Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Rakor Stunting: Wagub Sulbar Minta Data Akurat untuk Program Tepat Sasaran

Rakor Stunting: Wagub Sulbar Minta Data Akurat untuk Program Tepat Sasaran

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Jum, 15 Agu 2025
  • comment 0 komentar

Saya minta dilakukan validasi ulang data stunting dan kemiskinan ekstrem hingga ke tingkat desa. Jangan sampai ada yang luput dari intervensi hanya karena kesalahan data,tutup Salim S Mengga.

Kabid Dokkes Polda Sulbar Kombes Pol dr. Effri Susanto menyatakan komitmennya untuk mendukung penuh program yang telah digagas oleh pemerintah provinsi tersebut.

“Bidokkes siap bersinergi dengan pemerintah daerah untuk memastikan Gerakan Anti Stunting berjalan efektif dan menyentuh seluruh lapisan masyarakat,” ujarnya.

Ia memaparkan berbagai program yang telah dilaksanakan oleh Bidokkes dalam mendukung penanganan stunting.

Program tersebut antara lain,memberikan layanan pemeriksaan umum, pengobatan gratis, edukasi gizi, serta layanan kesehatan untuk anak-anak dan lansia. (Rls)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Diskes Sulbar Gandeng Kemenkes RI dan Dokter Lintas Batas Gelar Pelatihan Krisis Kesehatan, Perkuat Kesiapsiagaan di Daerah Rawan Bencana

    Diskes Sulbar Gandeng Kemenkes RI dan Dokter Lintas Batas Gelar Pelatihan Krisis Kesehatan, Perkuat Kesiapsiagaan di Daerah Rawan Bencana

    • calendar_month Kam, 23 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Plt Kepala Diskes Sulbar, dr Nursyamsi Rahim menyampaikan, pelatihan ini sangat relevan dengan kondisi geografis Sulawesi Barat yang rawan bencana. “Kesiapsiagaan bukan hanya soal alat dan logistik, tetapi juga kemampuan sumber daya manusia. Melalui pelatihan ini, kita ingin memastikan setiap tenaga kesehatan di Sulawesi Barat mampu merespons cepat, tepat, dan tangguh dalam situasi krisis,” ujarnya. […]

  • Komitmen Menghadirkan Keamanan dan Kenyamanan, Hanya di Kalla Toyota Trust, Beli Mobil Bekas dengan Garansi Resmi

    Komitmen Menghadirkan Keamanan dan Kenyamanan, Hanya di Kalla Toyota Trust, Beli Mobil Bekas dengan Garansi Resmi

    • calendar_month Rab, 9 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 50
    • 0Komentar

    Program warranty ini berlaku untuk mobil bekas Toyota dengan usia maksimal 4 tahun dan 100.000 km. PT Toyota-Astra Motor (TAM) melalui jaringan bengkel resmi di seluruh Indonesia, akan memberikan perbaikan atau penggantian atas komponen yang termasuk dalam skema garansi yang tidak berfungsi dengan baik atau rusak secara gratis selama 1 tahun atau 20.000 km. Prime […]

  • Ole Romeny Meragukan, PSSI Harap Tuah Dua Penggawa Naturalisasi Baru

    Ole Romeny Meragukan, PSSI Harap Tuah Dua Penggawa Naturalisasi Baru

    • calendar_month Rab, 27 Agu 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 150
    • 0Komentar

    Belum ada jaminan Ole Romeny belum bisa beraksi di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Erick Thohir tetap optimistis dengan kekuatan Timnas Indonesia. Pasalnya, dua penggawa naturalisasi baru bakal memperkuat skuat Garuda. Yakni, Mauro Zijlstra dan Miliano Jonathans. Usai permohonan naturalisasi mendapat persetujuan dari DPR, kini kedua pemain itu tinggal menunggu keputusan presiden […]

  • Kabag Sering Membolos, Anggaran Bakal Dipotong

    Kabag Sering Membolos, Anggaran Bakal Dipotong

    • calendar_month Sel, 26 Jun 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 350
    • 0Komentar

    Namun sebaliknya, siapa yang terpantau disiplin dan rajin masuk kantor, akan diberi reward berupa penambahan anggaran. “Pengetatan kehadiran ini penting dilakukan untuk memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat. Yang patuh terhadap aturan akan diberi penghargaan agar mereka semakin termotivasi untuk meningkatkan kinerjanya” pungkasnya. (has)

  • Gembiranya Nenek Suhe Dikunjungi Ketua Dharma Wanita Pasangkayu

    Gembiranya Nenek Suhe Dikunjungi Ketua Dharma Wanita Pasangkayu

    • calendar_month Rab, 22 Apr 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 174
    • 0Komentar

    ” Saya berharap camat dan kepala desa setempat juga bisa memberi perhatian, terutama untuk kebutuhan sandang-pangan dan kesehatan nenek Suhe dan ketiga cucunya” harapnya. Siapa yang tidak terenyuh melihat kondisi nenek Suhe. Hidup didalam gubuk reot berukuran sekira 5 x 5 meter, beratap rumbia, berlantai tanah dan berdinding kayu lapuk yang nampak disusun sekenanya. Jauh […]

  • Perkuat Sulbar Sehat, Dinkes Sulbar Lakukan Penguatan Program di Mamuju

    Perkuat Sulbar Sehat, Dinkes Sulbar Lakukan Penguatan Program di Mamuju

    • calendar_month Sel, 26 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 117
    • 0Komentar

    Plt Kepala Dinas Kesehatan Sulbar, dr. Nursyamsi Rahim menyampaikan bahwa penguatan ini difokuskan pada akselerasi pencapaian sejumlah indikator kesehatan strategis, di antaranya Pengukuran Balita di Posyandu, Penurunan Stunting, K1 Murni (kunjungan pertama ibu hamil). K6 (kunjungan ibu hamil lengkap), Persalinan di Fasilitas Kesehatan, Imunisasi Dasar Lengkap, Angka Keberhasilan Pengobatan TB, Capaian CKG dan Kepesertaan JKN, […]

expand_less