Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Mamuju » Warga Kalukku Dihebohkan Penemuan Pria Gantung Diri di Kebun

Warga Kalukku Dihebohkan Penemuan Pria Gantung Diri di Kebun

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 30 Apr 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Warga Dusun Salumanapo, Desa Keang, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, dihebohkan dengan penemuan seorang pria dalam kondisi gantung diri di area perkebunan pada Rabu (30/4/2025).

Gabungan personel Polsek Kalukku dan Satreskrim Polresta Mamuju bergerak cepat merespons laporan masyarakat terkait kejadian ini.

Korban diketahui bernama Medison, seorang petani berusia 40 tahun yang sehari-harinya berkebun nilam dan kakao.

Menurut keterangan pihak keluarga, Medison meninggalkan rumah pada malam hari tanpa sepengetahuan istri dan anaknya. Warga kemudian melakukan pencarian sejak pukul 05.30 WITA. Sekitar pukul 08.00 WITA, korban ditemukan tergantung dengan tali di leher pada pohon langsat, sekitar 35 meter di belakang rumahnya.

Keluarga korban yang mengetahui kejadian tersebut segera menghubungi pihak kepolisian. Personel Polsek Kalukku bersama tim Satreskrim Polresta Mamuju dengan sigap mendatangi lokasi. Sekitar pukul 09.00 WITA, proses evakuasi korban selesai dan jenazahnya dibawa ke rumah duka.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peduli Bencana Aralle, Polres Mamasa Bagikan Seribu Paket Sambako

    Peduli Bencana Aralle, Polres Mamasa Bagikan Seribu Paket Sambako

    • calendar_month Kam, 25 Agu 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 47
    • 0Komentar

    Mamasa, EKSPOSSULBAR.CO.ID — Sebagai bentuk kepedulian, Kepolisian Resor (Kapolres) Mamasa, menyalurkan sebanyak 1000 paket sembako kepada warga terdampak banjir di empat Desa di Kecamatan Aralle Kabupaten Mamasa Provinsi Sulbar. Pantauan Ekspossulbar.co.id. Kapolres Mamasa AKBP Harry Andreas memberikan langsung bantuan sosial sebanyak 5 Ton dalam bentuk 1000 paket kepada warga yang terdampak bencana. Sebagaimana yang di […]

  • Unhas Baksosnas, Bupati Pasangkayu Harap Kesehatan Masyarakat Meningkat

    Unhas Baksosnas, Bupati Pasangkayu Harap Kesehatan Masyarakat Meningkat

    • calendar_month Sen, 7 Jan 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 377
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Komisariat Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar, menggelar Bakti Sosial Nasional (Baksosnas) di Pasangkayu. Melitbatkan sedikitnya 80 mahasiswa kedokteran, dan sejumlah dokter ahli. Penyambutan rombongan berlangsung di Pendopo Rujab Bupati Pasangkayu, Minggu 6 Januari. Hadir dalam kesempatan itu Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa, Wakil Bupati Pasangkayu Muhammad Saal, dan sejumlah […]

  • Lonjakan COVID-19 di Luar Negeri, Pemerintah Imbau Warga Indonesia Tetap Waspada

    Lonjakan COVID-19 di Luar Negeri, Pemerintah Imbau Warga Indonesia Tetap Waspada

    • calendar_month Rab, 21 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 89
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Kementerian Kesehatan RI mengimbau masyarakat untuk tetap waspada menyusul meningkatnya kasus COVID-19 di sejumlah negara Asia, seperti Singapura, Thailand, dan Hong Kong. Tren kenaikan ini terjadi di tengah tingginya mobilitas masyarakat, termasuk warga Indonesia yang berencana menghadiri acara internasional, seperti konser Lady Gaga yang dimulai 18 Mei 2025. Kepala Biro Komunikasi dan […]

  • Lagi, 120 Orang di Vaksin Si Dokkes Polres Pasangkayu

    Lagi, 120 Orang di Vaksin Si Dokkes Polres Pasangkayu

    • calendar_month Sab, 24 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 77
    • 0Komentar

    PASANGKAYU, ekspossulbar.co.id– Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Si Dokkes) Polres Pasangkayu gencar melaksanakan vaksinasi covid-19 kepada Pasangkayu di Gerai vaksin Presisi Polres Pasangkayu, Jumat 23 Juli. Disambut antusias masyarakat. Terbukti pada vaksinasi kali ini, sekira 120 orang menjadi peserta dari berbagai kalangan dan umur.

  • Selamat Jalan Eril

    Selamat Jalan Eril

    • calendar_month Sen, 13 Jun 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 112
    • 0Komentar

    KABUPATEN BANDUNG — Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau yang akrab disapa Eril, putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dimakamkan di area Islamic Center milik keluarga besar Ridwan Kamil di Cimaung, Kabupaten Bandung, Senin (13/6/2022). Jenazah tiba di permakaman pukul 10.55 WIB, diiringi lantunan selawat. Sang ayah, Ridwan Kamil dan ibunda, Atalia Praratya Kamil, serta […]

  • Warga dan Mahasiswa Desa Lebani Protes Penggunaan Jalan oleh Perusahaan Tambang dalam RDP DPRD Sulbar

    Warga dan Mahasiswa Desa Lebani Protes Penggunaan Jalan oleh Perusahaan Tambang dalam RDP DPRD Sulbar

    • calendar_month Sen, 19 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 117
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Komisi II DPRD Provinsi Sulawesi Barat menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama aliansi mahasiswa dan masyarakat Desa Lebani, Kecamatan Tapalang Barat, terkait penggunaan jalan umum oleh perusahaan tambang yang beroperasi di wilayah mereka. Rapat ini berlangsung di ruang Komisi II DPRD Sulbar, pada Jumat, 16 Mei 2025. Rapat dipimpin oleh Wakil Ketua […]

expand_less