Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi » Cara Mudah Daftar Koperasi ASN Panca Daya Sulbar, Ikuti 4 Langkah Berikut Ini!

Cara Mudah Daftar Koperasi ASN Panca Daya Sulbar, Ikuti 4 Langkah Berikut Ini!

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Ming, 31 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kabar gembira bagi seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat. Koperasi Konsumen ASN Panca Daya yang dicanangkan Gubernur Sulbar, Suhardi Duka resmi membuka pendaftaran anggota baru. Prosesnya dibuat mudah, sederhana, dan transparan agar semua ASN yang memenuhi syarat bisa bergabung.

Sekretaris Koperasi ASN Panca Daya, Muhammad Hisyam Said, menjelaskan keanggotaan terbuka bagi ASN (PNS maupun PPPK) serta Tenaga Ahli Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar periode 2025–2030.

Syarat dan Cara Pendaftaran, sebagai berikut:

Untuk menjadi anggota, calon pendaftar cukup mengikuti beberapa langkah berikut:

  1. Hubungi Bendahara OPD atau unduh formulir pendaftaran melalui tautan resmi: https://heylink.me/koperasipancadaya/
  2. Isi formulir dengan data lengkap dan benar.
  3. Lampirkan berkas pendukung seperti fotokopi KTP, pas foto, fotokopi buku rekening, dan surat kuasa pemotongan gaji/TPP.
  4. Lakukan pembayaran awal berupa simpanan pokok dan simpanan wajib.

Besaran Simpanan

Pejabat Administrator/Fungsional Ahli Madya ke atas

  1. Simpanan Pokok: Rp 1.000.000 (dibayar sekali lunas)
  2. Simpanan Wajib: Rp 100.000/bulan

Pejabat Pengawas/Fungsional Ahli Muda ke bawah

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pimpinan DPRD Sulbar dan Eksekutif Bahas Respons Gubernur atas RAPBD 2026

    Pimpinan DPRD Sulbar dan Eksekutif Bahas Respons Gubernur atas RAPBD 2026

    • calendar_month Jum, 12 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 63
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju – DPRD Sulbar melaksanakan Rapat Paripurna dengan agenda mendengarkan jawaban Gubernur Sulbar Suhardi Duka atas pemandangan umum fraksi-fraksi DPRD terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang APBD Provinsi Sulawesi Barat Tahun Anggaran 2026, di ruang rapat paripurna Sekretariat DPRD Sulbar, Kamis, 11 September 2025. Rapat dipimpin langsung oleh Wakil Ketua DPRD Sulbar, Dr. Hj. […]

  • Mumtaz Festival 2023 & Temu Bisnis OPOP Berlangsung di Masjid Raya Al-Jabbar

    Mumtaz Festival 2023 & Temu Bisnis OPOP Berlangsung di Masjid Raya Al-Jabbar

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 79
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Pemda Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Koperasi dan Usaha Kecil (KUK) Jabar akan menggelar Muharam UKM Terbaik Zilenial (Mumtaz) Festival 2023 dan Temu Bisnis One Pesantren One Product (OPOP) 2023 pada 18-19 Agustus 2023 di Kawasan Masjid Al Jabar, Kota Bandung. Acara tersebut bertujuan untuk mempromosikan sekaligus memperluas pasar UMKM dan koperasi […]

  • Wagub Uu Ajak Masyarakat Tetap Produktif saat Ramadan

    Wagub Uu Ajak Masyarakat Tetap Produktif saat Ramadan

    • calendar_month Ming, 9 Apr 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 69
    • 0Komentar

    KABUPATEN CIAMIS — Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum mengajak masyarakat tetap produktif bekerja dan berkarya di bulan Ramadan. Produktivitas seseorang mesti dijaga demi ketahanan keluarga. “Masyarakat hayu meningkatkan ekonomi kita masing- masing, kami selaku pimpinan di Jawa Barat mendorong masyarakat untuk sejahtera,” ujar Uu Ruzhanul Ulum saat Subuh Keliling, di Pondok Pesantren Miftahul […]

  • Paparkan 5 Potensi Strategis Sulbar, Gubernur Suhardi Duka Dapat Dukungan Menteri Investasi

    Paparkan 5 Potensi Strategis Sulbar, Gubernur Suhardi Duka Dapat Dukungan Menteri Investasi

    • calendar_month Rab, 4 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 96
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA — Dalam kunjungan resmi ke Kementerian Investasi/BKPM di Jakarta pada Selasa, 4 Juni 2025, Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), memaparkan lima potensi strategis sumber daya alam yang siap dikembangkan untuk mendorong pertumbuhan ekonomi daerah serta menarik investasi skala nasional maupun global. Pertemuan yang berlangsung hangat dan konstruktif ini diterima langsung oleh Menteri Investasi, […]

  • Plt Kepala Pemkesra Pimpin Rapat, Pastikan Program Beasiswa Berjalan Lancar

    Plt Kepala Pemkesra Pimpin Rapat, Pastikan Program Beasiswa Berjalan Lancar

    • calendar_month Rab, 13 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 91
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Plt. Kepala Biro Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Pemkesra) Setda Provinsi Sulawesi Barat, Murdanil, memimpin Rapat Evaluasi Penerimaan Beasiswa Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Ruang Rapat Biro Pemkesra, Rabu, 13 Agustus 2025. Rapat ini membahas capaian proses, kendala teknis, serta langkah perbaikan mekanisme penerimaan beasiswa agar lebih transparan, tepat sasaran, dan bermanfaat […]

  • Sambangi Biro Organisasi Setda Sulbar, Pemkab Pasangkayu Optimis Segera Launching MPP

    Sambangi Biro Organisasi Setda Sulbar, Pemkab Pasangkayu Optimis Segera Launching MPP

    • calendar_month Jum, 22 Agu 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 105
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Mewakili Plt Kepala Biro Organisasi Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Kepala Bagian Tata Laksana dan Pelayanan Publik, Subuki menerima kunjungan kerja Sekretaris Daerah Kabupaten Pasangkayu Zain Machmoed, Kamis (21/8/2025). Kunjungan Zain Machmoed yang didampingi Kepala Bagian Organisasi Setda Pasangkayu Andi Tenri Waling, untuk melakukan koordinasi mengenai penataan perangkat daerah dan […]

expand_less