Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi » Expo dan Panen Raya di Tommo: Kapolda Sulbar Dorong Peningkatan Pertanian Lewat Pendekatan Keamanan Pangan

Expo dan Panen Raya di Tommo: Kapolda Sulbar Dorong Peningkatan Pertanian Lewat Pendekatan Keamanan Pangan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 30 Apr 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Barat (Kapolda Sulbar), Irjen Pol. Adang Ginanjar, bersama jajaran pejabat utama Polda, menghadiri kegiatan Expo dan Panen Raya Jagung di Desa Kalepu, Kecamatan Tommo, Kabupaten Mamuju, Rabu (30/04/2025).

Kehadiran Kapolda menjadi bentuk nyata dukungan Polri terhadap penguatan sektor pertanian dan ketahanan pangan di wilayah tersebut.

Dalam kegiatan yang berlangsung meriah dan penuh semangat gotong royong itu, Kapolda turut serta memanen jagung bersama para petani dan tamu undangan lainnya.
Partisipasi ini mencerminkan komitmen Polri dalam mendekatkan diri dengan masyarakat sekaligus memberi motivasi langsung kepada petani.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ridwan Kamil: Pasar Rakyat Jabar Juara Harus Jadi Pilihan Utama Warga

    Ridwan Kamil: Pasar Rakyat Jabar Juara Harus Jadi Pilihan Utama Warga

    • calendar_month Rab, 27 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 183
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengemukakan, Pasar Rakyat Jabar Juara harus jadi pilihan utama warga dalam mencari kebutuhan pokok. Maka dari itu Ridwan Kamil berharap Pasar Rakyat Jabar Juara di Ciranjang, Kabupaten Cianjur, bisa meningkatkan roda perekonomian warga setempat. “Kami bercita-cita agar ekonomi kerakyatan itu harus bangkit jadi pilihan utama. Jadi shoping […]

  • Penetapan Awal Syawal 1442 H, Sidang Isbat Bakal Digelar 11 Mei 2021

    Penetapan Awal Syawal 1442 H, Sidang Isbat Bakal Digelar 11 Mei 2021

    • calendar_month Kam, 6 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 49
    • 0Komentar

    JAKARTA – Bulan suci Ramadan segera berakhir. Kementerian Agama kembali menggelar sidang isbat (penetapan) awal bulan Syawal 1442 H, Selasa 11 Mei 2021, bertepatan 29 Ramadan 1442 H. Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dijadwalkan akan memimpin langsung sidang isbat. Karena masih pandemi Covid-19, sidang isbat dilakukan mengikuti protokol kesehatan sehingga tidak semua perwakilan hadir secara […]

  • Waspada Virus Hanta: Ancaman dari Tikus yang Bisa Sebabkan Gangguan Pernapasan Serius

    Waspada Virus Hanta: Ancaman dari Tikus yang Bisa Sebabkan Gangguan Pernapasan Serius

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 125
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Masyarakat diimbau untuk waspada terhadap penyebaran virus Hanta, sebuah virus yang ditularkan melalui hewan pengerat seperti tikus. Virus ini dapat menyebabkan penyakit serius, salah satunya Hantavirus Pulmonary Syndrome (HPS), yang menyerang sistem pernapasan dan bisa berakibat fatal jika tidak segera ditangani. Virus Hanta tidak menyebar antar manusia, melainkan ditularkan melalui udara yang […]

  • IDP Lepas Tim Amaliah Ramadan IKA Unhas untuk Berbagi

    IDP Lepas Tim Amaliah Ramadan IKA Unhas untuk Berbagi

    • calendar_month Sab, 23 Mar 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    MAMUJU, EKSPOS SULBAR – Ketua Umum Ikatan Alumni Universitas Hasanuddin (IKA Unhas) Wilayah Sulawesi Barat Muhammad Idris DP melepas tim amaliah ramadan. Bertempat di halaman Rujab Sekprov, Sabtu 23 Maret 2024. Pelepasan tim amaliah ramadan IKA Unhas Sulbar berlangsung sederhana. Tidak ada acara seremoni secara protokoler. Muhammad Idris yang akrab dengan sebutan IDP langsung mempersilakan […]

  • Perkuat Peran Pemuda Dalam Pembangunan di Pasangkayu

    Perkuat Peran Pemuda Dalam Pembangunan di Pasangkayu

    • calendar_month Sen, 28 Okt 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 219
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Hari ini, Senin (28/9/2019) merupakan hari monumental bagi Indonesia. Bertepatan dengan dideklarasikannya sumpah pemuda hampir seabad lalu, yang kemudian menjadi awal kebangkitan perjuangan pemuda secara massif. Pemkab Pasangkayu menggelar upacara memperingatinya. Bupati Agus Ambo Djiwa bertindak sebagai inspektur upacara. Hadir pimpinan Forkopimda, dan para pimpunan OPD. Berlangsung di halaman kantor bupati. Bupati Agus […]

  • Sekprov Junda Maulana Pantau Pelaksanaan Ujian Assessment Profiling 458 ASN Pemprov Sulbar

    Sekprov Junda Maulana Pantau Pelaksanaan Ujian Assessment Profiling 458 ASN Pemprov Sulbar

    • calendar_month Sen, 17 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 94
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Barat Junda Maulana Memantau Ujian Assessment Profiling ASN melalui CACT di UPT BKN Mamuju, Senin, 17 November 2025. Ujian Profiling ASN ini adalah proses pemetaan kompetensi ASN untuk mendukung sistem manajemen talenta yang efektif dan berkelanjutan. Kegiatan ini juga menindaklanjuti arahan Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil Gubernur […]

expand_less