi informasi.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kenali Manfaat dan Tips Konsumsi Kurma Kering

    Kenali Manfaat dan Tips Konsumsi Kurma Kering

    • calendar_month Kam, 1 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 127
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID – Kurma dikenal luas karena rasanya yang manis dan kaya manfaat kesehatan. Namun, tak banyak yang tahu bahwa kurma memiliki beragam jenis, mulai dari kurma basah, setengah kering, hingga kurma kering. Di antara semuanya, kurma kering merupakan jenis yang paling mudah ditemui dan sering dijadikan camilan sehat. Kurma kering merupakan buah kurma yang telah […]

  • Dinsos Sulbar Dukung Pramuka Jadi Mitra Strategis dalam Aksi Sosial dan Kemanusiaan

    Dinsos Sulbar Dukung Pramuka Jadi Mitra Strategis dalam Aksi Sosial dan Kemanusiaan

    • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 65
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepala Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) Abdul Wahab Hasan Sulur, bersama Sekretaris Dinas Sosial Sulbar Muhammad Nur Dajwi, turut menghadiri acara Pelantikan Majelis Pembimbing Daerah (Mabida) dan Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Sulbar masa bakti 2025–2030, yang berlangsung di Aula Lantai 3 Kantor Gubernur Sulbar, Rabu 15 Oktober 2025. Dalam pelantikan […]

  • Puluhan Baliho Dirusak, PDIP Pasangkayu Minta Bawaslu Bertindak Cepat

    Puluhan Baliho Dirusak, PDIP Pasangkayu Minta Bawaslu Bertindak Cepat

    • calendar_month Sen, 17 Des 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 493
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Puluhan baliho calon legislatif (Caleg) PDIP Pasangkayu yang terpasang di sejumlah titik di Pasangkayu dirusak oleh orang tak dikenal. Seperti yang terpasang di Kecamatan Sarjo, Bambaira, Bambalamotu dan Bulutaba. Nampak Baliho yang berukuran cukup besar itu seperti disayat sebuah benda tajam, membuat beberapa gambar wajah dalam baliho itu hilang. Ini membuat pengurus DPC […]

  • Bupati Pasangkayu Dorong Percepatan Program Sertipikat Gratis

    Bupati Pasangkayu Dorong Percepatan Program Sertipikat Gratis

    • calendar_month Jum, 26 Okt 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 364
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU — Realisasi program sertipikat gratis atau program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL), menjadi salah satu perhatian serius Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa. Bupati mendorong percepatan program nasional itu didaerahnya. Agar secepatnya terealisasi dan memenuhi target yang ditentukan, sebelum tahun 2018 ini berakhir. Bahkan bupati dua periode itu mengharap sudah bisa rampung dalam dua […]

  • Mulai 4 Juli, KPU Mamuju Terima Berkas Pendaftaran Caleg

    Mulai 4 Juli, KPU Mamuju Terima Berkas Pendaftaran Caleg

    • calendar_month Sel, 3 Jul 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 322
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAMUJU – Komisis Pemilihan Umum (KPU) Mamuju siap menerima Pendaftaran calon Legislatif peserta Pemilu 2019. Hal tersebut dikatakan langsung Ketua KPU Mamuju, Hamdan Dangkang saat ditemui di kantornya, Selasa (3/7). “Mulai, Rabu 4 Juli 2018, kita akan menerima pendaftaran pencalonan legislatif partai politik sebanyak 16 partai untuk tingkat Kabupaten Mamuju,” ujarnya. Hamdan mengatakan, jika […]

  • TAPD Rakor Lintas OPD Terkait RAPBD 2021

    TAPD Rakor Lintas OPD Terkait RAPBD 2021

    • calendar_month Sel, 3 Nov 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 228
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU–Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) menggelar rapat koordinasi (rakor) lintas OPD terkait RAPBD 2021 yang telah diserahkan ke DPRD Pasangkayu beberapa waktu lalu, Selasa 3 November. Rakor yang dipimpin langsung oleh Ketua TAPD Firman ini, dihadiri oleh seluruh kepala OPD lingkup Pemkab Pasangkayu. Berlangsung di ruang kerja Sekkab Pasangkayu. Rakor lintas OPD ini membahas terkait […]

expand_less