Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ragam » Atalia Ridwan Kamil Ikut Fashion Show HUT Dekranas

Atalia Ridwan Kamil Ikut Fashion Show HUT Dekranas

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 16 Mei 2023
  • comment 0 komentar

KOTA MEDAN — Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Jawa Barat Atalia Praratya Ridwan Kamil mengikuti fashion show HUT Dekranas ke-43 di Kota Medan, Selasa (16/5/2023). Dalam fashion show tersebut, Atalia mengenakan busana khas Jabar dengan mahkota indah.

Hadir dalam acara tersebut Ibu Iriana Joko Widodo bersama Ibu Wury Ma’ruf Amin dan para anggota Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE KIM).

Ketua Umum Dekranas Ibu Wury Ma’ruf Amin mengucapkan rasa syukur atas bertambahnya usia Dekranas. Ia berharap Dekranas semakin produktif dalam memberikan dukungan kepada para perajin Indonesia.

“Harapan kita semua di usia yang makin bertambah ini Dekranas dapat makin produktif, makin besar peran dan pengabdiannya untuk para perajin, masyarakat, bangsa, dan negara tercinta Indonesia,” katanya.

Ibu Wury juga menuturkan bahwa Dekranas terus mendorong regenerasi perajin di Indonesia. Hal tersebut bertujuan untuk mendorong terciptanya wirausaha baru.

“Sebagai bentuk kepedulian Dekranas terhadap penciptaan generasi penerus para perajin lokal, maka Dekranas melakukan berbagai kegiatan penumbuhan wirausaha baru dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Dekranas yang ke-43 ini,” ucapnya.

Dalam acara tersebut, Ibu Iriana bersama Ibu Wury dan para anggota Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE KIM) meninjau Pameran Expo HUT ke-43 Dekranas. Sejumlah provinsi turut serta pada pameran tersebut dengan menampilkan produk kerajinan khas daerah masing-masing.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tinggalkan Swiss, Ridwan Kamil Sekeluarga Dijadwalkan Tiba di Indonesia Hari Ini

    Tinggalkan Swiss, Ridwan Kamil Sekeluarga Dijadwalkan Tiba di Indonesia Hari Ini

    • calendar_month Jum, 3 Jun 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 110
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Setelah tujuh hari pencarian Emmeril Kahn Mummtadz alias Eril di Sungai Aare, Swiss, juga berakhirnya masa izin Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dengan alasan penting dari Kementerian Dalam Negeri, pada hari ini Ridwan Kamil sekeluarga kembali ke Indonesia. Kepala Biro Administrasi Pimpinan Setda Provinsi Jabar selaku Juru Bicara dari Pemda Provinsi Jabar […]

  • Band Samsons Ramaikan HUT Mamuju ke 478

    Band Samsons Ramaikan HUT Mamuju ke 478

    • calendar_month Ming, 15 Jul 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 378
    • 0Komentar

    ekspsossulbar.com, MAMUJU – Setelah beberapa kegiatan sudah dilaksanakan dalam rangka peringatan HUT Mamuju ke 478 yang dilaksanakan di Anjungan Pantai Manakarra beberapa hari sebelumnya, Kini memasuki acara puncak HUT Mamuju, Sabtu (14/7) malam. Sebagaimana yang disampaikan oleh, Sekretaris Daerah Kabupaten Mamuju, H. Suaib, S.Sos selaku ketua pelaksana, malam puncak peringatan HUT Mamuju tersebut akan dihibur […]

  • Wagub Jabar Instruksikan OPD Segera Tindaklanjuti Hasil Pemeriksaan BPK

    Wagub Jabar Instruksikan OPD Segera Tindaklanjuti Hasil Pemeriksaan BPK

    • calendar_month Rab, 18 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 146
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum menghadiri Exit Meeting Badan Pemeriksa Keuangan Perwakilan Provinsi Jawa Barat, di Ruang Rapat Papandayan Gedung Sate, Kota  Bandung, Rabu (18/05/2022). Wagub mengapresiasi BPK Perwakilan Jabar yang telah menyerahkan hasil audit terhadap dua obyek pemeriksaan, yakni pemeriksaan terinci Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun Anggaran 2021 dan […]

  • Sekretariat DPRD Sulbar Gelar Rapat Perkenalan Sekwan, Fokus pada Peningkatan Nilai SPBE

    Sekretariat DPRD Sulbar Gelar Rapat Perkenalan Sekwan, Fokus pada Peningkatan Nilai SPBE

    • calendar_month Jum, 25 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 38
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Staf Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melaksanakan rapat internal yang dirangkaikan dengan agenda perkenalan bersama Sekretaris DPRD (Sekwan) Sulbar yang baru, Arianto, pada Kamis, 24 Juli 2025. Pertemuan tersebut berlangsung di ruang rapat Sekretariat DPRD Sulbar dan dihadiri seluruh pejabat struktural dan ASN di lingkungan sekretariat. Dalam kesempatan tersebut, dibahas beberapa […]

  • Pemkab Pasangkayu Seriusi Penerapan Sistem Merit

    Pemkab Pasangkayu Seriusi Penerapan Sistem Merit

    • calendar_month Kam, 6 Des 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 356
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU — Reformasi birokrasi menjadi salah satu sasaran pembangunan yang dilakukan Pemkab Pasangkayu secara berkesinambungan. Untuk periode kedua kepemimpinan Bupati Agus Ambo Djiwa dan Wakilnya Muhammad Saal, reformasi birokrasi masuk dalam program Nawa Jiwa (sembilan program preoritas). Salah satu upaya dilakukan untuk mewujudknya, Pemkab Pasangkayu secara serius akan menerapkan sistem merit. Yakni sistem yang […]

  • DPMPTSP Sulbar Koordinasi dengan Inspektorat Bahas Penanganan Pengaduan Perizinan dan Investasi

    DPMPTSP Sulbar Koordinasi dengan Inspektorat Bahas Penanganan Pengaduan Perizinan dan Investasi

    • calendar_month Jum, 31 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 121
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melalui Penata Perizinan Ahli Muda, Siti Marlina, melakukan koordinasi di Kantor Inspektorat Sulbar, Kamis 30 Oktober 2025. Koordinasi bertujuan untuk menindaklanjuti berbagai laporan dan pengaduan yang berkaitan dengan pelayanan perizinan dan investasi di lingkungan DPMPTSP Sulbar. Dalam pertemuan tersebut, […]

expand_less