Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Empat Kafilah Sulbar Tampil di Hari Ketiga STQH 2025 di Kendari

Empat Kafilah Sulbar Tampil di Hari Ketiga STQH 2025 di Kendari

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Sel, 14 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Kendari — Memasuki hari ketiga pelaksanaan Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadist (STQH) 2025 di Kendari, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Barat (Sulbar) menurunkan empat delegasi terbaiknya, Selasa (14/10/2025). Para peserta akan tampil di empat venue berbeda dengan cabang lomba yang bervariasi.

Peserta pertama, Syahruddin, akan tampil pada cabang Tilawah Anak-Anak Putra di Panggung Utama STQH pukul 07.30 waktu setempat. Ia didampingi oleh Darwis, Penyusun Bahan Pembinaan Penyuluh Kanwil Kemenag Sulbar, serta Rusli, Penyuluh Agama Islam Kabupaten Pasangkayu.

Berikutnya, Rahmat Hidayat akan berkompetisi pada cabang Hafalan Al-Qur’an 1 Juz dan Tilawah Putra di Gedung IAIN pada pukul 07.30. Ia didampingi Muslim Kamaruddin, Analis Sarana dan Prasarana Ibadah Biro Pemkesra Setda Sulbar.

Sementara M. Ali Alamsyah tampil di cabang Hafalan 100 Hadist dengan Sanad Putra di Aula Kantor Dinas Pendidikan, juga pukul 07.30. Ia didampingi oleh Syarif dan Kurniawan, staf Biro Pemkesra Setda Sulbar.

Penampilan terakhir hari ini akan ditutup oleh Arwini Amalia, peserta cabang Tilawah Dewasa Putri, yang akan naik panggung Panggung Utama STQH pukul 19.30 malam. Ia didampingi oleh Resky Pratiwi dan Rahimin, staf Biro Pemkesra Setda Sulbar.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sungai Lariang Semakin Ganas, Bupati Desak Balai Segera Bertindak

    Sungai Lariang Semakin Ganas, Bupati Desak Balai Segera Bertindak

    • calendar_month Jum, 2 Okt 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 207
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa mendesak Balai Wilayah Sungai (BWS) III Sulteng segera membangun tanggul perkuatan tebing di sungai Lariang. Abrasi yang disebabkan derasnya arus sungai terpanjang dan terbesar di Sulbar itu semakin ganas. Itu disampaikan Bupati Agus saat meninjau langsung parahnya abrasi sungai lariang di Desa Lariang Kecamatan Tikke Raya, Jumat 2 Oktober. […]

  • Binrohtal, Kapolda Sulbar Sentuh Hati Personel, Ajak Raih Surga dengan Kebaikan

    Binrohtal, Kapolda Sulbar Sentuh Hati Personel, Ajak Raih Surga dengan Kebaikan

    • calendar_month Kam, 6 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 115
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) rutin yang digelar setiap Kamis, Kapolda Sulawesi Barat, Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta, menyampaikan pesan menyentuh hati kepada seluruh anggota Polda Sulbar. Ia mengajak seluruh personel untuk menjadi polisi yang bermanfaat bagi masyarakat dan meraih surga dengan memperbanyak kebaikan. “Mari kita tampilkan wajah Polri yang […]

  • Raih Gelar Doktor, Bupati dan Sekkab Pasangkayu Gelar Syukuran

    Raih Gelar Doktor, Bupati dan Sekkab Pasangkayu Gelar Syukuran

    • calendar_month Sab, 22 Feb 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 199
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Baru-baru ini Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa, Herny Agus, Sekkab Firman dan sejumlah kepala OPD meraih gelar Doktor di Universitas Brawijaya (Unibraw), Malang Jawa Timur. Kegembiraan itu ingin pula ditularkan kepada seluruh masyarakat Pasangkayu. Sabtu 22 Februari, Bupati Agus bersama isteri, Sekkab Firman dan sejumlah kepala OPD yang meraih gelar Doktor tersebut menggelar syukuran […]

  • Jabar Kembali Jadi Tuan Rumah FEALAC Youth Summit

    Jabar Kembali Jadi Tuan Rumah FEALAC Youth Summit

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 48
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil membuka Forum of East Asia – Latin America Cooperation (FEALAC) Youth Summit 2023 di Gedung Sate Bandung, Ahad (9/7/2023). FEALAC Youth Summit digelar di Kota Bandung, 9 – 13 Juli 2023. FEALAC Youth Summit digelar atas prakarsa Kementerian Luar Negeri RI. FEALAC 2023 mengundang 38 delegasi dari […]

  • Atlit Catur Sulbar Budiman Raih Medali Perak di PORNAS KORPRI XVII, Ketua KONI: Ini Bisa Jadi Motivasi dan Inspirasi Bagi Generasi Selanjutnya

    Atlit Catur Sulbar Budiman Raih Medali Perak di PORNAS KORPRI XVII, Ketua KONI: Ini Bisa Jadi Motivasi dan Inspirasi Bagi Generasi Selanjutnya

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 76
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, PALEMBANG – Atlit Catur Sulbar Master Nasional (MN) Budiman Hs, berhasil meraih medali Perak pada Cabor catur Perorangan di PORNAS KORPRI XVII Palembang 2025, dengan poin 6 setelah melalui 7 babak. Budiman setingkat di bawah pecatur Provinsi NAD fudaIlul Barri dengan poin 6.5 yang meraih medali emas dan di Bawah Budiman Pecatur Jatim Supayono […]

  • Hadiri Halalbihalal Idul Fitri 1443 H Tingkat Provinsi Jawa Barat, Ridwan Kamil Apresiasi Inovasi Mudik

    Hadiri Halalbihalal Idul Fitri 1443 H Tingkat Provinsi Jawa Barat, Ridwan Kamil Apresiasi Inovasi Mudik

    • calendar_month Rab, 11 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 147
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menghadiri silaturahmi pada halalbihalal Hari Raya Idul Fitri1443 H/ 2022 Tingkat Provinsi Jawa Barat di Gedung Sate, Kota Bandung, Rabu (11/5/2022). Dalam silaturahmi tersebut hadir mendampingi Gubernur, yakni Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum, Atalia Praratya Ridwan Kamil sebagai Ketua Tim Penggerak PKK Jabar. Dalam sambutannya, […]

expand_less