Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Presiden Prabowo dan PM Albanese Sepakat Perkuat Kemitraan Strategis, Dari Pertahanan hingga UMKM

Presiden Prabowo dan PM Albanese Sepakat Perkuat Kemitraan Strategis, Dari Pertahanan hingga UMKM

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 15 Mei 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, dan Perdana Menteri Australia, Anthony Albanese, menyampaikan pernyataan pers bersama usai pertemuan bilateral di Istana Merdeka, Jakarta, Kamis, 15 Mei 2025.

Keduanya menegaskan komitmen memperkuat kemitraan strategis Indonesia–Australia di berbagai sektor, termasuk pertahanan, ekonomi, dan pengembangan UMKM.

Presiden Prabowo mengawali pernyataannya dengan mengucapkan selamat atas terpilihnya kembali PM Albanese dan mengapresiasi kunjungannya ke Indonesia hanya satu hari setelah pelantikan.

“Ini adalah kehormatan besar bagi bangsa Indonesia. Kunjungan ini mencerminkan kedekatan dan pentingnya hubungan kedua negara,” ujar Prabowo.

Presiden menekankan bahwa Indonesia dan Australia bukan hanya tetangga geografis, tetapi juga mitra strategis dengan sejarah panjang kerja sama.

“Dalam budaya kami, tetangga yang baik adalah yang pertama hadir saat kita membutuhkan. Australia telah menunjukkan hal itu,” ujarnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Pasangkayu Lepas Jenazah Kades Kumasari Keperistirahatan Terakhir

    Bupati Pasangkayu Lepas Jenazah Kades Kumasari Keperistirahatan Terakhir

    • calendar_month Ming, 5 Jul 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 155
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Kabar duka datang dari Desa Kumasari, Kecamatan Sarudu. Kepala Desa Kumasari (Kades) Herianto wafat pada Sabtu 4 Juli sekira pukul 10.45 wita. Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa memimpin langsung prosesi pelepasan jenazah almarhum ke pembaringan terakhirnya, Minggu 5 Juli. Hadir mendampingi, Sekkab Firman, Staf Khusus Mulyadi Saleh, Ridwan Ali, serta asisten dan sejumlah kepala […]

  • Modus Baru Penyelundupan Sabu di Sulbar, Disembunyikan dalam Kemasan Deodoran

    Modus Baru Penyelundupan Sabu di Sulbar, Disembunyikan dalam Kemasan Deodoran

    • calendar_month Sen, 12 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 47
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Direktorat Reserse Narkoba Polda Sulawesi Barat berhasil mengungkap modus baru penyelundupan narkotika jenis sabu. Seorang pria berinisial S (45) ditangkap di Kelurahan Mamunyu, Kabupaten Mamuju, pada Kamis (8/5/2025), setelah kedapatan membawa sabu yang disembunyikan dalam kemasan deodoran merek Rexona. Penangkapan dipimpin oleh Kompol Eduard Steffry Allan setelah petugas menerima informasi dari masyarakat […]

  • Pemprov Sulbar dan Polda Perkuat Sinergi, Berantas Peredaran Rokok Ilegal di Pasaran

    Pemprov Sulbar dan Polda Perkuat Sinergi, Berantas Peredaran Rokok Ilegal di Pasaran

    • calendar_month Kam, 29 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 42
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepala Dinas (Kadis) Koperasi dan UKM, Perindustrian dan Perdagangan (Koperindag) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Bau Akram Dai menghadiri pengungkapan peredaran rokok ilegal. Pengungkapkan peredaran rokok ilegal di seluruh wilayah Sulbar, berlangsung di lapangan Tribrata Polda Sulbar yang dipimpin langsung Kapolda Sulbar, Irjen Pol Adang Ginanjar. Dalam pengungkapan itu, terungkap fakta mengejutkan bahwa […]

  • BNPT – FKPT Sulbar Gelar Smart Bangsaku Bersatu Indonesiaku

    BNPT – FKPT Sulbar Gelar Smart Bangsaku Bersatu Indonesiaku

    • calendar_month Sen, 20 Mei 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 62
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) RI bekerjasama Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Sulawesi Barat melaksanakan kegiatan Smart Bangsaku Bersatu Indonesiaku. Smart adalah akronim dari sehat mental, keluarga cerdas dan tangguh. Kegiatannya dilaksanakan di SMPN 6 Topoyo, Mamuju Tengah. Senin, 20 Mei 2024. Kegiatan ini merupakan bentuk pelibatan masyarakat dalam pencegahan radikalisme dan […]

  • Hadiri FGD RAPI, Dinsos Sulbar Tegaskan Komitmen Perkuat Peran dalam Penanganan Pasca Bencana

    Hadiri FGD RAPI, Dinsos Sulbar Tegaskan Komitmen Perkuat Peran dalam Penanganan Pasca Bencana

    • calendar_month Rab, 26 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Barat (Dinsos Sulbar) turut serta dalam kegiatan Focus Discussion Group (FGD) yang digelar Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Daerah 34 Sulbar dengan tema “Adaptive Capacity, Collective Action dalam Mitigasi Pasca Bencana di Kabupaten Mamuju”. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa, 25 November 2025, di Aula Marasa Corner, Kompleks Kantor […]

  • Khidmat, Bupati Pasangkayu Pimpin Upacara HUT RI ke 74

    Khidmat, Bupati Pasangkayu Pimpin Upacara HUT RI ke 74

    • calendar_month Sab, 17 Agu 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 269
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa menjadi inspektur dalam upacara peringtan HUT RI ke 74, Sabtu 17 Agustus. Acara yang digelar di lapangan merdeka Pasangkayu ini berlangsung khidmat. Sejumlah elemen masyarakat hadir. Pun beberapa bagian lapangan dipadati masyarakat yang antusias ingin menyaksikan detik-detik pembacaan Proklamasi dan pengibaran sang saka merah putih oleh pasukan Paskibraka. […]

expand_less