Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Mamuju » DLH Sulbar Tanggapi Masalah Sampah di Bahu Jalan Poros Tobadak, Dorong Pengelolaan Sampah Terpadu di Kabupaten

DLH Sulbar Tanggapi Masalah Sampah di Bahu Jalan Poros Tobadak, Dorong Pengelolaan Sampah Terpadu di Kabupaten

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 14 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Selain pendekatan kebijakan, DLH Sulbar juga akan menggencarkan program edukasi dan kampanye perubahan perilaku masyarakat lintas kabupaten. Edukasi ini akan menekankan pentingnya kebersihan lingkungan dan pengelolaan sampah berbasis partisipasi warga, sehingga masyarakat tidak lagi menjadikan bahu jalan atau area publik sebagai tempat pembuangan sementara.

“Perubahan harus dimulai dari kesadaran masyarakat. Kami akan melibatkan berbagai pihak, termasuk sekolah, komunitas, dan tokoh masyarakat untuk bersama-sama membangun budaya bersih di Sulbar,” tambahnya.

Langkah ini juga sejalan dengan arahan Gubernur Sulbar Suhardi Duka, yang terus mendorong seluruh perangkat daerah untuk memperkuat sinergi dalam menjaga kebersihan, memperbaiki sistem pengelolaan sampah, serta menumbuhkan kesadaran lingkungan di tengah masyarakat.

DLH Sulbar menegaskan bahwa menjaga kebersihan dan keindahan lingkungan merupakan tanggung jawab bersama. Melalui sinergi antara pemerintah provinsi, kabupaten, dan masyarakat, diharapkan masalah sampah seperti yang terjadi di bahu jalan poros Tobadak dapat segera tertangani dan tidak terulang di wilayah lain. (Rls)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT ke-73 Korps Polairud, Polresta Mamuju Bagi Paket Sembako ke Panti Asuhan

    HUT ke-73 Korps Polairud, Polresta Mamuju Bagi Paket Sembako ke Panti Asuhan

    • calendar_month Sab, 25 Nov 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    “Alhamdulilah kegiatan ini sengaja dilaksanakan sebagai bentuk rasa syukur dan bentuk kepedulian polri sebagai pelayan, pelindung dan pengayom masyarakat,” ucapnya. Ditempat berbeda, Muh Yusri selaku pimpinan pantai asuhan, mengucapkan terima kasih kepada Polri khususnya Sat Polairud Polresta Mamuju yang telah memberikan bantuan. “Semoga kegiatan kemanusiaan seperti ini terus bisa dilaksanakan untuk membantu masyarakat kecil seperti […]

  • HAB ke 73, Bupati Pasangkayu Didapuk Jadi Inspektur Upacara

    HAB ke 73, Bupati Pasangkayu Didapuk Jadi Inspektur Upacara

    • calendar_month Kam, 3 Jan 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 361
    • 0Komentar

    Dijelaskan, toleransi beragama dapat dimaknai sebagai sikap menghormati dan menghargai atas perbedaan yang ada pada pihak lain. Moderisasi beragama adalah upaya mewujudkan pemahaman dan pengamalan agama yang moderat, yang terhindar dari bentuk pemahaman dan praktek keagamaan yang berlebih-lebihan dan ekstrem. “Adapun pembangunan akhlak adalah aspek yang sangat fundamental sebagai pilar utama keadaban bangsa, agar kita […]

  • Kemeriahan Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 Polda Sulbar Bergemah di Ballroom Hotel Maleo

    Kemeriahan Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 Polda Sulbar Bergemah di Ballroom Hotel Maleo

    • calendar_month Sel, 1 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 62
    • 0Komentar

    Dengan semangat pengabdian dan kerja sama yang erat dengan seluruh elemen bangsa, Polri siap menghadapi tantangan dan menciptakan kondisi wilayah yang kondusif, aman dan sejahtera. Kapolda juga membuka diri terhadap kritik membangun dan menjadikan masukan masyarakat sebagai cermin untuk terus berbenah. Sementara itu, Gubernur Sulbar Suhardi Duka, dalam sambutannya turut mengapresiasi transformasi dan profesionalisme Polri, […]

  • Bupati Pasangkayu Minta OPD Proaktif Dipembahasan RAPBDP 2021

    Bupati Pasangkayu Minta OPD Proaktif Dipembahasan RAPBDP 2021

    • calendar_month Kam, 16 Sep 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 63
    • 0Komentar

    ” Saya mengimbau semua OPD tidak meninggalkan tempat tugas, selama pembahasan Rancangan APBD Perubahan di DPRD” imbuhnya. Sementara terkait saran dan masukan fraksi-fraksi, ia mengaku akan menjawabnya lengkap secara tertulis, yang bakal diserahkan setelah pelaksanaan sidang paripurna. ” Kami ucapkan terimakasih dan apresiasi kepada fraksi-fraksi yang telah memberi masukan yang konstruktif. Demi perbaikan dan penyempurnaan […]

  • Wali Kota Makassar Sebut Arus Informasi Digital Perlahan Kikis Karakter Beretika dan Sopan Santun

    Wali Kota Makassar Sebut Arus Informasi Digital Perlahan Kikis Karakter Beretika dan Sopan Santun

    • calendar_month Sel, 23 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Pendidikan dasar ini tentu tidak akan bisa berjalan dengan baik kalau tidak memulai dengan memperbaiki karakter guru. Ia menekankan, perbaikan karakter guru harus berjalan beriringan dengan penyusunan kurikulum baru. Sekaligus memperbaiki karakter para guru. Sehingga kurikulum yang baik tidak akan berjalan. “Kami harapkan secara simultan kita bisa membangun pola pendidikan yang berjalan seiring dengan pembenahan […]

  • Pesan Kajari Pasangkayu di Sertijab Kasi Datun

    Pesan Kajari Pasangkayu di Sertijab Kasi Datun

    • calendar_month Kam, 18 Feb 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 140
    • 0Komentar

    ” Kerja-kerja bidang intel dan Datun berbeda, jadi siapkan mental untuk proses transisi itu. Sehingga nanti betul-betul bisa memahami seperti apa tugas-tugas di bidang Datun” imbuh Imam. Sambung dia, dalam bidang Datun, Kejari Pasangkayu telah menorehkan beberapa prestasi, seperti menjadi pendamping hukum BPJS Ketenagakerjaan Pasangkayu dalam upaya penagihan tunggakan iuran dari beberapa perusahaan peserta BPJS […]

expand_less