Bantuan untuk Parpol
Bantuan untuk Parpol di Sulbar Resmi Diserahkan, Ini Pesan Tegas Gubernur SDK
- calendar_month Sen, 28 Apr 2025
- visibility 99
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka menyerahkan bantuan hibah kepada Partai Politik yang memiliki kursi legislatif, Senin 28 April 2025. Turut hadir perwakilan Partai Politik, Kabinda Sulbar, Korem 142/Tatag, Polda Sulbar, dan para Organisasi Kepemudaan (OKP). “Kita meminta agar proses kaderisasi dan pendidikan politik itu jalan di internal partai politik,” kata SDK. Hal […]
