Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Bupati Pasangkayu tak Biarkan Ada Anak Putus Sekolah

Bupati Pasangkayu tak Biarkan Ada Anak Putus Sekolah

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 26 Nov 2018
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com, PASANGKAYU — Sektor pendidikan menjadi salah satu perhatian khusus Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa di preode keduanya memimpin kabupaten paling utara Sulbar ini.

Selain upaya peningkatkan mutu pendidikan yang terus dilakukan, Ia juga mendorong anak putus sekolah untuk kembali bersekolah. Untuk itu dicetuskanlah program Retrival dan Transisi yang bertujuan memastikan semua anak usia sekolah bersekolah.

Program ini dalam wujud nyatanya memberi bantuan sejumlah uang kepada anak putus sekolah dan anak kurang mampu. Untuk murid Sekolah Dasar (SD) sebesar Rp. 800.000 pertahun dan untuk siswa SMP sebesar Rp 1 juta pertahun.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Pasangkayu Canangkan Zona WBK

    Polres Pasangkayu Canangkan Zona WBK

    • calendar_month Sen, 26 Apr 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 81
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Polres Pasangkayu dan Polsek jajaran melakukan pencanangan zona integritas menuju wilayah bebas dari korupsi (WBK). Dipimpin oleh Kapolres AKBP Leo H Siagian. Berlangsung di lapangan Apel Corona, Senin 26 April. Pencanangan ditandai dengan penandatanganan pakta integritas oleh para pejabat Polres dan penandatanganan komitmen bersama pembangunan zona integritas menuju WBK oleh Kapolres, Waka Polres, Para […]

  • Blusukan di Tengah Banjir, Wagub Salim S. Mengga Buktikan Kepedulian ke Warga Desa Kenje

    Blusukan di Tengah Banjir, Wagub Salim S. Mengga Buktikan Kepedulian ke Warga Desa Kenje

    • calendar_month Ming, 30 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 86
    • 0Komentar

      EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN – Wakil Gubernur Sulbar, Salim S. Mengga, melakukan kunjungan langsung tanpa protokoler untuk meninjau banjir yang melanda Desa Kenje, Kecamatan Campalagian, Kabupaten Polewali Mandar, pada Sabtu malam 29 November 2025. Kunjungan mendadak ini bertujuan melihat secara nyata kondisi warga yang rumahnya tergenang banjir setelah hujan deras mengguyur kawasan tersebut. Berdasarkan penelusuran di […]

  • Terima Kunjungan Chief Executive Hong Kong, Presiden Bahas Tiga Poin Ini

    Terima Kunjungan Chief Executive Hong Kong, Presiden Bahas Tiga Poin Ini

    • calendar_month Rab, 26 Jul 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan kehormatan Chief Executive Hong Kong John Lee di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (25/7/2023). Dilansir dari infopublik.id, dari siaran pers, Presiden Jokowi menyampaikan tiga hal, yakni soal investasi, perdagangan, hingga perlindungan warga negara Indonesia (WNI) di Hong Kong. “Pertama, terkait dengan masalah investasi, intinya Bapak Presiden menyampaikan […]

  • Harumkan Institusi, Briptu Zulfahmi Diguyur Penghargaan

    Harumkan Institusi, Briptu Zulfahmi Diguyur Penghargaan

    • calendar_month Sel, 11 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 59
    • 0Komentar

    PASANGKAYU– Briptu Zulfahmi personel Sat Binmas Polres Pasangkayu, diguyur penghargaan setelah mengharumkan nama institusi dengan meraih runner up pada ajang Dai Polri tingkat nasional. Setelah mendapat ganjaran penghargaan dan hadiah dari Kapolri berupa ibadah haji plus umrah, kini Zulfahmi mendapat penghargaan dari Kapolres Pasangkayu AKBP Leo H Siagian. Penghargaan tersebut diberikan pada saat pelaksanaan apel […]

  • Wagub Sulbar Terima Audiensi AHN K2: Pengangkatan Harus Prioritaskan yang Telah Lama Mengabdi, Tanpa Titipan

    Wagub Sulbar Terima Audiensi AHN K2: Pengangkatan Harus Prioritaskan yang Telah Lama Mengabdi, Tanpa Titipan

    • calendar_month Sel, 20 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 113
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Mayjen (Purn) Salim S. Mengga, bersama Pelaksana Harian (Plh) Sekprov Herdin Ismail, menerima audiensi dari perwakilan Aliansi Honorer Nasional (AHN) Kategori Dua (K2) Sulawesi Barat di ruang kerja Wagub, Selasa (20/5/2025). Dalam pertemuan tersebut, AHN Sulbar menyampaikan bahwa para honorer K2 telah mengabdi di lingkungan Pemprov Sulbar […]

  • Kembangkan Sektor Perkebunan, Pemkab Toli-Toli Berguru ke Pasangkayu

    Kembangkan Sektor Perkebunan, Pemkab Toli-Toli Berguru ke Pasangkayu

    • calendar_month Rab, 2 Mar 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 82
    • 0Komentar

    PASANGKAYU,ekspossulbar.co.id– Bupati Toli- Toli Amran Hi. Yahya bersama rombongan menyambangi Pasangkayu, Rabu 2 Maret. Disambut langsung oleh Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa yang juga didampingi oleh sejumlah kepala OPD nya. Bupati Amran menyampaikan kedatanganya di kabupaten yang berbatasan dengan Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) ini dalam rangka pengembangan sektor perkebunan di kabupaten yang dipimpinya. Ia menyebut […]

expand_less