Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Index Berita

Index Berita

Secara Virtual, Wabup Pasangkayu Buka Musrenbang Kabupaten

Secara Virtual, Wabup Pasangkayu Buka Musrenbang Kabupaten

  • calendar_month Sen, 8 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 253
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Pemkab Pasangkayu menggelar musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) tingkat kabupaten, Senin 8 Maret. Tidak seperti tahun sebelumnya, pelaksanaan Musrenbang tahun ini digelar secara virtual. Demi menghindari penyebaran viru corona. Musrenbang dibuka langsung oleh Wakil Bupati Pasangkayu Herny Agus. Nampak mendampingi Asisten II Makmur, dan Kepala Bappeda Litbang Abdin. Dalam kesempatan itu, Wabup Herny menekankan pentingnya […]

Arahan Ketua LPTQ Pasangkayu Untuk Pelaksanaan STQ

Arahan Ketua LPTQ Pasangkayu Untuk Pelaksanaan STQ

  • calendar_month Sab, 6 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 142
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Pemkab Pasangkayu bakal menggelar Seleksi Tiwatil Qur’an (STQ) pada akhir Maret ini. Ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Pasangkayu Firman memberi arahan, agar pelaksanaan STQ nanti benar-benar mematuhi protokol kesehatan (prokes). Kata dia, panitia mesti membuat seremonial pembukaan pelaksanaan STQ kali ini sesedarhana mungkin, tidak meriah seperti tahun-tahun sebelumnya. Peserta hanya Forkopimda dan OPD […]

Serap Aspirasi Rakyat, Bupati Pasankayu Massifkan Kunjungan ke Kecamatan

Serap Aspirasi Rakyat, Bupati Pasankayu Massifkan Kunjungan ke Kecamatan

  • calendar_month Jum, 5 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 144
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Diawal kepemimpinannya, Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa bakal memassifkan kunjungan ke wilayah Kecamatan. Dilakukan untuk menyerap aspirasi warga. ” Saya tidak ingin ada masyarakat merasa ditinggalkan setelah saya terpilih. Makanya saya ingin turun lapangan, datangi rakyat. Silaturahim sekaligus menyerap aspirasi mereka” terangnya, Jumat 5 Maret.

Bupati Pasangkayu Perintahkan Camat Merakyat

Bupati Pasangkayu Perintahkan Camat Merakyat

  • calendar_month Jum, 5 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 312
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa memerintahkan para Camatnya untuk merakyat. Mampu memahami dan menyelesaikan persoalan masyarakat. ” Camat adalah perpangan tangan pemerintah kabupaten, jadi harus bisa berfungsi maksimal. Harus rajin-rajin turun lapangan, jangan dikantor terus, jangan hanya urus administrasi dan keuangan” tegasnya saat rapat koordinasi (rakor) dengan para Camat se Pasangkayu, Jumat 5 Maret. […]

Personel Polres Pasangkayu Bersiap Sambut Ramadan

Personel Polres Pasangkayu Bersiap Sambut Ramadan

  • calendar_month Kam, 4 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 100
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Sekira sebulan lebih lagi, umat Islam bakal menyambut bulan suci Ramadan. Personel Polres Pasangkayupun bersiap diri. Salah satunya dengan memperdalam ilmu dan pemahaman tentang al-qur’an. Melalui kegiatan pembinaa rohani dan mental (binrohtal) di Mesjid As Syifa, Kamis 4 Maret. Dibimbing oleh imam Mesjid As Syifa ustaz Sappe. Diikuti oleh Waka Polres Pasangkayu Kompol Ade […]

Anak Bawah Umur, Korban Human Trafficking di Pasangkayu

Anak Bawah Umur, Korban Human Trafficking di Pasangkayu

  • calendar_month Rab, 3 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 173
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Sat Reskrim Polres Pasangkayu berhasil mengungkap kasus perdagangan orang (human trafficking) di Lingkungan Salukaili, Kecamatan Baras. Korbannya dua anak perempuan dibawah umur, masing-masing berinisial UK (16 tahun), dan F (14 tahun) Kasus ini terungkap berkat laporan dari orang tua korban. Setelah melakukan penyelidikan, Polres Pasangkayu akhirnya menyeret dua tersangka yakni inisial R dan inisial […]

Tekan Angka Kecelakaan,Sat Lantas Polres Pasangkayu Razia Ranmor

Tekan Angka Kecelakaan,Sat Lantas Polres Pasangkayu Razia Ranmor

  • calendar_month Rab, 3 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 108
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU – Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Pasangkayu menggelar razia terhadap kendaran bermotor (ranmor) di bundaran Smart Pasangkayu, Rabu 3 Maret. Dilakukan untuk menekan angka kecelakaan di jalan raya. Setiap kendaraan yang melalui bundaran Smart nampak di periksa kelengkapan berkendara dan kendaraannya. Terkhusus mobil truk yang akhir-akhir ini sering terlibat lakalantas, disebabkan kondisi kendaraan […]

Wabup Herny Ajak OPD Terapkan Sistem Kerja Partisipatif

Wabup Herny Ajak OPD Terapkan Sistem Kerja Partisipatif

  • calendar_month Sel, 2 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 216
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Wakil Bupati Pasangkayu Herny Agus mengajak para OPD membangun sistem kerja kolaborasi partisipatif dalam menyukseskan realisasi visi misi nya lima tahun kedepan. Diperlukan ditengah anggaran daerah yang terbatas. Kata dia, OPD harus mampu berinovasi dan berkreasi untuk menjalankan program kerja. Minim biaya tapi dapat memberi dampak yang besar dimasyarakat. ” Jadi jangan lagi berperspektif […]

Berprestasi, Tujuh Personel Polres Pasangkayu Diganjar Penghargaan

Berprestasi, Tujuh Personel Polres Pasangkayu Diganjar Penghargaan

  • calendar_month Sen, 1 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 109
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Tujuh personel Polres Pasangkayu mendapat penghargaan (reward) dari Kapolres AKBP Leo H Siagian. Atas dedikasinya kepada institusi kepolisian. Pemberian penghargaan berlangsung di lapangan Apel Corona, Senin 1 Maret. Penghargaan diberikan karena mereka dianggap telah berhasil berinovasi dalam melaksanakan tugas diluar tugas pokoknya. Membuat banyak orang merasakan dampak dari inovasi tersebut, serta rasa aman kepada […]

Polres Pasangkayu Buka Pengaduan Online, Wujudkan Polri Presisi

Polres Pasangkayu Buka Pengaduan Online, Wujudkan Polri Presisi

  • calendar_month Sen, 1 Mar 2021
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 135
  • 0Komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Polres Pasangkayu begerak cepat mengimplementasikan visi besar Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang ingin melakukan transformasi Polri menuju Presisi (prediktif, responsibilitas, dan transparansi berkedailan). Salah satunya dengan membuka pengaduan via online melalui website Polres Pasangkayu. Untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat yang bersih dan transparan. Pengaduan via webiste dibuka guna merespon perkembangan teknologi informasi […]

expand_less