Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kesehatan » Dukung Pembahasan APBD 2026, Plt Kadinkes Kawal Kepentingan Sektor Kesehatan di DPRD Sulbar

Dukung Pembahasan APBD 2026, Plt Kadinkes Kawal Kepentingan Sektor Kesehatan di DPRD Sulbar

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Plt Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat, dr. Nursyamsi Rahim, menghadiri rapat paripurna di DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Rabu (10/92025).

Rapattersebut membahas pemandangan umum fraksi-fraksi DPRD atas penjelasan Gubernur Sulbar Suhardi Duka terkait Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang APBD Tahun Anggaran 2026.

Kehadiran Plt Kadinkes menjadi bagian dari dukungan teknis perangkat daerah dalam proses perumusan kebijakan dan anggaran, khususnya di sektor kesehatan.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Pasangkayu Harap Data Penerima Rastra Valid

    Bupati Pasangkayu Harap Data Penerima Rastra Valid

    • calendar_month Jum, 22 Mar 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 331
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa berharap data penerima bantuan Beras Sejahtera (Rastra) betul-betul valid. Itu disampaikanya saat acara sosialisasi tentang bantuan sosial Rastra, Jumat 22 Maret.Hadir pula dalam kesempatan itu, perwakilan Bulog, perbankan , sejumlah pimpinan OPD, Camat, serta Kepala Desa (Kades) se-Kabupaten Pasangkayu.Bupati Agus mengatakan akurasi data penerima bantuan ini penting, agar bantuan […]

  • Hari Anak Nasional, Perlindungan Anak untuk Masa Depan Bangsa

    Hari Anak Nasional, Perlindungan Anak untuk Masa Depan Bangsa

    • calendar_month Sen, 24 Jul 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 19
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Presidem RI Joko Widodo (Jokowi) menekankan bahwa perlindungan dan kesempatan bagi anak untuk berkembang sangat penting bagi masa depan bangsa Indonesia. “Perlindungan dan kesempatan bagi anak untuk berkembang adalah pertaruhan masa depan bangsa,” ujar Presiden melalui pernyataan yang diunggah di akun Twitter pribadinya @jokowi, Minggu (23/07/2023). Kesempatan yang luas bagi anak untuk […]

  • Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Klinik Khusus Lansia Inggit Garnasih

    Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Klinik Khusus Lansia Inggit Garnasih

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 13
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG– Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meresmikan Klinik Pratama Ramah Lansia Inggit Garnasih di Jalan Flores, Kota Bandung, Kamis (20/7/2023). Gubernur Ridwan Kamil mengungkapkan, pembangunan klinik merupakan cara penyelamatan Akta Nikah dan Akta Cerai Inggit Garnasih dengan Bung Karno yang hendak dijual demi kepentingan pembangunan klinik. Akta tersebut merupakan saksi dan aset sejarah yang […]

  • Kasus DBD Meningkat, Plt Kepala Diskes Sulbar Imbau Masyarakat Perkuat Gerakan 3M Plus

    Kasus DBD Meningkat, Plt Kepala Diskes Sulbar Imbau Masyarakat Perkuat Gerakan 3M Plus

    • calendar_month Jum, 15 Agu 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 19
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Jumlah kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Sulawesi Barat (Sulbar) meningkat. Dinas Kesehatan (Diskes) pun mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan. Laporan Diskes dari semua kabupaten/kota di Sulbar, sejak Januari hingga Juli 2025 tercatat 718 kasus DBD dengan 2 kematian. Kasus terbanyak dilaporkan di Kabupaten Polewali Mandar (426 kasus, 1 kematian), diikuti Kabupaten […]

  • Makanan Tradisional Manjakan Pengunjung di Malam Perayaan Hari Kemerdekaan

    Makanan Tradisional Manjakan Pengunjung di Malam Perayaan Hari Kemerdekaan

    • calendar_month Kam, 18 Agu 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Pemkab Pasangkayu menggelar malam ramah tamah dalam rangka memeriahkan hari kemerdekaan RI ke 77, setelah sebelumnya telah menggelar upacara penaikan dan penurunan bendera merah putih. Acara malam ramah tamah berlangsung terbuka di alun-alun kota. Dihadiri Bupati Yaumil Ambo Djiwa, Wakil Bupati (Wabup) Herny Agus, pimpinan Forkopimda, pasukan paskibraka, serta ratusan masyarakat umum. Kemeriahan malam […]

  • Satnarkoba Polres Majene Amankan 7 Tersangka Pengedar Narkoba, Dua Diduga Jaringan Lintas Provinsi

    Satnarkoba Polres Majene Amankan 7 Tersangka Pengedar Narkoba, Dua Diduga Jaringan Lintas Provinsi

    • calendar_month Jum, 18 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 33
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Kepolisian Resor Majene melalui Satuan Reserse Narkoba (Satnarkoba) kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran gelap narkotika. Sebanyak tujuh orang yang diduga terlibat dalam penyalahgunaan narkoba berhasil diamankan, dua di antaranya diduga merupakan bagian dari jaringan lintas provinsi. Hal ini diungkapkan langsung oleh Kasat Resnarkoba Polres Majene, Iptu Japaruddin, didampingi Kasi Humas Polres […]

expand_less