Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Mamuju » Kebahagiaan Gubernur Sulbar di Penghujung Ramadan: Buka Puasa dengan Orang Tercinta

Kebahagiaan Gubernur Sulbar di Penghujung Ramadan: Buka Puasa dengan Orang Tercinta

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 31 Mar 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Di penghujung bulan Ramadan 1446 H, Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Suhardi Duka menyempatkan diri berbuka puasa bersama keluarga besarnya di Sapota, Minggu (30/3/2025).

Acara sederhana ini menjadi momen istimewa baginya setelah sebulan penuh disibukkan dengan berbagai agenda, termasuk buka bersama masyarakat dan safari Ramadhan ke sejumlah kabupaten di Sulbar.

Suhardi Duka mengungkapkan kebahagiaannya bisa meluangkan waktu berkualitas dengan orang-orang terdekat, terlebih di tengah padatnya aktivitas sebagai gubernur yang baru menjabat sebulan lalu.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • “Sayap-Sayap Patah 2”, Suntikan Semangat Baru bagi Personel Ditlantas Polda Sulbar

    “Sayap-Sayap Patah 2”, Suntikan Semangat Baru bagi Personel Ditlantas Polda Sulbar

    • calendar_month Rab, 14 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 56
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Sulawesi Barat bersama seluruh jajaran menggelar kegiatan nonton bareng (nobar) film “Sayap-Sayap Patah 2” di Bioskop Matos Mamuju, Rabu (14/5/2025). Kegiatan ini menjadi sarana penyegaran sekaligus motivasi dalam meningkatkan semangat kerja dan kualitas pelayanan kepada masyarakat. Film yang mengangkat kisah pengorbanan dan dedikasi anggota kepolisian dalam menjaga […]

  • Asistensi RKA Perubahan 2025, BPKPD Sulbar Tegaskan Komitmen Perencanaan Tepat Sasaran

    Asistensi RKA Perubahan 2025, BPKPD Sulbar Tegaskan Komitmen Perencanaan Tepat Sasaran

    • calendar_month Kam, 31 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 96
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menegaskan komitmennya dalam mewujudkan perencanaan anggaran yang tepat sasaran melalui kehadirannya pada kegiatan Asistensi RKA Perubahan Tahun Anggaran 2025 yang digelar di ruang rapat lantai II Kantor Gubernur Sulbar, Kamis 31 Juli 2025. Hadir dalam kegiatan tersebut Pejabat Fungsional Perencana Ahli […]

  • Dorong Swasembada Bibit Kakao, Dinas Perkebunan Sulbar Produksi 10.000 Bibit Kakao Unggul ICRI 08H untuk Petani

    Dorong Swasembada Bibit Kakao, Dinas Perkebunan Sulbar Produksi 10.000 Bibit Kakao Unggul ICRI 08H untuk Petani

    • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 96
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju – Dinas Perkebunan Sulawesi Barat (Sulbar) melaksanakan kegiatan produksi untuk memperbanyak bibit kakao jenis ICRI 08H sebanyak 10.000 batang di UPTD BPPTP di Kelurahan Basseang, Kecamatan Polewali, Kabupaten Polewali Mandar. Kegiatan ini sejalan dengan misi Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar, Suhardi Duka – Salim S. Mengga, khususnya mendorong pertumbuhan ekonomi inklusif dan berkelanjutan […]

  • Wagub Salim S. Mengga: 27,6 Persen Stunting adalah PR Besar Kita Bersama

    Wagub Salim S. Mengga: 27,6 Persen Stunting adalah PR Besar Kita Bersama

    • calendar_month Sel, 9 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 101
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulbar, Salim S Mengga, memimpin Kick Off Gerakan Cinta Posyandu sebagai upaya membangun sumber daya manusia (SDM) unggul dan berkarakter. Kegiatan ini dilaksanakan secara luring dan daring di Ruang Oval Lantai 3 Kantor Gubernur Sulbar, Selasa (9/9/2025). Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Sulbar, Yakuf F. Solon, menjelaskan bahwa […]

  • Sempat DPO, Pelaku Penganiayaan Akhirnya Diamankan

    Sempat DPO, Pelaku Penganiayaan Akhirnya Diamankan

    • calendar_month Kam, 19 Jul 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 413
    • 0Komentar

    ekspossular.com, TOPOYO – Pelaku penganiayaan SK (18) terhadap Madani Nurhadi (17) akhirnya diamankan Polsek Topoyo, Kamis (19/7/2018). SK sempat menjadi DPO selama 3 bulan dan sekarang dalam penanganan Polsek Topoyo, Mamuju Tengah.] Kapolsek Topoyo, Iptu Priyanto menjelaskan dan membenarkan bahwa anggotanya telah melakukan penangkapan terhadap pelaku penganiayaan anak di bawah umur. “Pelaku ditangkap setelah selama […]

  • Kepala BKN Dorong 4,7 Juta ASN Tingkatkan Pendidikan Lewat Program Beasiswa dan Izin Belajar

    Kepala BKN Dorong 4,7 Juta ASN Tingkatkan Pendidikan Lewat Program Beasiswa dan Izin Belajar

    • calendar_month Sel, 18 Feb 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 71
    • 0Komentar

    Jakarta, ekspossulbar.co.id – Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) Prof Zudan Arif Fakrulloh mendukung agar 4,7 juta Aparatur Sipil Negara (ASN) dapat meningkatkan kompetensi dan kualifikasi pendidikan melalui program beasiswa dan izin belajar. “ASN adalah ujung tombak pelayanan publik dan dengan meningkatkanya kapasitas ASN, kami yakin kualitas layanan kepada masyarakat akan semakin baik,” ujarnya saat menjadi […]

expand_less