Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kapolres Meletakan Batu Pertama Pembangunan Musala Polsek Sarudu

Kapolres Meletakan Batu Pertama Pembangunan Musala Polsek Sarudu

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 13 Jul 2021
  • comment 0 komentar

PASANGKAYU– Kapolres Pasangkayu AKBP Leo H Siagian melakukan peletakan batu pertama pembangunan Musala Babul Jannah, yang terletak dihalaman komplek Polsek Sarudu, Senin 12 Juli.

Musala yang rencananya seluas 7 x 7 meter tersebut di bangun dan diprakarsai oleh Kapolsek Sarudu AKP Yohannis, bersama personelnya yang dibantu pihak terkait. Tujuannya untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan personel Polsek Sarudu.

” Saya ucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada Kapolsek Sarudu, personilnya dan pihak-pihak yang telah memiliki niat yang mulia untuk melakukan pembangunan musala ini ” ujar Kapolres

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Buka Musda LDII, Bupati Pasangkayu Beri Pesan Nasionalisme

    Buka Musda LDII, Bupati Pasangkayu Beri Pesan Nasionalisme

    • calendar_month Kam, 17 Jan 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 481
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Dakwah Islam Indonesia (DPD LDII) Pasangkayu menggelar musyawarah daerah (Musda) ke IV guna memilih kepengurusan baru untuk masa kerja lima tahun kedepan, Kamis 17 Januari. Kegiatan yang berlangsung di aula salah satu hotel di Pasangkayu itu dibuka langsung oleh Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa. Ditandai dengan pemukulan gong. Hadir pula […]

  • Bupati Mamuju Tinjau Proyek Rekonstruksi Jalan Yos Sudarso, Pastikan Progres Sesuai Jadwal

    Bupati Mamuju Tinjau Proyek Rekonstruksi Jalan Yos Sudarso, Pastikan Progres Sesuai Jadwal

    • calendar_month Kam, 31 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 53
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Bupati Mamuju, Sitti Sutinah Suhardi, didampingi Ketua DPRD Mamuju Syamsuddin Hatta dan sejumlah anggota DPRD lainnya, meninjau langsung progres proyek rekonstruksi Jalan Yos Sudarso. Jalan ini merupakan salah satu jalur arteri vital yang menghubungkan kawasan penting di Kota Mamuju. Usai mengikuti sidang paripurna di Gedung DPRD, Sutinah berjalan kaki menuju titik pengerjaan. […]

  • Jawa Barat Terima Penghargaan Bergengsi Recognition of Excellence Terkait program Jabar Coding Camp, Ekosistem Data Jabar, dan Sapawarga

    Jawa Barat Terima Penghargaan Bergengsi Recognition of Excellence Terkait program Jabar Coding Camp, Ekosistem Data Jabar, dan Sapawarga

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Kreativitas, kerja keras, dan dedikasi yang ditunjukkan oleh tim Pemprov Jabar membuahkan hasil dengan meraih penghargaan Recognition of Excellence. Penghargaan ini diterima Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jabar Ika Mardiah, mewakili Gubernur Jabar, yang diberikan langsung oleh CEO OpenGov Asia Mohit Sagar untuk program Jabar Coding Camp, Ekosistem Data Jabar, dan […]

  • Heboh Ditemukan Seekor Paus Sperma Terdampar di Pesisir Pulau Karampuang Mamuju dalam Keadaan Mati

    Heboh Ditemukan Seekor Paus Sperma Terdampar di Pesisir Pulau Karampuang Mamuju dalam Keadaan Mati

    • calendar_month Sab, 1 Feb 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 85
    • 0Komentar

    Mamuju, ekspossulbar.co.id — Beredar video yang menunjukkan seekor ikan paus terdampar di pesisir pantai Pulau Karampuang, Kabupaten Mamuju, Jumat, 31 Januari 2025. Video tersebut menjadi viral di berbagai platform media sosial. Terlihat kondisi ikan paus tersebut ditemukan dalam keadaan mati dengan luka robek di sekujur tubuh, mulai dari kepala hingga ekor. Namun, penyebab pasti luka […]

  • Modus Paksa Minum Miras-Obat, Karyawan Swasta di Mamuju Rudapaksa Gadis di Bawah Umur

    Modus Paksa Minum Miras-Obat, Karyawan Swasta di Mamuju Rudapaksa Gadis di Bawah Umur

    • calendar_month Sab, 12 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) Polresta Mamuju berhasil meringkus seorang pria berinisial CHS (24) atas dugaan tindak pidana persetubuhan terhadap anak di bawah umur. Penangkapan dilakukan pada Jumat, 11 Juli 2025, pukul 22.00 WITA, di Lingkungan Timbu, Kelurahan Mamuju, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju. Tersangka CHS, seorang karyawan swasta asal Sumatera Utara, ditangkap […]

  • Beli Kendaraan Aman, Kalla Toyota Jadi Pilihan Cerdas untuk Kepemilikan Mobil Jangka Panjang

    Beli Kendaraan Aman, Kalla Toyota Jadi Pilihan Cerdas untuk Kepemilikan Mobil Jangka Panjang

    • calendar_month Sen, 26 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 78
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAKASSAR – Pasar otomotif semakin ramai dan kompetitif, pelanggan cenderung fokus pada penawaran program kepemilikan yang menarik diawal, seperti uang muka (DP) ringan, cicilan bulanan yang terjangkau hingga diskon besar. Namun Kalla Toyota mengajak pelanggan untuk melihat gambaran yang lebih luas dan jangka panjang, yakni pentingnya mempertimbangkan harga jual beli kembali saat memutuskan pembelian […]

expand_less