Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Hukum » Ditbinmas Polda Sulbar Sosialisasikan Etika Berlalu Lintas ke Sekolah-sekolah, Wujudkan Kamseltibcarlantas

Ditbinmas Polda Sulbar Sosialisasikan Etika Berlalu Lintas ke Sekolah-sekolah, Wujudkan Kamseltibcarlantas

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 20 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Kegiatan ini juga bertujuan untuk mencegah pelanggaran lalu lintas yang sering dilakukan oleh pelajar, mengurangi angka kecelakaan lalu lintas, mendorong siswa menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas, membangun kemitraan antara polisi dan sekolah, serta mendukung Operasi Zebra Marano 2025.

Sementara itu, para siswa yang mengikuti kegiatan terlihat antusias, mereka aktif bertanya, mengikuti sesi diskusi dan simulasi sederhana. Pihak sekolah juga memberikan dukungan penuh dan berencana memasang poster imbauan serta melakukan pengawasan disiplin berlalu lintas. (hps/*)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Omzet Naik Dua Kali Lipat, Pelaku UMKM Pamboang Panen Berkah Sandeq Silumba 2025

    Omzet Naik Dua Kali Lipat, Pelaku UMKM Pamboang Panen Berkah Sandeq Silumba 2025

    • calendar_month Jum, 22 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 83
    • 0Komentar

    Menu yang ditawarkan cukup beragam, dengan harga terjangkau. Rata-rata menu dijual seharga Rp 10.000 per porsi, kecuali nasi goreng yang dibanderol Rp 12.000. Selama pagelaran, area UMKM mulai buka sejak pukul 10.00 WITA dan biasanya ramai hingga pukul 22.00 WITA. Fitri berharap kegiatan serupa bisa digelar rutin setiap tahun, mengingat dampak ekonominya yang sangat positif. […]

  • Terapkan Prokes, Pemakaman Warga Dapurang Dikawal Polisi

    Terapkan Prokes, Pemakaman Warga Dapurang Dikawal Polisi

    • calendar_month Rab, 13 Jan 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    ” Almarhum yang kesehariannya selaku ibu rumah tangga ini, di diagnosa terpapar reaktif Covid-19 sejak tanggal 11 Januari malam, saat di periksa di RSUD Ako yang kemudian meninggal dunia keesokan harinya” terang Kabag Ops Polres Pasangkayu AKP Iswan Mulyanto Kata dia, pihak keluargapun tidak mempermasalahkan yang bersangkutan di kebumikan secara protokol Covid-19, sehingga proses pemakaman […]

  • Retret di Magelang Tuntas, Pemprov Sulbar Siapkan Prosesi Penyambutan Kedatangan SDK-JSM di Sulbar

    Retret di Magelang Tuntas, Pemprov Sulbar Siapkan Prosesi Penyambutan Kedatangan SDK-JSM di Sulbar

    • calendar_month Jum, 28 Feb 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 76
    • 0Komentar

    Jumat 28 Februari 2025– Pukul 23.35 Wita, perjalanan menuju Polman, titik Kumpul di Mess Pemprov Sulbar di Makassar. Sabtu 1 Maret 2025– Pukul 03.00 Wita, prosesi penjemputan di Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Polman dengan pengalungan Saqbe untuk Gubernur, Wakil Gubernur dan para bupati, serta dilanjutkan dengan santap sahur bersama sekira pukul 03.15 Wita. – Pukul […]

  • DPRD Sulbar Bersama Dinkes dan DP3AP2KB Kunjungi Bali, Pelajari Strategi Penurunan Stunting dan Pemberdayaan Perempuan

    DPRD Sulbar Bersama Dinkes dan DP3AP2KB Kunjungi Bali, Pelajari Strategi Penurunan Stunting dan Pemberdayaan Perempuan

    • calendar_month Sel, 15 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 76
    • 0Komentar

    Pemprov Bali juga menekankan peran desa adat dan OPD khusus yang menangani isu sosial budaya sebagai elemen penting dalam mendukung program pembangunan masyarakat yang berkelanjutan. Rombongan kemudian melanjutkan kunjungan ke Kantor Dinas Kesehatan Bali. Mereka diterima oleh dr. Komang yang mewakili Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali. Dalam pertemuan ini, dibahas secara mendalam berbagai upaya dan […]

  • Wujudkan Layanan Prima, Dinkes Sulbar Optimalkan Rekam Medis Elektronik di Puskesmas

    Wujudkan Layanan Prima, Dinkes Sulbar Optimalkan Rekam Medis Elektronik di Puskesmas

    • calendar_month Ming, 28 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 71
    • 0Komentar

    “Digitalisasi layanan kesehatan menjadi salah satu prioritas sesuai arahan Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S. Mengga, sebagai wujud nyata upaya menghadirkan pelayanan yang lebih cepat, transparan, dan tepat sasaran bagi masyarakat,” ujarnya. Adapun Kepala Puskesmas Banggae 1, dr. Surijanti Jaddu menyampaikan bahwa puskesmas berkomitmen untuk terus memperbaiki dan mengoptimalkan pelaksanaan RME di […]

  • Biro Pemkesra Sulbar Hadiri Launching Aplikasi GASPUL

    Biro Pemkesra Sulbar Hadiri Launching Aplikasi GASPUL

    • calendar_month Rab, 29 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 89
    • 0Komentar

    Sementara itu, di tempat terpisah, Plt. Karo Pemkesra Murdanil, menyampaikan bahwa pihaknya mendukung penuh langkah-langkah transformasi digital di berbagai instansi pemerintah. “Kami sangat mengapresiasi inisiatif Kemenag Sulawesi Barat melalui GASPUL. Inovasi seperti ini menjadi inspirasi bagi perangkat daerah lainnya untuk terus berinovasi dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” ujar Murdanil. Peluncuran Aplikasi GASPUL diharapkan dapat […]

expand_less