Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi » Pengunjung Mancanegara Borong Wastra Bugis-Makassar di INACRAFT 2025

Pengunjung Mancanegara Borong Wastra Bugis-Makassar di INACRAFT 2025

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Jum, 3 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Jakarta — Wastra Bugis-Makassar rupanya menarik perhatian pengunjung ajang The Jakarta International Handicraft Trade Fair (INACRAFT) 2025. Bahkan pembeli dari mancanegara pun ikut memborong.

Upaya Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Makassar memperluas pemasaran produk kerajinan khas Bugis-Makassar melalui INACRAFT 2025 tampaknya berbuah manis.

Seorang pembeli mancanegara, Maslina mengungkapkan, ia sangat terpesona dengan keindahan motif kain khas cora labba. Ia mengaku, baru kali ini menemukan kain dengan corak yang begitu eksotis.

Merasa tertarik, Masliani pun langsung melakukan transaksi. Pengunjung berkewarganegaraan Malaysia itu memborong beberapa lembar kain dengan total pembelian mencapai sekitar Rp5 juta.

Maslini menuturkan, kain tersebut rencananya akan dia kenakan pada pesta pernikahan keluarganya di Kuala Lumpur nanti.

“Warnanya sangat indah dan motifnya unik,” tutur Maslina usai bertransaksi di booth Dekranasda Makassar, Kamis (2/10/2025).

“Saya pernah melihat kain Makassar tapi baru lihat yang seperti ini. Saya akan mengenakannya dalam pesta pernikahan keluarga,” sambung Maslina.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peduli Pedagang Ikan, Ini Dilakukan Bupati Pasangkayu

    Peduli Pedagang Ikan, Ini Dilakukan Bupati Pasangkayu

    • calendar_month Sel, 22 Nov 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 71
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Kepedulian Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa tidak hanya ditunjukan kepada nelayan, tapi juga kepada para pedagang ikan. Dalam bentuk, merenovasi bangunan lapak penjualan ikan di Pasar Smart, ditambah bantuan berupa, keranjang ikan, boks pendingin ikan, serta timbangan, kepada 34 pedagang ikan yang ada disana. Bupati, menyebut, perhatian itu diharap, membuat pedagang semakin betah dan […]

  • Hilang Selama 3 Hari,  Akhirnya Ditemukan

    Hilang Selama 3 Hari, Akhirnya Ditemukan

    • calendar_month Kam, 6 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 60
    • 0Komentar

    MAMASA – Hari ketiga proses pencarian korban kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) akhirnya berhasil.  Tim SAR gabungan menemukan korban yang sebelumnya hilang di sungai Messawa, Kecamatan Messawa, Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat. Komandan Tim (Dantim) SAR gabungan Syahran mengatakan setelah dilanjutkan penyisiran di sepanjang sungai Messawa, korban ditemukan pada Kamis, 6/5/2021 sekira pukul 13.30 Wita oleh tim […]

  • Gubernur Ridwan Kamil Luncurkan Operasional BRT Trans Pakuan

    Gubernur Ridwan Kamil Luncurkan Operasional BRT Trans Pakuan

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 34
    • 0Komentar

    KOTA BOGOR — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meluncurkan operasional Bus Rapid Transit (BRT) Trans Pakuan di Halte Cidangiang, Baranangsiang, Kota Bogor,  Jumat (21/7/2023). Moda transportasi massal yang akan beroperasi di wilayah Kota/Kabupaten Bogor, Kota/Kabupaten Bekasi dan Kota Depok tersebut menjadi feeder atau penunjang untuk Lintas Rel Terpadu (LRT) Jabodebek. “Kita memulai program BRT sebagai […]

  • Heboh Video Debat Remaja Putri Soal Larangan Wisuda Sekolah, Dedi Mulyadi Angkat Bicara

    Heboh Video Debat Remaja Putri Soal Larangan Wisuda Sekolah, Dedi Mulyadi Angkat Bicara

    • calendar_month Sel, 29 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 83
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, BANDUNG – Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, akhirnya memberikan klarifikasi terkait video yang memperlihatkan perdebatan dirinya dengan seorang perempuan bernama Aura Cinta. Melalui akun Instagram resminya, @dedimulyadi71, Dedi menjelaskan bahwa dialog tersebut merupakan bagian dari upayanya untuk menyuarakan kepedulian terhadap masa depan generasi muda. “Perlu dipahami oleh semua bahwa dialog saya dengan Aura adalah […]

  • Warga Diimbau Kibarkan Merah Putih di Setiap Rumah

    Warga Diimbau Kibarkan Merah Putih di Setiap Rumah

    • calendar_month Ming, 13 Agu 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 62
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR — Penjabat (PJ) Gubernur Sulbar, Prof Zudan Arif Fakrulloh menghadiri undangan pada puncak gerakan Nasional Pembagian 10 Juta Bendera Merah Putih yang dipusatkan di Tanjung Bira Bulukumba, Jumat, 11 Agustus 2023. Menurut Pj Gubernur, event nasional tersebut momen untuk menumbuhkan semangat persatuan dalam pembangunan, dan untuk mengajak masyarakat menjaga kerukunan, menjaga nama baik […]

  • Jabar Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkeseimbangan

    Jabar Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkeseimbangan

    • calendar_month Sel, 22 Mar 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 149
    • 0Komentar

    KOTA TASIKMALAYA –  Memperingati Hari Air Sedunia yang jatuh tiap 22 Maret, Jawa Barat kembali meneguhkan komitmen  mengembangkan konsep pembangunan berwawasan lingkungan. Kesejahteraan masyarakat diciptakan dnegan menjaga keseimbangan antara keberlanjutan pembangunan dan kelestarian alam termasuk di dalamnya sumber daya air.   Demikian disampaikan Wakil Gubernur Jabar Uu Ruzhanul Ulum saat puncak peringatan Hari Air Sedunia […]

expand_less