Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kembali Memanas, Pemkab Pasangkayu Bakal Mediasi Penyelesaian Konflik Masyarkat Vs Perusahaan

Kembali Memanas, Pemkab Pasangkayu Bakal Mediasi Penyelesaian Konflik Masyarkat Vs Perusahaan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 22 Okt 2018
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Sebagian masyarakat Pasangkayu kini tengah dihadapkan pada konflik lahan melawan perusahaan sawit. Konflik ini telah menahun. Salah satunya konfilik masyarakat Kulu dengan PT. Unggul Widya Teknologi Lestari (UWTL).

Pekan kemarin konflik lahan ini kembali memanas, masyarakat Kulu kembali melakukan pendudukan dilahan sengketa seluas 22 hektar. Pemkab Pasangkayu tidak tinggal diam melihat permasalahan itu. Pemkab pun berupaya maksimal untuk menyelesaikan konflik tersebut melalui mediasi.

Sekkab Pasangkayu Firman saat menerima sejumlah perwakilan masyarakat Kulu, Senin 22 Oktober mengaku akan segera mempertemukan kedua belah pihak guna membicarakan penyelesaian masalah ini. Ia berharap penyelsaian masalah ini bisa dilakukan dengan baik tanpa merugikan kedua belah pihak.

“Kami akan memediasi kedua belah pihak mudah-mudahan tercapai suatu kesepakatan bersama dalam upaya penyelesaian konflik ini. Kasian masyarakat telah bertahun-tahun menghadapi konflik ini tanpa ada titik penyelesaian yang jelas,” terangnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tontonan Digital dan Ancaman Terhadap Pola Pikir Anak

    Tontonan Digital dan Ancaman Terhadap Pola Pikir Anak

    • calendar_month Rab, 9 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 149
    • 0Komentar

    DI ERA serba digital seperti sekarang, anak-anak semakin akrab dengan gawai dan platform digital seperti YouTube, TikTok, dan layanan streaming lainnya. Meski ada sisi positifnya, kenyataannya banyak konten yang tersedia justru membawa dampak buruk bagi perkembangan anak. Sayangnya, di balik kemudahan akses informasi dan hiburan, terdapat ancaman serius yang sering diabaikan, yaitu pengaruh negatif terhadap […]

  • Konvensi Nasional SMSI 2025, Dukung Penegakan Supremasi Hukum Menuju Indonesia Emas 2045

    Konvensi Nasional SMSI 2025, Dukung Penegakan Supremasi Hukum Menuju Indonesia Emas 2045

    • calendar_month Sab, 26 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 86
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) menggelar Konvensi Nasional bertajuk “Sinergi dalam Membangun dan Menegakkan Supremasi Hukum Menuju Indonesia Emas 2045” di The Jayakarta Hotel, Jakarta, pada 25 Juli 2025. Sejumlah tokoh penting hadir dalam acara tersebut, di antaranya Kabag Mitra Ropenmas Divisi Humas Polri, Kombes Pol. Drs. Ahmad Mustofa Kamal, S.H., mewakili […]

  • BPBD Sulbar Terima Laporan Pusdalops BPBD Polman Kejadian Angin Kencang di Polewali Mandar

    BPBD Sulbar Terima Laporan Pusdalops BPBD Polman Kejadian Angin Kencang di Polewali Mandar

    • calendar_month Jum, 24 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 130
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menerima informasi dari Pusdalops BPBD Kabupaten Polewali Mandar (Polman) mengenai kejadian angin kencang yang terjadi pada Selasa 21 Oktober 2025, sekitar pukul 06.00 Wita. Angin kencang tersebut terjadi di Desa Bonne-Bonne, Kecamatan Mapilli, dan mengakibatkan satu pohon kelapa tumbang. Pohon tersebut menimpa rumah […]

  • Kades se-Polman Komitmen Transparan, Bentuk PPID Desa untuk Lawan Korupsi

    Kades se-Polman Komitmen Transparan, Bentuk PPID Desa untuk Lawan Korupsi

    • calendar_month Ming, 11 Mei 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 91
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN – Para kepala desa (Kades) sek Bupaten Polewali Mandar (Polman) berkomitmen untuk keterbukaan informasi publik di desa dengan membentuk PPID (Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi) Desa. Komitmen ini dinyatakan dengan penandatangan spanduk pada akhir acara sosialisasi keterbukaan informasi publik yang berlangsung tiga hari di Polewali, 6-8 Mei 2025 yang dilaksanakan Komisi Informasi Provinsi […]

  • BPBD Sulbar

    BPBD Sulbar Gelar Rapat Data Terbuka, Tingkatkan Pelayanan Informasi Kebencanaan

    • calendar_month Jum, 31 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 85
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulbar menggelar Rapat Data Terbuka sebagai upaya peningkatan pelayanan publik, khususnya dalam penyediaan dan pengelolaan data penanggulangan bencana yang transparan, akurat, dan mudah diakses. Kegiatan ini berlangsung di ruang rapat BPBD Sulbar, Jumat (31/10/2025). Rapat bertujuan untuk memastikan proses pengelolaan data dan informasi kebencanaan berjalan dengan baik, […]

  • Perkuat Jabar-NTB Connection untuk Akselerasi Program dan Kegiatan Kolaborasi

    Perkuat Jabar-NTB Connection untuk Akselerasi Program dan Kegiatan Kolaborasi

    • calendar_month Kam, 17 Mar 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 172
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Pemda Provinsi Jawa Barat intens memperkuat kerja sama dengan Pemda Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Ada banyak kegiatan kolaborasi dan workshop yang terselenggara sejak Gubernur Jabar Ridwan Kamil dan Gubernur NTB Zulkieflimansyah menandatangani kerja sama Jabar-NTB Connection pada 17 Desember 2020.   Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperindag) Provinsi Jabar dan dinas terkait […]

expand_less