Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ragam » 120 Content Creator Ciayumajakuning Dapat Pelatihan

120 Content Creator Ciayumajakuning Dapat Pelatihan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 13 Jun 2023
  • comment 0 komentar

KOTA CIREBON – Sebanyak 120 content creator asal Cirebon, Indramayu, Majalengka, dan Kuningan mulai dilatih menjadi duta pariwisata Jabar. Ke-120 content creator asal Ciayumajakuning tersebut termasuk di antara 1.000 content creator yang masuk program Smiling West Java (SWJ) Ambassador 2023. Para content creator merupakan putra daerah dari desa – desa wisata yang ada di kawasan utara Jabar.

Wakil Gubernur Jabar Uu Ruzhanul Ulum membuka pelatihan SWJ 2023 di Gedung Creative Center, Kota Cirebon, Selasa (13/6/2023). Menurut Wagub, pariwisata Jabar mulai pulih pascapandemi COVID-19. Jabar punya banyak desa wisata yang memberdayakan warga setempat sebagai pelaku utama.

“Desa Wisata memiliki potensi indah dan hebat yang masih banyak belum terekspos, tersosialisasikan, dan terpromosikan. Padahal kalau masyarakat tahu itu adalah sangat menarik dan harus dikunjungi,” ujar Uu Ruzhanul Ulum.

SWJ, menurut Uu, diadakan dengan harapan potensi wisata diketahui banyak wisatawan baik domestik maupun luar negeri.

Wagub berharap dari pelatihan ini muncul content creator yang dapat diandalkan untuk memajukan ekonomi dari sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. “Program SWJ ini akan lahir duta-duta wisata di Jawa Barat yang akan mempromosikan desa wisata,” kata Uu.

 

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat Benny Bachtiar menjelaskan, content creator Ciayumajakuning yang dilatih di Cirebon mengacu pada prinsip 5A: Aksebilitas, Aktivitas, Abilitas, Aksi, dan Akomodasi.

“SWJ Ambassador inilah yang nantinya akan mempromosikan potensi parawisata  Jabar,” tutup Benny.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Banjir Karangan Bunga Sambut HUT Bhayangkara ke-79 di Sulbar, Bukti Kepercayaan Masyarakat

    Banjir Karangan Bunga Sambut HUT Bhayangkara ke-79 di Sulbar, Bukti Kepercayaan Masyarakat

    • calendar_month Sel, 1 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 65
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Puluhan karangan bunga ucapan selamat Hari Bhayangkara ke-79 memenuhi Anjungan Pantai Manakarra, Selasa (1/7/25), menandai puncak perayaan HUT ke-79 Polri di Sulawesi Barat. Terlihat deretan karangan bunga yang mempesona ini berasal dari berbagai elemen masyarakat, mulai dari instansi pemerintah dan BUMN hingga organisasi masyarakat dan warga umum, menunjukkan apresiasi dan dukungan yang […]

  • Berbaju Adat Bupati Hadiri Sidang Paripurna HUT ke 16 Pasangkayu

    Berbaju Adat Bupati Hadiri Sidang Paripurna HUT ke 16 Pasangkayu

    • calendar_month Kam, 18 Apr 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 421
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Hari ini (Kamis 18 April) Kabupaten Pasangkayu memperingati hari jadinya yang ke 16 tahun. Tidak seperti tahun sebelumnya yang dilakukan dengan upacara di lapangan terbuka, tahun ini diperingati melalui sidang paripurna di DPRD Pasangkayu. Uniknya, semua peserta yang hadir dalam acara itu memakai baju adat. Berbagai macam baju adat terlihat, menggambarkan ragam budaya […]

  • Sudah Punya Mobil Listrik, Wuling Siap Ikut Percepatan Elektrifikasi Indonesia

    Sudah Punya Mobil Listrik, Wuling Siap Ikut Percepatan Elektrifikasi Indonesia

    • calendar_month Kam, 29 Apr 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 69
    • 0Komentar

    JAKARTA – Wuling Motors (Wuling) ambil bagian dalam deklarasi Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (PERIKLINDO) yang digelar di Bbooth Wuling pada IIMS Hybrid 2021 kemarin. Deklarasi tersebut dipimin Ketua Umum PERIKLINDO, Moeldoko, bersama dengan perwakilan dari beberapa pemegang merek. Dengan pendeklarasian tersebut Wuling menyatakan kesiapannya menyambut era percepatan mobil listrik yang dicanangkan oleh pemerintah melalui […]

  • Bupati Mamuju Serahkan Bantuan 50 Juta Pembangunan Masjid Al-Quba Kasiwa

    Bupati Mamuju Serahkan Bantuan 50 Juta Pembangunan Masjid Al-Quba Kasiwa

    • calendar_month Jum, 22 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 53
    • 0Komentar

    Mamuju, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Pada malam Nuzulul Quran 1443H, Senin (19/4/2022), Bupati Mamuju Hj Sitti Sutinah Suhardi menyerahkan bantuan pembangunan Masjid Al-Quba Kasiwa sebesar Rp. 50.000.000,-. Bantuan tersebut dimaksudkan untuk mempercepat pembangunan Masjid Al-Quba yang sedang dalam tahap penyelesaian. Masjid ini berletak di Lingkungan Kasiwa, Mamuju, tidak jauh dari Anjungan Manakarra. Dikesempatan tersebut, Bupati juga mengikuti […]

  • Waspada Virus Hanta: Ancaman dari Tikus yang Bisa Sebabkan Gangguan Pernapasan Serius

    Waspada Virus Hanta: Ancaman dari Tikus yang Bisa Sebabkan Gangguan Pernapasan Serius

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 125
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Masyarakat diimbau untuk waspada terhadap penyebaran virus Hanta, sebuah virus yang ditularkan melalui hewan pengerat seperti tikus. Virus ini dapat menyebabkan penyakit serius, salah satunya Hantavirus Pulmonary Syndrome (HPS), yang menyerang sistem pernapasan dan bisa berakibat fatal jika tidak segera ditangani. Virus Hanta tidak menyebar antar manusia, melainkan ditularkan melalui udara yang […]

  • Wagub Salim S. Mengga: 27,6 Persen Stunting adalah PR Besar Kita Bersama

    Wagub Salim S. Mengga: 27,6 Persen Stunting adalah PR Besar Kita Bersama

    • calendar_month Sel, 9 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 101
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulbar, Salim S Mengga, memimpin Kick Off Gerakan Cinta Posyandu sebagai upaya membangun sumber daya manusia (SDM) unggul dan berkarakter. Kegiatan ini dilaksanakan secara luring dan daring di Ruang Oval Lantai 3 Kantor Gubernur Sulbar, Selasa (9/9/2025). Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Sulbar, Yakuf F. Solon, menjelaskan bahwa […]

expand_less