Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Parlemen » 100 Hari Kerja SDK-JSM, Halim: Lompatan Besar dengan Segudang Terobosan

100 Hari Kerja SDK-JSM, Halim: Lompatan Besar dengan Segudang Terobosan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sab, 31 Mei 2025
  • comment 0 komentar

Ia juga menyoroti kebijakan pembagian alokasi anggaran sebesar Rp50 miliar untuk setiap kabupaten sebagai langkah yang sangat tepat.

“Anggaran yang disalurkan ke kabupaten bisa menjadi indikator pembangunan. Usulan daerah dapat langsung terakomodasi. Ini merupakan langkah maju yang mempererat komunikasi antara pemerintah provinsi dan kabupaten. Kami mengapresiasi, SDK dan JSM langsung bergerak cepat,” tegas Halim.

Dalam 100 hari masa kerjanya, SDK-JSM telah meluncurkan sejumlah program strategis, di antaranya:

  1. Suntikan anggaran 100 persen untuk BPJS Kesehatan, memastikan masyarakat tidak lagi ditolak di Puskesmas atau rumah sakit.
  2. Program 1.000 beasiswa bagi mahasiswa dan ASN.
  3. Bantuan bagi 14.000 nelayan.
  4. Tunjangan tambahan untuk kepala desa dan perangkat desa.
  5. Alokasi anggaran pembangunan infrastruktur lintas sektor.

Menurut Halim, berbagai terobosan tersebut memberikan harapan baru bagi kemajuan pembangunan di Sulawesi Barat. (*)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polresta Mamuju Terima Tim Audit kinerja Itwasum Polri Tahap II Tahun 2022

    Polresta Mamuju Terima Tim Audit kinerja Itwasum Polri Tahap II Tahun 2022

    • calendar_month Ming, 24 Jul 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 71
    • 0Komentar

    Lanjutnya, pelaksanaan audit kinerja satwil dapat mengukur tingkat efektifitas, efisien, produktifitas, kapabilitas dan akuntabilitas dari satuan-satuan polri. “Melalui kegiatan audit kenerja ini kita dapat mengetahui sejauh mana keberhasilan pencapaian sasaran yang telah ditetapkan dan tugas yang telah dilaksanakan secara baik dan benar,” ucapnya. Kasi Humas mengungkapkan bahwa pada Tahun 2021 Polresta Mamuju mendapat piagam penghargaan […]

  • Rindu Menyala di Bulan Kemerdekaan RI: Refleksi Budaya, Persatuan Bangsa, dan yang Lahir di Bulan Agustus

    Rindu Menyala di Bulan Kemerdekaan RI: Refleksi Budaya, Persatuan Bangsa, dan yang Lahir di Bulan Agustus

    • calendar_month Rab, 6 Agu 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 121
    • 0Komentar

    Seniman, Guru, Pemuda Adat, hingga Komunitas Digital kini mengambil bagian dalam membangun “Perayaan Kemerdekaan yang Inklusif dan Kreatif”. Inilah bentuk nasionalisme baru yang tidak kehilangan akar budayanya. Pemerintah dan Masyarakat Adat, sebagai penjaga nilai-nilai luhur, perlu terus berkolaborasi agar perayaan ini tidak kehilangan makna di tengah gempuran budaya luar. Refleksi: Apa yang Sudah Kita Berikan […]

  • Buka GSI Tingkat Kabupaten, Ini Harapan Bupati Pasangkayu

    Buka GSI Tingkat Kabupaten, Ini Harapan Bupati Pasangkayu

    • calendar_month Kam, 26 Jul 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 359
    • 0Komentar

    “Saya minta dinas terkait aktif memantau pesepak bola muda berbakat yang berlaga di GSI tingkat kabupaten ini. Nantinya mereka akan dipersiapkan untuk gelaran GSI tingkat nasional” imbuhnya. Dengan menjaring atlit-atlit pesepak bola terbaik, Ia berharap tim sepak bola Pasangkayu di level junior menorehkan prestasi diajang GSI tingkat nasional, maupun untuk kompetisi-kompetisi lainnya. “Ini juga sebagai […]

  • Yaumil Nakhodai Tim Pemenangan Jokowi-Amin di Pasangkayu

    Yaumil Nakhodai Tim Pemenangan Jokowi-Amin di Pasangkayu

    • calendar_month Sel, 18 Sep 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 513
    • 0Komentar

    Sambung dia, dengan dukungan koalisi yang mumpuni, Ia mengaku optimis bisa memenangkan Jokowi-Amin di Pasangkayu dengan raihan suara mencapai 70 persen. Ketua DPC PDIP Pasangkayu Lukman Said mengharap dengan terbentuknya tim pemenangan Jokowi-Amin, langkah-langkah strategis untuk memenangkan pasangan tersebut bisa segera dilakukan. Ketua Umum Adkasi itu mengharap tim pemenangan bisa bekerja secara maksimal agar pasangan […]

  • Dialog Kebudayaan IKAMI, Andi Saiful Rauf: Upaya Pelestarian Budaya dan Pengembangan Pariwisata Sulbar

    Dialog Kebudayaan IKAMI, Andi Saiful Rauf: Upaya Pelestarian Budaya dan Pengembangan Pariwisata Sulbar

    • calendar_month Sen, 6 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 64
    • 0Komentar

    Andi Saiful menekankan pentingnya peran pemuda dan mahasiswa dalam upaya pelestarian budaya. Menurutnya, mahasiswa adalah bagian penting dalam proses pembangunan tersebut. “Dalam proses pembangunan dan pelestarian budaya, mahasiswa punya peran yang amat penting. Mereka harus mengambil bagian dan menjadi agent untuk menjaga dan melestarikan budaya,” kata Andi Saiful. Lebih lanjut Kepala Bidang Ekraf dan Industri […]

  • Terkait Uji Kompetensi JPT, Pemkab Pasangkayu Koordinasi KASN

    Terkait Uji Kompetensi JPT, Pemkab Pasangkayu Koordinasi KASN

    • calendar_month Rab, 26 Jun 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 333
    • 0Komentar

    “Dalam beberapa ketentuan, uji kompetensi merupakan langkah evaluasi dan penilaian kinerja, penilaian kesesuaian kompetensi dan kebutuhan instansi bagi JPT yang telah menduduki jabatan minimal 2 tahun dan maksimal 5 tahun” ujar Kasmuddin. Asisten Bidang Administrasi Pemkab Pasangkayu Ikhsan menambahkan, untuk mengefektifkan hasil evaluasi dan penilaian kinerja JPT Pratama dilingkup Pemkab Pasangkayu, Bupati selaku  Pejabat Pembina […]

expand_less