Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Peserta Pelatihan Kepemimpinan Administrator Pemprov Sulbar Studi Lapangan di Maros

Peserta Pelatihan Kepemimpinan Administrator Pemprov Sulbar Studi Lapangan di Maros

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 19 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAROS – Peserta Pelatihan Kepemimpinan Administrator (PKA) Angkatan I lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan studi lapangan kinerja organisasi ke Pemerintah Kabupaten Maros, Selasa, 19 Agustus 2025.

Rombongan peserta diterima secara resmi di Kantor Bupati Maros, yang diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Maros, Andi Davied Syamsuddin, S.STP., M.Si dan Kepala BKPSDM Kabupaten Maros, Andi Sri Wahyuni A. Buchaerah, SP., M.Si.

Studi lapangan kali ini berfokus pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Maros serta Dinas Kesehatan Kabupaten Maros sebagai lokus kegiatan.

Dalam kegiatan ini, turut mendampingi Kepala BPSDM Provinsi Sulawesi Barat, drg. Asran Masdy, S.Kg., MAP., yang mendampingi langsung para peserta. Ia menyampaikan bahwa studi lapangan bukan sekadar agenda seremonial, tetapi menjadi bagian penting dari proses pembelajaran PKA.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Nawawi Pomolango Resmi Jadi Ketua Sementara KPK

    Nawawi Pomolango Resmi Jadi Ketua Sementara KPK

    • calendar_month Sel, 28 Nov 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 49
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Nawawi Pomolango resmi menjabat Ketua Sementara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masa jabatan tahun 2019-2024. Pengucapan sumpah jabatan tersebut di saksikan oleh Presiden RI Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Senin, 27 November 2023. Pengangkatan Ketua Sementara KPK ini berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 116/P/Tahun 2023 tentang Pemberhentian Sementara Ketua Merangkap […]

  • DPRD Sulbar Siap Kawal Aspirasi Mahasiswa Terkait Dugaan Pencemaran oleh PT PSL di Pasangkayu

    DPRD Sulbar Siap Kawal Aspirasi Mahasiswa Terkait Dugaan Pencemaran oleh PT PSL di Pasangkayu

    • calendar_month Jum, 9 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 92
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menyatakan komitmennya untuk mengawal pemberian sanksi terhadap PT Palma Sumber Lestari (PSL), perusahaan pengolahan kelapa sawit yang diduga mencemari sungai di Kecamatan Baras, Kabupaten Pasangkayu. Sanksi administratif sebelumnya telah dijatuhkan oleh Pemerintah Provinsi Sulbar melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Pernyataan tegas tersebut disampaikan […]

  • BKDD Pasangkayu Sudah Terima 383 Data Honorer

    BKDD Pasangkayu Sudah Terima 383 Data Honorer

    • calendar_month Rab, 21 Sep 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 94
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Pemkab Pasangkayu kini tengah melakukan pendataan honorer, dalam rangka pemetaan tenaga non ASN daerah, sesuai yang diperintahkan oleh pemerintah pusat. Pendataan dilakukan oleh masing-masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Kepala Bidang Perencanaan Pengadaan dan Mutasi, Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah (BKDD) Pasangkayu, Hairil Anwar, menyampaikan, hingga saat ini pihaknya sudah menerima sebanyak 383 tenaga honorer […]

  • Pemkesra Sulbar Serahkan Bantuan di Majene, Pastikan Tidak Ada Lagi Anak Terhambat Lanjutkan Pendidikan Tinggi

    Pemkesra Sulbar Serahkan Bantuan di Majene, Pastikan Tidak Ada Lagi Anak Terhambat Lanjutkan Pendidikan Tinggi

    • calendar_month Ming, 14 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 71
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Gubernur Sulbar Suhardi Duka (SDK) menghadiri kegiatan Festival Sandeq Teluk Mandar yang digelar di Pantai Labuang, Kabupaten Majene, dirangkaikan dengan penyerahan bantuan beasiswa pendidikan tinggi kepada 216 penerima, Minggu 14 September 2025. Dalam kegiatan tersebut, Gubernur Suhardi Duka didampingi oleh Plt. Kepala Biro Pemkesra Setda Sulbar, Murdanil. Turut hadir Bupati dan Wakil […]

  • Dukung Car Free Day, Polresta Mamuju Kembali Amankan Jalan Arteri

    Dukung Car Free Day, Polresta Mamuju Kembali Amankan Jalan Arteri

    • calendar_month Ming, 15 Jun 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 79
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, Polresta Mamuju kembali melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di sepanjang Jalan Arteri Mamuju pada kegiatan Car Free Day (CFD), Minggu pagi (15/6/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk komitmen Polresta Mamuju dalam mendukung aktivitas positif masyarakat, khususnya dalam bidang olahraga, rekreasi, dan interaksi sosial […]

  • Kapolda Sulbar Gencarkan Silaturahmi, Perkuat Kekuatan dengan Kejati untuk Penegakan Hukum Bermartabat

    Kapolda Sulbar Gencarkan Silaturahmi, Perkuat Kekuatan dengan Kejati untuk Penegakan Hukum Bermartabat

    • calendar_month Kam, 28 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 42
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam upaya memperkuat posisinya sebagai pemimpin baru di Sulawesi Barat, Kapolda Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta terus aktif menjalin silaturahmi dengan berbagai tokoh dan lembaga penting di provinsi Sulbar. Setelah serangkaian kunjungan ke Gubernur, Pengadilan Tinggi, DPRD, dan lainnya, Kapolda Sulbar kini menyambangi Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulbar, Kamis (28/8/25) Kunjungan ini […]

expand_less