Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pemkab Pasangkayu Serahkan Bantuan Mobil ke Poktan

Pemkab Pasangkayu Serahkan Bantuan Mobil ke Poktan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 17 Des 2018
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Peningkatan kesejahteraan petani selalu menjadi perhatian Pemkab Pasangkayu. Salah satunya dengan terus berupaya memudahkan petani untuk menggarap lahan ataupun memobilisasi hasil panen mereka.

Senin 17 Desember, sebanyak lima Kelompok Tani (Poktan) mendapat bantuan kendaraan (mobil pickup). Masing-masing Poktan mendapat satu unit pickup merk Hilux. Diserahkan langsung oleh Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa saat upacara hari Kesadaran Nasional, Senin 17 Desember.

Poktan yang mendapat bantuan itu yakni Poktan Mitra Bersama, Sukses Bersama, Polewali, Sisarimase, dan Batu Kembar.

Bantuan tersebut berasal dari Kementrian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi. Meski begitu bantuan ini tidak terlepas dari upaya lobi dan pengusulan oleh Pemkab Pasangkayu.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Inflasi Maret, Sulbar Terbaik Ketiga Nasional, Konsisten GPM Sasar Pinggiran Kota

    Inflasi Maret, Sulbar Terbaik Ketiga Nasional, Konsisten GPM Sasar Pinggiran Kota

    • calendar_month Rab, 9 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 92
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.D, MAMUJU — Berdasarkan Press Release BPS Sulawesi Barat, inflasi di Provinsi Sulawesi Barat Maret 2025 tercatat 1,55 % secara year on year (yoy). Sulawesi Barat berada di Peringkat 3 Secara Nasional Capaian ini menunjukkan arah positif, karena telah berada dalam rentang target Pengandalian inflasi yang ditetapkan oleh pemerintah pusat, yaitu antara 1,5 % hingga […]

  • Ridwan Kamil: Tol Cisumdawu Jadi Pintu Baru ke Kawasan Rebana

    Ridwan Kamil: Tol Cisumdawu Jadi Pintu Baru ke Kawasan Rebana

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 38
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG –Aktivitas ekonomi dan investasi ke Kawasan Rebana yang digagas oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil akan menggeliat usai Tol Cileunyi – Sumedang –  Dawuan (Cisumdawu) beroperasi secara penuh. Gubernur Jabar Ridwan Kamil mengatakan Tol Cisumdawu melengkapi infrastruktur besar yang sudah terbangun lebih dulu yakni Pelabuhan Patimban Subang, Bandara Kertajati Majalengka dan Tol Cikopo […]

  • Lima Fraksi Setuju Ranperda Penyertaan Modal PDAM

    Lima Fraksi Setuju Ranperda Penyertaan Modal PDAM

    • calendar_month Rab, 24 Okt 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 399
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAMUJU – DPRD Mamuju menggelar sidang Paripurna Pemandangan Umum Fraksi terhadap Ranperda Penyertaan Modal Daerah kepada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Manakarra dan Penyerahan KUA/PPAS Tahun Anggaran 2019 diruang rapat Kantor DPRD Mamuju. Sidang Paripurna ini dipimpin langsung Ketua DPRD Kabupaten Mamuju Hj. Sitti Suraidah Suhardi, Rabu (24/10). Usai menyampaikan pendapat yang dibuka […]

  • Petambak Kasano Merugi Puluhan Juta, Air Diduga Tercemar Limbah Pabrik

    Petambak Kasano Merugi Puluhan Juta, Air Diduga Tercemar Limbah Pabrik

    • calendar_month Kam, 6 Okt 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Para petambak ikan nila di Desa Kasano, Kecamatan Baras kini hanya bisa gigit jari. Sudah hampir sebulan terakhir terus merugi. Salah seorang petambak, Lapris, mengungkapkan, sebulan terakhir ikan peliharaanya, pada mati seperti keracunan. Iapun belum tahu pasti apa penyebabnya. Namun ia menduga, air tambak telah tercemar limbah pabrik. Sebab air tambak yang bersumber dari […]

  • Usung Tema Bakti Transportasi untuk Negeri: Dishub Sulbar Matangkan Rencana Kegiatan Harhubnas 2025

    Usung Tema Bakti Transportasi untuk Negeri: Dishub Sulbar Matangkan Rencana Kegiatan Harhubnas 2025

    • calendar_month Rab, 10 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 88
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat persiapan untuk Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) Tahun 2025. Kegiatan ini berlangsung di ruang rapat Dishub Sulbar pada Senin 9 September 2025. Rapat kali ini dihadiri oleh seluruh jajaran instansi terkait melalui hybrid guna menyusun strategi pelaksanaan kegiatan yang akan digelar serentak di seluruh […]

  • Dipimpin Kemendagri Tito Karnavian, Pemprov Sulbar Ikuti Rapat Pengendalian Inflasi Virtual

    Dipimpin Kemendagri Tito Karnavian, Pemprov Sulbar Ikuti Rapat Pengendalian Inflasi Virtual

    • calendar_month Sen, 26 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 97
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pemprov Sulbar diwakili Kepala Biro Ekonomi dan Pembangunan ( Ekbang) Setda Sulbar, Hamdani Hamdi mengikuti Rapat Pengendalian Inflasi secara virtual dipimpin langsung oleh Kemendagri, Tito Karnavian. Senin, 26 Mei 2025. Berlangsung di Ruang Rapat Sekpov Sulbar rapat tersebut diikuti sejumlah Kepala OPD Pemprov Sulbar dan Forkopimda rapat tersebut berlangsung dengan seksama. Adapun […]

expand_less