Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Ganggu Pacar Orang, IJ Tewas Ditikam

Ganggu Pacar Orang, IJ Tewas Ditikam

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sab, 12 Jun 2021
  • comment 0 komentar

” Jadi kebetulan mereka berpapasan disebuah kios di Desa Sipakainga. Waktu itu pelaku bersama rekannya hendak beli rokok, kemudian korban dan rekannya juga tiba-tiba datang ke kios itu. Terjadilah cekcok, kemudian pelaku mencabut sebilah pisau yang selalu dibawahnya, dan menikam korban berkali-kali diareal vital” tambah Kasat Reskrim AKP Pandu Arief Setiawan

Setelah menikam korban, pelaku kemudian melarikan diri, dan bersembunyi dikebun sawit. Pada subuh hari, ia sempat mendatangi salah satu rumah keluarganya. Mendapati informasi keberadaan pelaku, tim Polres Pasangkayu dan Polsek Sarudu bergerak cepat membekuk pelaku.

Pelaku kini telah mendekam di sel tahanan Polres Pasangkayu. Dijerat pasal 338 KUHP dan atau pasal 351 ayat 3 KUHP, dengan ancaman hukuman tujuh tahun dan 15 tahun penjara.(hn)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkab Pasangkayu Siap Fasilitasi Pengunsi Korban Gempa dan Tsunami Sulteng

    Pemkab Pasangkayu Siap Fasilitasi Pengunsi Korban Gempa dan Tsunami Sulteng

    • calendar_month Jum, 5 Okt 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 454
    • 0Komentar

    Disana juga Pemkab menyediakan makan minum gratis. Peralatan bayi, air bersih, obat-obatan, tenaga medis, dan beberapa kebutuhan mendasar lainnya. Posko ini sudah didirikan sejak Senin 1 Oktober lalu. “ Kami juga akan menyiapkan alat tratsportasi bagi pengungsi yang tidak memiliki kendaraan menuju kampung halaman mereka. Kami akan antar sampai kekampungnya” terang bupati dua periode itu, […]

  • DPRD Sulbar Setujui Dua Ranperda, Gubernur Suhardi Duka Singgung Tekanan Fiskal Daerah

    DPRD Sulbar Setujui Dua Ranperda, Gubernur Suhardi Duka Singgung Tekanan Fiskal Daerah

    • calendar_month Rab, 10 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 88
    • 0Komentar

    Dampaknya, kata Suhardi Duka, sangat terasa pada kemampuan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulbar dalam menjalankan program-program pembangunan. Ia menyatakan dengan terbuka, berbagai program prioritas kemungkinan besar tidak bisa berjalan maksimal. “pasti tidak ada lagi program pembangunan yang banyak yang kita bisa bikin, karena memang tidak ada uang. Kita sih, maunya bikin jalan, pengentasan kemiskinan, peningkatan pendidikan, […]

  • Sulbar Upayakan Konflik Tambang Selesai, Wagub Salim S Mengga: Rakyat dan Investasi Harus Seimbang

    Sulbar Upayakan Konflik Tambang Selesai, Wagub Salim S Mengga: Rakyat dan Investasi Harus Seimbang

    • calendar_month Sab, 24 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 100
    • 0Komentar

    Menurut Salim S Mengga, rasa saling percaya antara pemerintah dan masyarakat harus dibangun, untuk menghindari kesalah pahaman yang sudah terjadi saat ini. “Kita harus mulai bangun rasa saling percaya. Rakyat percaya pemerintah, pemerintah juga harus bertugas untuk menyejahterakan rakyatnya,” pungkasnya. Pemerintah harus memiliki kemampuan dalam menyejahterakan rakyat, dan salah satu kemampuan yang bisa digalih dari […]

  • kapolda sulbar

    Kapolda Sulbar Pimpin Langsung Aksi Bersih-Bersih Mako, Wujudkan Lingkungan Sehat dan Produktif

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    “Hari ini, kita membersihkan ilalang dan tumpukan sampah. Harapannya, kondisi Mako yang asri ini akan terus terjaga, sehingga kita semua dapat bekerja dengan lebih nyaman dan produktif,” tuturnya. Lebih lanjut, Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta menekankan pentingnya menjaga kebersihan sebagai bagian dari iman. “Kebersihan itu sebagian dari iman. Kita lakukan kegiatan ini dengan ikhlas dan […]

  • Bupati Pasangkayu Ajak DPRD Plototi Penggunaan Anggaran Desa

    Bupati Pasangkayu Ajak DPRD Plototi Penggunaan Anggaran Desa

    • calendar_month Rab, 7 Nov 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 355
    • 0Komentar

    “Anggaran desa ini begitu besar, tentunya kita sama-sama ingin memastikan penggunaan uang itu tepat sasaran dan betul-betul untuk kemajuan daerah. Olehnya tahun 2019 mendatang mari kita (dengan lembaga DPRD.red) sama-sama melakukan pengawasan melekat, mengontrol dan mendorong agar uang di desa bisa dimanfaatkan secara maksimal untuk kepentingan rakyat,” ujarnya. Kata dia, dengan keterlibatan aktif semua pihak […]

  • Bey Machmudin Hadiri Peringatan HUT Bhayangkara Ke-78 Tingkat Polda Jabar

    Bey Machmudin Hadiri Peringatan HUT Bhayangkara Ke-78 Tingkat Polda Jabar

    • calendar_month Sel, 2 Jul 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 32
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menghadiri upacara dan syukuran HUT Bhayangkara Ke-78 Tingkat Polda Jabar di area lapangan Gasibu, Kota Bandung, Senin (1/7/2024). Tak hanya itu, ratusan masyarakat juga turut menyaksikan peringatan HUT Bhayangkara yang kali ini dirangkaikan dengan panggung hiburan rakyat dan stan kuliner masakan Nusantara gratis. Upacara yang dipimpin […]

expand_less