Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » BPSDMD Sulbar Selenggarakan Uji Kompetensi Jabatan Fungsional Polisi Pamong Praja Tahun 2025

BPSDMD Sulbar Selenggarakan Uji Kompetensi Jabatan Fungsional Polisi Pamong Praja Tahun 2025

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month 10 jam yang lalu
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BPSDMD) Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan Uji Kompetensi Kenaikan Jenjang Jabatan Fungsional Polisi Pamong Praja Tahun 2025, sebagai bagian dari komitmen peningkatan kualitas aparatur sipil negara di daerah. Pelaksanaan ini merupakan tindak lanjut dari Surat Kepala BPSDM Kemendagri Nomor 800.1.14.1/8104/BPSDM tanggal 19 November 2025, yang menugaskan BPSDMD Sulbar untuk memfasilitasi proses uji kompetensi bagi ASN Satpol PP yang akan naik jenjang jabatan.

Kegiatan ini diikuti oleh 23 peserta dari Satpol PP & Damkar Provinsi Sulawesi Barat, Satpol PP Kabupaten Mamuju, serta Satpol PP Kabupaten Polewali Mandar. Seluruh peserta telah dinyatakan lulus verifikasi administrasi oleh Ditjen Bina Administrasi Kewilayahan Kemendagri. BPSDMD Sulbar menyiapkan seluruh fasilitas pendukung mulai dari ruang ujian, perangkat CAT, hingga pendamping teknis, sehingga proses pelaksanaan dapat berjalan tertib, profesional, dan sesuai standar nasional.

Uji kompetensi diawali dengan Pra Ukom secara daring pada 21 November 2025, kemudian dilanjutkan dengan pelaksanaan utama pada 24–25 November 2025 di Kantor BPSDMD Sulawesi Barat, Kompleks Perkantoran Gubernur Sulbar. Penilaian meliputi Computer Assisted Test (CAT), analisis kasus, portofolio dinamis, dan wawancara, yang dirancang untuk memberikan gambaran menyeluruh terhadap kompetensi peserta sesuai jabatan fungsional yang dituju.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkab Pasangkayu Hadiri Pisah-Sambut Kapolres Matra

    Pemkab Pasangkayu Hadiri Pisah-Sambut Kapolres Matra

    • calendar_month Rab, 6 Nov 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 180
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKYU— Kapolres Matra berganti dari AKBP Made Ary Pradana ke pejabat baru AKBP Leo Hamonangan Siagian. Pisah sambut berlangsung di aula salah satu hotel di Pasangkayu, Selasa 5 November. Hadir dalam kesempatan itu Wakil Bupati Muhammad Saal, Sekkab Pasangkayu Firman, Ketua DPRD, dan Wakil Ketua DPRD, tokoh masyarakat, perwakilan perusahaan, perbankan dan elemen masyarakat […]

  • Transformasi Digital Sulbar: SP2D Online Resmi Diluncurkan, Proses Pencairan Dana Lebih Cepat dan Transparan

    Transformasi Digital Sulbar: SP2D Online Resmi Diluncurkan, Proses Pencairan Dana Lebih Cepat dan Transparan

    • calendar_month Ming, 13 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 23
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Pemprov Sulbar terus memperkuat komitmen dalam membangun tata kelola pemerintahan yang modern, transparan, dan akuntabel. Salah satu langkah nyata yang diambil adalah melalui peluncuran Sistem SP2D Online, yang mengintegrasikan Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Republik Indonesia (SIPD-RI) dengan Cash Management System (CMS) milik Bank Sulselbar. Kegiatan peluncuran ini dilaksanakan di Kabupaten Majene oleh […]

  • TAPD Serahkan Rancangan KUA-PPAS 2021 ke Bupati Pasangkayu

    TAPD Serahkan Rancangan KUA-PPAS 2021 ke Bupati Pasangkayu

    • calendar_month Sen, 13 Jul 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 122
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Setelah beberapa pekan dibahas diinternal Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD), rancangan Kebijakan Umum APBD, dan Preortas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2021 akhirnya diserahkan ke Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa, Senin 13 Juli. Diserahkan langsung oleh Ketua TAPD Firman. Berlangsung diruang rapat kantor Bupati. Hadir pula Wakil Bupati Muhammad Saal, para asisten, dan sejumlah kepala […]

  • GPM Jelang Ramadan, Bahtiar: Perlu Tambah Pasokan

    GPM Jelang Ramadan, Bahtiar: Perlu Tambah Pasokan

    • calendar_month Jum, 14 Feb 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Mamuju, ekspossulbar.co.id – Pj Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin mengapresiasi Kepala Dinas Ketahanan Pangan, atas pelaksanaan Gerakan Pangan Murah yang konsisten terus dilaksanakan. Bahtiar menyampaikan, saat ini masyarakat membutuhkan kemudahan mendapatkan kebutuhan pokok untuk keperluan bulan ramadan. Sehingga , Ia mengajak Pemkab di enam kabupaten untuk menyiapkan komoditi dengan harga yang terjangkau. “Komoditi yang menjadi faktor […]

  • Tingkatkan Integritas, Dua ASN BPKPD Sulbar Lulus Sangat Memuaskan E-Learning Gratifikasi KPK 2025

    Tingkatkan Integritas, Dua ASN BPKPD Sulbar Lulus Sangat Memuaskan E-Learning Gratifikasi KPK 2025

    • calendar_month Sel, 5 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 35
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka menindaklanjuti Surat Inspektorat Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat Nomor 700/240/2025 tanggal 24 Juli 2025 tentang Pedoman Monitoring dan Evaluasi Program Pengendalian Gratifikasi Tahun 2025, Badan Pengelola Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Sulbar menugaskan dua ASN-nya, Mutmainnah dan Elvy Suhartaty Amir, untuk mengikuti E-Learning Peningkatan Pemahaman Gratifikasi yang diselenggarakan oleh Komisi […]

  • 13 Kasus Campak Ditemukan di Balanipa, Dinkes Sulbar Kolaborasi Dinkes Polman Gerak Cepat Lakukan Pengendalian

    13 Kasus Campak Ditemukan di Balanipa, Dinkes Sulbar Kolaborasi Dinkes Polman Gerak Cepat Lakukan Pengendalian

    • calendar_month Jum, 26 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 22
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN – Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) bersama Dinas Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar (Polman) dan pemerintah setempat bergerak cepat melakukan upaya pengendalian kasus campak yang terdeteksi di wilayah kerja Puskesmas Pambusuang, Kecamatan Balanipa. Tercatat 13 kasus klinik campak di Kecamatan Balanipa ditemukan setelah dilakukan penelusuran lapangan. Langkah-langkah yang telah dilakukan antara lain:

expand_less