Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Tercepat, Dalam Hitungan Menit, Musda IOF Tetapkan Ado Mas’ud Ketua Umum 2021-2025

Tercepat, Dalam Hitungan Menit, Musda IOF Tetapkan Ado Mas’ud Ketua Umum 2021-2025

  • account_circle Chamar
  • calendar_month Ming, 11 Jul 2021
  • comment 0 komentar

MAJENE – Musyawarah Daerah (Musda) Indonesia Off-Road Federation (IOF) Sulbar 3 akhirnya memutuskan Ado Mas’ud sebagai Ketua Umum periode 2021-2025 mendatang.

Musda yang digelar di Villa Andata (Jl. Huriyah Dato, Baurung, Banggae Kabupaten Majene ini dinilai sebagai Musda tercepat melalui penunjukan langsung dari empat ketua Pengurus Cabang (Pengcab) IOF seperti Pengcab Mamuju, Majene, Polewali Mandar dan Mamasa.

Ketua Pengda IOF Sulbar, DR. Akhsan Djalaluddin yang baru saja melepaskan masa jabatannya menilai hasil Musda ke 3 ini sebuah bukti kematangan Organisasi Offroader ini semakin dewasa.

“Tidak perlu mempertimbangkan aspek-aspek pemilihan secara demokratis, tetapi yang lebih utama musyawarah mufakat paling demokratis dari segalanya,” ucapnya usai mengikuti Musda, Sabtu 10 Juli malam.

Akhsan yang merupakan Rektor Unsulbar ini mengakui dimasa periode kepengurusannya dalam menahkodai IOF Sulbar cukup terbatas karena beberapa kendala.

“Utamanya pandemi yang melanda ini sehingga beberapa tahun terakhir tak maksimal, selain itu memang banyak kesibukan lain yang juga lebih penting. Tetapi diluar dari itu event disejulah daerah termasuk Mamuju dan Majene terlaksana dengab baik, utamanya pasca gempa teman-teman hadir dalam meringankan beban warga, ” sambungnya.

  • Penulis: Chamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Razia Tertib Lalu Lintas Polda Sulbar, Edukasi dan Penindakan Berjalan Seimbang

    Razia Tertib Lalu Lintas Polda Sulbar, Edukasi dan Penindakan Berjalan Seimbang

    • calendar_month Sel, 29 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 89
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Sulbar menggelar razia penegakan pelanggaran lalu lintas (Dakgar) secara rutin di jalur dua depan Kantor Passokorang, Kabupaten Mamuju, Selasa (29/4/2025). Operasi ini dipimpin langsung oleh Kanit 3 Satuan Patroli Jalan Raya (PJR) Ditlantas Polda Sulbar, AKP Najamuddin, S.Sos, bersama Kanit Turjawali Satlantas Polresta Mamuju, Iptu Muh. Idris, […]

  • Tahun Pertama Menjabat, Yaumil-Herny Dapat Kado WTP

    Tahun Pertama Menjabat, Yaumil-Herny Dapat Kado WTP

    • calendar_month Rab, 26 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    PASANGKAYU— Kabupaten Pasangkayu kembali meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari BPK RI, atas Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Keuangan tahun 2020. Ini sekaligus menjadi kado indah bagi Yaumil Ambo Djiwa dan Herny Agus ditahun pertama mereka menjabat sebagi Bupati dan Wakil Bupati Pasangkayu. Penyerahan LHP sendiri dilakukan via daring. Berlangsung di ruang rapat Bupati, Selasa […]

  • Bangun Tim Kerja yang Solid, Perpusip Sulbar Gelar Family Gathering

    Bangun Tim Kerja yang Solid, Perpusip Sulbar Gelar Family Gathering

    • calendar_month Sab, 13 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 74
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (Perpusip) Daerah Provinsi Sulawesi Barat menggelar Family Gathering di Pantai Wisata Mallawa, Mamuju, Sabtu (13/09/2025). Kegiatan yang berlangsung dalam suasana sederhana namun penuh keakraban ini dihadiri oleh seluruh ASN dan Non ASN Perpusip Sulbar beserta keluarga. Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Perpusip) Daerah Provinsi Sulbar, Mustari Mula, […]

  • Ridwan Kamil Resmikan Penataan Kalimalang Bekasi, Proyek dilaksanakan dalam empat tahap

    Ridwan Kamil Resmikan Penataan Kalimalang Bekasi, Proyek dilaksanakan dalam empat tahap

    • calendar_month Rab, 20 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 177
    • 0Komentar

    KOTA BEKASI — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meresmikan penataan kawasan Sungai Kalimalang, Kota Bekasi, Rabu (20/4/2022). Kini tak hanya sekadar dilirik saat melintas, sisi utara dan selatan Kalimalang sudah dapat dinikmati warga menjadi ruang interaksi sosial, bahkan bisa menjadi destinasi wisata baru. “Yang dulu Kalimalang hanya sekadar dilirik sambil lewat sekarang bisa dinikmati, khususnya […]

  • Biro Organisasi Sulbar Tingkatkan Kapasitas ASN Mamasa dalam Penataan Kelembagaan dan Pelayanan Publik

    Biro Organisasi Sulbar Tingkatkan Kapasitas ASN Mamasa dalam Penataan Kelembagaan dan Pelayanan Publik

    • calendar_month Sab, 5 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMASA – Pemerintah daerah Sulawesi Barat (Sulbar), melalui Biro Organisasi Sekretariat Daerah (Setda) melaksanakan kegiatan Pembinaan Penataan Kelembagaan dan Analisa Jabatan (Anjab), Ketatalaksanaan dan Pelayanan Publik pada Perangkat Daerah di Kabupaten Mamasa selama dua hari, Kamis-Jumat 3-4 Juli 2025. Kegiatan ini sebagai tindak lanjut dari Permendagri Nomor 99 Tahun 2018 pada Pasal 2 ayat […]

  • Inovasi Minyak Makan Merah Dapat Sejahterakan Petani Sawit

    Inovasi Minyak Makan Merah Dapat Sejahterakan Petani Sawit

    • calendar_month Jum, 22 Jul 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 43
    • 0Komentar

    JAKARTA, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Kepala Center of Digital Economy and SME’s Indef, Eisha M Rachbini, menyambut baik inovasi yang terus dikembangkan pemerintah di bidang pengelolaan produk turunan minyak kelapa sawit, yakni Minyak Makan Merah. Rencananya, pemerintah akan membangun dan mengolah minyak makan merah (M3) atau Red Palm Oil (RPO). Dimana pengembangannya dilakukan melalui koperasi di enam […]

expand_less