Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Lebihi Kapasitas, Polres Mamuju Turunkan 213 Penumpang Ilegal

Lebihi Kapasitas, Polres Mamuju Turunkan 213 Penumpang Ilegal

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 27 Jun 2018
  • comment 0 komentar

Lanjutnya, 213 penumpang kapal tersebut merupakan penumpang ilegal yang tidak terdaftar dalam manifest keberangkatan. Untuk itu Pihak Polres Mamuju melakukan absen kepada para penumpang dengan dasar manifest keberangkatan untuk memisahkan antara penumpang Ilegal dengan penumpang legal.

“213 Orang penumpang itu adalah penumpang ilegal karena tidak terdata di Manifest keberangkatan. Makanya kami absen para penumpang dengan dasar manifest itu untuk memisahkan penumpang yang dapat berangkat dengan kapal tersebut”, Jelas Iptu Burhanuddin.

Iptu Burhanuddin juga mengimbau agar seluruh calon penumpang kapal agar mementinkan keselamatan dan ketentuan keamanan pelayaran yang telah ditetapkan oleh pemerintah. (hps/*)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Uu Ruzhanul Dorong Dukungan CSR di  Ciayumajakuning untuk Turunkan “Stunting”

    Uu Ruzhanul Dorong Dukungan CSR di Ciayumajakuning untuk Turunkan “Stunting”

    • calendar_month Sel, 13 Jun 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 47
    • 0Komentar

    KOTA CIREBON – Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat selalu berupaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat, salah satunya dengan menurunkan angka stunting di Jabar guna menyiapkan generasi penerus yang berkualitas, mampu bersaing, dan sehat. Salah satu yang diupayakan adalah dengan menguatkan dukungan dari perusahaan melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) di kawasan Ciayumajakuning (Kota Cirebon, Kabupaten Cirebon, Kabupaten […]

  • BKD Sulbar Gelar Assessment Profiling ASN di UPT BKN Mamuju: Petakan Kompetensi Secara Lebih Objektif dan Terukur

    BKD Sulbar Gelar Assessment Profiling ASN di UPT BKN Mamuju: Petakan Kompetensi Secara Lebih Objektif dan Terukur

    • calendar_month Sel, 18 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 88
    • 0Komentar

    “Dengan jumlah peserta mencapai 458 ASN, kami berharap hasil profiling ini menjadi basis data yang kuat dalam penyusunan analisis kebutuhan pengembangan kompetensi. ASN harus dibina berdasarkan potensi riil mereka, dan profiling ini adalah alat ukur yang sangat membantu,” jelas Rini. Di tempat terpisah, Kepala BKD Sulbar, Herdin Ismail, menegaskan bahwa profiling kompetensi merupakan langkah strategis […]

  • Bupati Pasangkayu Serahkan Kunci Rumdis Secara Simbolis ke Kapolres

    Bupati Pasangkayu Serahkan Kunci Rumdis Secara Simbolis ke Kapolres

    • calendar_month Jum, 2 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 83
    • 0Komentar

    Yaumil berharap kedepan Polri lebih baik lagi dalam memberikan perlindungan, melayani dan mengayomi masyarakat Pasangkayu. ” Sebagai wujud sinergitas kepada Polri pada kesempatan yang berbahagia ini Pemkab Pasangkayu menyerahkan 10 unit rumah dinas yang akan diperuntukkan bagi personel Polri yang bertugas di pasangkayu. Semoga rumah dinas tersebut dapat bermanfaat dan digunakan untuk menunjang kinerja personel […]

  • Sambangi Biro Organisasi Setda Sulbar, Pemkab Pasangkayu Optimis Segera Launching MPP

    Sambangi Biro Organisasi Setda Sulbar, Pemkab Pasangkayu Optimis Segera Launching MPP

    • calendar_month Jum, 22 Agu 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 107
    • 0Komentar

    Senada dengan Zain Machmoed, Kepala Bagian Organisasi Setda Pasangkayu Andi Tenri Waling optimis rencana launching MPP tetap terealisasi. “Meski sedikit ada kendala,, namun kami tetap merencanakan untuk segera mengadakan launching MPP di Kabupaten Pasangkayu,” ujar Andi Tenri optimis. Kepala Bagian Tatalaksana dan Pelayanan Publik, Subuki mengatakan MPP sangat penting karena mengintegrasikan berbagai layanan pemerintah dalam […]

  • Sekda Ingin Pengunjung Al Jabbar Makin Teredukasi

    Sekda Ingin Pengunjung Al Jabbar Makin Teredukasi

    • calendar_month Sen, 3 Apr 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 51
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Setiawan Wangsaatmaja ingin pengunjung semakin terdukasi agar dapat berpartisipasi menjaga ketertiban, kenyamanan, dan kebersihan di Masjid Raya Al Jabar (MRAJ). Sejalan itu, Sekda inginkan aktivitas yang dilaksanakan di masjid raya kebanggaan warga Jabar yang berlokasi di kawasan Cimincrang, Kecamatan Gedebage, Kota Bandung, tersosialisasikan dengan baik. Dengan begitu […]

  • Alumni UCL Ini Sampaikan Terimakasih ke Bupati Pasangkayu

    Alumni UCL Ini Sampaikan Terimakasih ke Bupati Pasangkayu

    • calendar_month Rab, 16 Okt 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 577
    • 0Komentar

    Bupati Agus, mengapresiasi kembalinya putra terbaik Pasangkayu itu. Ia berharap, Restuan bisa mengabdi dan memberi kontiribusi nyata pada pembangunan di Pasangkayu khususnya dibidang pendidikan. “ Saya berharap Restuan bisa memberi motivasi ke sekolah-sekolah SMA yang ada di Pasangkayu, agar para generasi muda kita, memiliki semangat tinggi untuk melanjutkan pendidikan” harapnya.(has)

expand_less