Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Sulbar Terapkan Hukuman Kerja Sosial, Pemprov dan Kejati Resmi Teken MoU

Sulbar Terapkan Hukuman Kerja Sosial, Pemprov dan Kejati Resmi Teken MoU

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 8 Des 2025
  • comment 0 komentar

“Tentunya setelah jajaran hukum menerapkan ini, kalau memangnya kita dimintai bantuan. Katakanlah untuk dia bisa jadi cleaning service di kantor ya kita terima, dengan ketentuan terlebih dahulu harus dilatih supaya mereka bekerja dengan baik,” ujar SDK

Menariknya kata SDK adalah penerapan kerja sosial yang semakin dipormalkan. Dengan demikian pada kasus-kasus hukum tertentu yang tidak melibatkan persoalan-persoalan mendasar masyarakat, itu bisa jaksa dan hakim memberikan hukuman sosial.

“Saya kira ini bagi pemerintah daerah sangat diuntungkan dan menyambut baik tentunya karena ini memberikan manfaat yang lebih ketimbang hanya dikurung di dalam lembaga pemasarakatan yang tidak bermanfaat,” ungkap Suhardi Duka.

Sementara Kepala Kejaksaan Tinggi Sulbar, Sukarman Sumarinton mengatakan, KUHP baru ini akan dimulai pada tanggal 2 Januari 2026. Yang mana salah satu jenis hukuman pidananya itu ada pemidanaan masalah kerja sosial.

“Tapi ini adalah pidana yang ancamannya di bawah 5 tahun yaitu pidana ringan di situ,” tutup Kajati Sulbar, Sukarman Sumarinton. (Rls)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Tapal Desa Leuit Juara di Kabupaten Cirebon

    Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Tapal Desa Leuit Juara di Kabupaten Cirebon

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 51
    • 0Komentar

    KABUPATEN CIREBON — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meresmikan Ketahanan Pangan Digital Desa (Tapal Desa) Leuit Juara di Desa Tersana dan Desa Babakansari, Kecamatan Pabedilan, Kabupaten Cirebon, Selasa (22/8/2023). Ridwan Kamil mengungkapkan program Tapal Desa atau dikenal dengan ‘Leuit Juara’ merupakan komitmen Pemda Provinsi Jabar dalam menjaga ketahanan pangan di desa. Konsep bangunan ‘leuit’ atau […]

  • Kapolresta Mamuju Koordinasi dengan Instansi Terkait untuk Optimalkan Pelaksanaan Operasi Ketupat Marano 2025

    Kapolresta Mamuju Koordinasi dengan Instansi Terkait untuk Optimalkan Pelaksanaan Operasi Ketupat Marano 2025

    • calendar_month Sel, 25 Mar 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 86
    • 0Komentar

    Selain itu, langkah-langkah pencegahan kecelakaan lalu lintas dan tindak kejahatan juga menjadi prioritas utama dalam pelaksanaan operasi ini. Kapolresta Mamuju juga mengimbau kepada masyarakat agar selalu mematuhi peraturan lalu lintas dan menjaga keamanan lingkungan selama perayaan Idulfitri. Dengan kerja sama yang baik antara pihak kepolisian, instansi terkait, dan masyarakat, diharapkan suasana Idul fitri dapat berlangsung […]

  • Kapolda Sulbar menyambut Kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar yang Baru

    Kapolda Sulbar menyambut Kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar yang Baru

    • calendar_month Sab, 1 Mar 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 138
    • 0Komentar

    “Kami dari Polda Sulbar siap mendukung penuh program-program pembangunan yang akan dijalankan oleh Bapak Gubernur dan Ibu Wakil Gubernur,” tutur Irjen Pol. Adang Ginanjar. Suasana penuh keakraban yang tercipta dalam pertemuan tersebut menunjukkan komitmen bersama untuk membangun Sulbar dengan mengedepankan prinsip kolaborasi dan sinergi. Kehadiran Kapolda Sulbar dalam acara penyambutan ini merupakan wujud nyata dukungan […]

  • Pemprov Sulbar Pastikan APBD Sesuai Inpres 1/2025 dan Visi Misi SDK-JSM

    Pemprov Sulbar Pastikan APBD Sesuai Inpres 1/2025 dan Visi Misi SDK-JSM

    • calendar_month Sel, 4 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 117
    • 0Komentar

    “Selain efisiensi juga lebih fokus pada anggaran yang dapat dirasakan langsung oleh masyarakat, dan yang tidak terdampak langsung itu kita pastikan tidak alokasikan atau dihilangkan,” ujar Suhardi Duka. Suhardi Duka menjelaskan, hadirnya inpres Nomor 1 Tahun 2025 sebagai upaya pemerintah mengatasi kebocoran-kebocoran dalam APBN maupun APBD. Hal inilah yang menjadi tujuan dilakukan evaluasi di setiap […]

  • Plt Kepala Kesbangpol Sulbar Hadiri Forum Pemaparan Peta Jalan Ideologi Pancasila Regional III

    Plt Kepala Kesbangpol Sulbar Hadiri Forum Pemaparan Peta Jalan Ideologi Pancasila Regional III

    • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 141
    • 0Komentar

    “Harapan kami, sejalan dengan Panca Daya Gubernur Sulawesi Barat, yakni membangun sumber daya manusia yang unggul dan berkarakter, generasi muda mampu membangkitkan kesadaran untuk menjaga kebhinnekaan, memperkokoh persatuan, serta menolak segala bentuk ideologi yang bertentangan dengan Pancasila,” tutupnya. Muhammad Sabri, menjelaskan bahwa penyusunan Peta Jalan PIP merupakan mandat Presiden RI untuk memperkuat ideologi Pancasila sebagai […]

  • Staf Ahli PKK Sulbar Fatmawati Salim: Kader PKK Adalah Pejuang Tanpa Pamrih untuk Kesejahteraan Masyarakat

    Staf Ahli PKK Sulbar Fatmawati Salim: Kader PKK Adalah Pejuang Tanpa Pamrih untuk Kesejahteraan Masyarakat

    • calendar_month Sel, 11 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 91
    • 0Komentar

    Fatmawati juga menyoroti perjalanan panjang gerakan PKK yang kini memasuki usia ke-53 tahun. Menurutnya, usia tersebut menunjukkan kematangan dan konsistensi PKK sebagai gerakan sosial yang tumbuh bersama masyarakat. “Kader PKK adalah garda terdepan perubahan. Mereka menggerakkan edukasi keluarga, peningkatan gizi ibu dan anak, pemberdayaan ekonomi rumah tangga, pelestarian lingkungan hidup, serta mendukung program prioritas seperti […]

expand_less