Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Ini Penjelasan Ketua TAPD di Rapat Banggar DPRD Pasangkayu

Ini Penjelasan Ketua TAPD di Rapat Banggar DPRD Pasangkayu

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 11 Agu 2020
  • comment 0 komentar

Dijelaskannya, peningkatan SDM dan memaksimalkan penggaparan potensi-potensi SDA adalah solusi untuk mendorong pertumbuhan ekonomi di masa Pandemi. Menurutnya, pemulihan ekonomi tidak bisa hanya dilihat pada program sektor ekonomi saja, tapi mesti dilihat secara holistik atau menyeluruh. Sebab antara sektor satu dengan sektor lainnya akan sangat berkaitan erat.

Sementara terkait peningkatan PAD, Pemkab telah melakukan berbagai upaya melalui dinas terkait. Namun memang masih dibutuhkan masukan bersama terutama dari lembaga legislatif agar upaya tersebut bisa lebih maksimal.

” Kita pertemukan kajian masing-masing. Pemkab terbuka dan siap memfollow up semua masukan yang sifatnya demi peningkatan ekonomi rakyat. Poinnya kita semua punya semangat yang sama untuk membangun daerah. Pemkab juga selalu siap menerima dan memfollow up keritikan” terang Sekkab Pasangkayu itu.

Ditekankannya pula bahwa draft KUA-PPAS 2021 yang tengah dibahas itu masih merupakan rancangan. Dibutuhkan masukan-masukan kosnturuktif berdasarkan kajian yang matang dari lembaga legislatif sebelum nantinya disetujui secara bersama.

” Rancangan KUA-PPAS belum permanen. Kami dari TAPD perlu mendapat masukan-masukan dari DPRD untuk penyempurnaannya. Misalnya mana poin KUA yang tidak sinkron dengan PPAS. Mengenai tahapan pembahasan, TAPD konsisten dengan Permendagri nomor 64 tahun 2020″ tegasnya.(has)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ridwan Kamil Apresiasi Kemajuan di Bidang Pertanian

    Ridwan Kamil Apresiasi Kemajuan di Bidang Pertanian

    • calendar_month Sen, 12 Jun 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 36
    • 0Komentar

    KABUPATEN CIAMIS — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menghadiri Rapat Paripurna Istimewa dalam rangka Hari Jadi ke-381 Kabupaten Ciamis di Aula DPRD Kabupaten Ciamis, Senin (12/6/2023). Dalam rapat tersebut, Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil– mengapresiasi kemajuan dan capaian Kabupaten Ciamis di bidang pertanian. Menurutnya, Tanda Penghormatan Satyalancana Wira Karya Bidang Pembangunan Pertanian yang diraih Bupati […]

  • Bupati Pasangkayu Sambut Rombongan Gubernur Sulbar

    Bupati Pasangkayu Sambut Rombongan Gubernur Sulbar

    • calendar_month Sen, 1 Nov 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Dalam kesempatan itu bupati juga nampak menyampaikan beberapa hal terkait capaian pembangunan, dan penanganan Covid-19 di Pasangkayu. ” Alhamdulillah saat ini kami nol kasus positif” ungkap bupati yang kemudian mendapat apresiasi dari gubernur. Diketahui, kunjungan rombongan gubernur Sulbar di Pasangkayu direncanakan berlangsung beberapa hari, dalam rangka beberapa agenda. Diantaranya menghadiri acara maulid, kunjungan ke pelabuhan […]

  • Kabid Propam Polda Sulbar: Jangan Ragu! Laporkan Polisi Nakal Lewat Aplikasi Propam Presisi

    Kabid Propam Polda Sulbar: Jangan Ragu! Laporkan Polisi Nakal Lewat Aplikasi Propam Presisi

    • calendar_month Kam, 23 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 67
    • 0Komentar

    Menurutnya, Propam Presisi memungkinkan pelaporan hanya dengan sekali klik. Masyarakat cukup mengirimkan foto, video dan kronologi kejadian melalui aplikasi tersebut. “Insyaa Allah, Propam akan langsung bekerja menindaklanjuti setiap laporan yang masuk,” tuturnya. Kombes Pol Eko Suroso menambahkan bahwa aplikasi ini sangat mudah digunakan, sehingga tidak akan menyulitkan masyarakat. Ia berharap masyarakat dapat mendukung Polri dalam […]

  • Sambut IKN, Pemkab-BPN Pasangkayu Mesti Sinergi

    Sambut IKN, Pemkab-BPN Pasangkayu Mesti Sinergi

    • calendar_month Rab, 17 Nov 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 62
    • 0Komentar

    ” Disinilah dibutuhkan kerjasama baik antara Pemkab dan pihak BPN Pasangkayu. Bagaimana kemudian BPN Pasangkayu bisa melakukan penataan dan menerbitkan legalitas tanah masyarakat” sebut Sekkab. Kepala BPN Pasangkayu Suwono Budi Hartono menyebut Bupati telah membentuk Gugus Tugas Reforma Agraria (Gatra) untuk mendukung kesuksesan program Tanah Objek Reforma Agraria (TORA). Melalui program TORA BPN Pasangkayu telah […]

  • Maskara Wujudkan Mimpi Desa Mandiri dan Sejahtera di Jawa Barat

    Maskara Wujudkan Mimpi Desa Mandiri dan Sejahtera di Jawa Barat

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 46
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG – Mobil Aspirasi Kampung Juara (Maskara) menjadi salah satu motivasi peningkatan strata desa di Jawa Barat. Pemdaprov Jabar memberikan Maskara terhadap desa-desa yang bisa menunjukkan gerak peningkatan strata dari desa berkembang hingga desa mandiri. Di masa kepemimpinan Gubernur-Wakil Gubernur Jabar, Ridwan Kamil – Uu Ruzhanul Ulum hingga awal 2023, Pemdaprov Jabar sudah mendistribusikan […]

  • Pemprov Sulbar dan Polda Perkuat Sinergi, Berantas Peredaran Rokok Ilegal di Pasaran

    Pemprov Sulbar dan Polda Perkuat Sinergi, Berantas Peredaran Rokok Ilegal di Pasaran

    • calendar_month Kam, 29 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 48
    • 0Komentar

    Dalam konferensi pers, Bau Akram Dai menyampaikan apresiasi pada Polda sulbar atas sinerginya dalam membantu pemerintah sebagai layanan perlindungan konsumen dan menjamin legalitas produk. “Hari ini kami sudah melakukan pemantauan terhadap beberapa rokok yang masuk dalam kategori rokok ilegal,” kata Bau Akram Dai. Ia berharap, kerja sama dan sinergi yang telah terbangun antara Pemprov di […]

expand_less