Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Peserta Apresiasi Profesional Pelaksanaan Sandeq Silumba 2025

Peserta Apresiasi Profesional Pelaksanaan Sandeq Silumba 2025

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN – Gelaran Sandeq Silumba 2025 mendapat apresiasi positif dari para peserta. Mereka menilai pelaksanaan tahun ini berjalan lebih profesional dibandingkan tahun-tahun sebelumnya.

Pelaksanaan Sandeq Silumba 2025 diprakarsai oleh Gubernur Sulbar, Suhardi Duka dan Wakil Gubernur, Salim S. Mengga dengan menekankan pada nilai dan profesionalisme.

Salah satu peserta, Halim, yang menjadi pengantar tim Cahaya Zikir dari Pambusuang, Polman, mengaku terkesan dengan kesiapan panitia.

Menurutnya, segala kebutuhan yang diperlukan passandeq (peserta lomba Sandeq) sudah terpenuhi dengan baik.

“Luar biasa tahun ini. Semua kebutuhan kami passandeq sudah disalurkan,” ujar Halim saat ditemui di Pantai Bahari, Polewali Mandar, Rabu 20 Agustus 2025

Selain fasilitas, Halim juga menyoroti sistem aturan yang diterapkan. Ia menyebut adanya sanksi bagi peserta yang melakukan pelanggaran, seperti start lebih awal, membuat lomba berlangsung lebih tertib.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • TAPD Rapat Awal Perencanaan 2022

    TAPD Rapat Awal Perencanaan 2022

    • calendar_month Kam, 20 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 83
    • 0Komentar

    PASANGKAYU– Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) menggelar rapat awal terkait perencanaan anggaran 2022, Kamis 20 Mei. Hadir, Sekkab Firman, para asisten, dan anggota TAPD lainnya. Sekkab Firman yang juga sebagai Ketua TAPD menyampaikan rapat awal itu untuk menyatukan persepsi antar anggota TAPD terkait perumusan anggaran 2022. ” Tahapan perencanaan sudah didepan mata, makanya kita perlu […]

  • Pantau Ketersediaan Stok dan Harga Pangan, Gubernur Sulbar: Harga Relatif Stabil tidak Ada Lonjakan

    Pantau Ketersediaan Stok dan Harga Pangan, Gubernur Sulbar: Harga Relatif Stabil tidak Ada Lonjakan

    • calendar_month Sab, 15 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 87
    • 0Komentar

    Mamuju (ekspossulbar.co.id) – Menjelang Hari Raya Idul fitri 1446 Hijriah, Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat melakukan pemantauan langsung terhadap ketersediaan stok dan harga pangan di Pasar Regional Kabupaten Mamuju, Jumat, 14 Maret 2025. Pemantauan ini dipimpin langsung oleh Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), didampingi Bupati Mamuju, Sutinah Suhardi, serta sejumlah anggota Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda). […]

  • Sekda Sulbar Kunjungi Dua OPD, Soroti Kebersihan dan Kedisiplinan: Biar Kecil, Kalau Rapi Pasti Nyaman

    Sekda Sulbar Kunjungi Dua OPD, Soroti Kebersihan dan Kedisiplinan: Biar Kecil, Kalau Rapi Pasti Nyaman

    • calendar_month Jum, 14 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 115
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Junda Maulana, melakukan kunjungan kerja ke dua Organisasi Perangkat Daerah (OPD), yakni Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Kominfopers), Jumat, 14 November 2025. Kunjungan ini sejalan dengan arahan Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S Mengga untuk […]

  • Sulbar Deflasi di Awal Tahun, Pemprov Pastikan Pasokan Pangan Cukup

    Sulbar Deflasi di Awal Tahun, Pemprov Pastikan Pasokan Pangan Cukup

    • calendar_month Kam, 13 Mar 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Mamuju (ekspossulbar.co.id) – Gubernur Sulawesi Barat , Suhardi Duka, memimpin High Level Meeting Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi dan Kabupaten se-Sulbar di Ballroom Andi Depu, Kantor Gubernur Sulbar, Kamis (13/3/2025). Mengangkat tema “Sinergi Penguatan Perekonomian melalui Ketahanan Pangan untuk Sulbar yang Maju dan Sejahtera,” . Rapat ini dihadiri oleh Ketua DPRD Sulbar Amalia Aras, […]

  • Hadapi Keterbatasan, Wagub Sulbar Minta Kerja Keras untuk Tekan Angka Stunting

    Hadapi Keterbatasan, Wagub Sulbar Minta Kerja Keras untuk Tekan Angka Stunting

    • calendar_month Sen, 25 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 124
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulbar, Salim S. Mengga, memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Review Aksi Konvergensi Pencegahan dan Percepatan Penurunan Stunting Semester I Tahun 2025 di Hotel Maleo Town Square (Matos) Mamuju, Senin, 25 Agustus 2025. Rapat ini bertujuan untuk memastikan berbagai kegiatan pencegahan dan percepatan penurunan stunting yang telah direncanakan dan dilaksanakan selama Semester […]

  • 12 Hari Ikuti Pelatihan DLA, Plt Kepala Disbun Sulbar: Tingkatkan Kemampuan Digital di Era Digitalisasi

    12 Hari Ikuti Pelatihan DLA, Plt Kepala Disbun Sulbar: Tingkatkan Kemampuan Digital di Era Digitalisasi

    • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 77
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Dinas Perkebunan Daerah (Disbun) Sulbar mengikuti Penutupan Pelatihan Smart Digital Leaders Program Digital Leadership Academy (DLA) dan Ekspos Hasil Pengukuran Kompetensi Digital Personel Sulbar. Kegiatan Smart Digital Leaders dilaksanakan pada Jumat 17 Oktober 2025 di Gedung Graha Sandeq, peserta kegiatan DLA terdiri dari 48 orang yang merupakan kepala OPD lingkup Pemprov Sulbar […]

expand_less