Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Dukung Layanan Prima hingga Kontribusi PAD, Dinkes Sulbar Perkuat Peran Strategis Labkesmas

Dukung Layanan Prima hingga Kontribusi PAD, Dinkes Sulbar Perkuat Peran Strategis Labkesmas

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Dinas Kesehatan (Dinkes) Sulawesi Barat (Sulbar) melalui UPTD Balai Laboratorium Kesehatan Masyarakat menggelar Pertemuan Advokasi dan Koordinasi Penyelenggaraan Laboratorium Kesehatan Masyarakat (Labkesmas) di Grand Maleo Hotel and Convention, Mamuju. Kegiatan ini dihadiri oleh 34 peserta dari berbagai instansi, termasuk DPRD Provinsi Sulbar, Inspektorat, BPOM Mamuju, hingga sejumlah OPD terkait di lingkup pemerintah provinsi.

Kegiatan ini bertujuan memperkuat peran Labkesmas dalam mendukung transformasi layanan primer dan sistem ketahanan kesehatan. Labkesmas dipandang strategis bukan hanya untuk surveilans kesehatan, tetapi juga dalam deteksi dini, skrining, serta penataan pelayanan kesehatan berbasis siklus kehidupan masyarakat.

Plt Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat, dr. Nursyamsi Rahim, menegaskan pentingnya dukungan semua pemangku kepentingan untuk mengoptimalkan fungsi Labkesmas. “Laboratorium kesehatan memiliki peran kunci dalam pelayanan kesehatan primer, mulai dari skrining hingga penanganan kasus kesehatan lingkungan. Dukungan lintas sektor sangat dibutuhkan agar pelayanan Labkesmas berjalan optimal dan berkelanjutan,” ujarnya.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Atlet Esports Sulbar Diharap Torehkan Hasil Terbaik di Porprov IV Sulbar 2022

    Atlet Esports Sulbar Diharap Torehkan Hasil Terbaik di Porprov IV Sulbar 2022

    • calendar_month Ming, 18 Des 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 53
    • 0Komentar

    Mamuju, EKSPOSSULBAR – Perhelatan pertama pada cabang olahraga Esports resmi dimulai di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IV Sulbar. Dalam laga awal, Kabupaten Mamuju berhasil menang WO dari Kabupaten Mamasa. Ketua Umum e-Sport Indonesia (ESI) Provinsi Sulbar Sudadi didampingi Ketua Harian ESI Sulbar Risbar Berlian Bachri membuka pertandingan perdana yang dihadiri seluruh kontingen dari enam kabupaten […]

  • Buka Raker Disbun, Sekkab Pasangkayu Tekankan Kedisiplinan

    Buka Raker Disbun, Sekkab Pasangkayu Tekankan Kedisiplinan

    • calendar_month Rab, 16 Jan 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 369
    • 0Komentar

    ekspossulabr.com,PASANGKAYU— Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Pasangkayu Firman membuka rapat kerja (raker) yang digelar oleh Dinas Perkebunan (Disbun) Pasangkayu, Rabu 16 Januari. Dalam kesempetan itu, Firman menengaskan pentingnya kedisiplinan untuk suksesnya prorgram Disbun Pasangkayu tahun 2019. Para pegawai Disbun Pasangkayu diminta menanamkan sifat jujur pada diri masing-masing. “ Jujur pada diri sendiri, sportif dalam bekeja, saling mengingatkan […]

  • Bawaslu Mamuju Ajak Stakeholder Awasi Logistik Pemilu

    Bawaslu Mamuju Ajak Stakeholder Awasi Logistik Pemilu

    • calendar_month Ming, 19 Nov 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 38
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Mamuju mengajak seluruh peserta Pemilu terlibat aktif mengawasi logistik jelang Pemilu Tahun 2024. “Ini penting dilaporkan karena terkadang pengadaan logistik sering kita abaikan terutama untuk peserta Pemilu. Terlebih lagi tahapannya (pengadaan logistik) bersamaan dengan masa kampanye,” kata Ketua Bawaslu Mamuju, Rusdin dalam Rakor pengawasan pengadaan dan distribusi perlengkapan […]

  • Bupati Pasangkayu Sampaikan Instruksi Presiden ke OPD

    Bupati Pasangkayu Sampaikan Instruksi Presiden ke OPD

    • calendar_month Sen, 18 Nov 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 204
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa menggelar rapat koordinasi dengan seluruh jajaran OPD nya, Senin 18 November. Hadir pula dalam kesempatan itu, Wakil Bupati Muhammad Saal, dan Sekkab Pasangkayu Firman. Bupati Agus memberikan beberapa pemyampaian dalam rapat tersebut, diantaranya instruksi presiden yang mesti dijabarkan dan dijalankan oleh setiap daerah. Ada lima instruksi presiden, yang […]

  • Apel Pagi Sekretariat DPRD Sulbar: Penguatan Etika Kerja ASN

    Apel Pagi Sekretariat DPRD Sulbar: Penguatan Etika Kerja ASN

    • calendar_month Kam, 19 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 49
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan apel pagi rutin, Rabu 18 Juni 2025. Apel ini dipimpin oleh Dzulvan Ramli, staf pada Bagian Persidangan dan Perundang-undangan, dengan Kepala Bagian Persidangan dan Perundang-undangan, Dr. Musra Awaluddin, SH, bertindak selaku pembina upacara. Apel yang diikuti oleh seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) serta Tenaga Ahli dan […]

  • Bupati Hadiri Syukuran di Kejari Pasangkayu

    Bupati Hadiri Syukuran di Kejari Pasangkayu

    • calendar_month Sel, 27 Okt 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 215
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Kejaksaan Negeri (Kejari) Pasangkayu menggelar syukuran atas ruang kerja baru dan rumah dinas baru Kepala Kejari, Selasa 27 Oktober. Selain hadir Kepala Kejari Imam MS Sidabutar, dihadiri langsung pula Bupati Agus Ambo Djiwa, Dandim 1427 Pasangkayu Letkol Inf Novi Aldi, Sekkab Firman, mewakili Polres Pasangkayu, mewakili PN Pasangkayu, serta jajaran Kejari Pasangkayu. Dalam kesempatan […]

expand_less