Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Kalla Toyota Konsisten Rajai Market Share Otomotif Sulawesi Sepanjang 2024, Pilihan Nomor Satu Mobilitas Masyarakat

Kalla Toyota Konsisten Rajai Market Share Otomotif Sulawesi Sepanjang 2024, Pilihan Nomor Satu Mobilitas Masyarakat

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 15 Jan 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID (MAKASSAR) – Selama tahun 2024, kondisi market otomotif menghadapi banyak tantangan. Mulai dari kondisi market yang turun, persaingan kompetisi yang ketat dan makin beragamnya perilaku pelanggan.

Ditengah tantangan tersebut, Kalla Toyota mampu mempertahankan pangsa pasar berkat support dan kolaborasi dari berbagai pihak.

Dimulai dari dukungan eksternal dalam hal ini Pemerintah Provinsi, Kota dan Kabupaten di seluruh wilayah penjualan dan juga support internal dalam hal ini dukungan Toyota Astra Motor dan relasi kuat dari Toyota Value Chain, Astra Credit Company, Toyota Astra Finance, Mandiri Utama Finance dan Asuransi Astra Buana.

“Kekuatan Kalla Toyota juga hadir dari kekompakan seluruh tim Kalla Toyota yang saling bersinergi untuk memberikan kemudahan serta pelayanan terbaik kepada pelanggan. Suara pelanggan adalah prioritas utama kami untuk terus bebenah dan memahami kebutuhan pelanggan yang beragam. Kami berharap di tahun 2025, Kalla Toyota terus menjadi pilihan utama mobiltas masyarakat Sulawesi,” Suliadin selaku Marketing General Manager Kalla Toyota.

Kalla Toyota konsisten duduki tahta tertinggi pangsa pasar otomotif Sulawesi selama lima tahun terakhir.

Ditengah kondisi pasar otomotif yang melemah, market share Toyota justru mengalami peningkatan dibanding periode yang sama tahun lalu.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ketua KONI Sulbar Resmi Tutup Turnamen Mini Soccer Cup II Limboro

    Ketua KONI Sulbar Resmi Tutup Turnamen Mini Soccer Cup II Limboro

    • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 64
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN — Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Sulawesi Barat, Syamsul Samad, secara resmi menutup Turnamen Mini Soccer Cup II Kecamatan Limboro, Sabtu (18/10/2025), di Lapangan Kias, Limboro, Kabupaten Polewali Mandar. Dalam kegiatan tersebut, Syamsul Samad didampingi Wakil Ketua KONI Sulbar Muhammad Ilham dan Wakil Sekretaris Ashari Rauf, serta dihadiri unsur pemerintah setempat […]

  • Pengendara Diminta Waspada, Jalan Trans Sulawesi Karossa–Sarjo Dalam Perbaikan

    Pengendara Diminta Waspada, Jalan Trans Sulawesi Karossa–Sarjo Dalam Perbaikan

    • calendar_month Rab, 9 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 74
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, PASANGKAYU – Ruas jalan Trans Sulawesi yang menghubungkan Karossa dan Sarjo saat ini tengah dalam proses perbaikan. Beberapa titik badan jalan yang rusak sedang digali untuk kemudian dilapisi aspal baru. Namun, proses pengerjaan tersebut dikeluhkan sejumlah warga karena minimnya tanda peringatan di lokasi perbaikan. Kondisi ini dinilai membahayakan pengguna jalan dan berpotensi menyebabkan kecelakaan […]

  • Bejat! Seorang Ayah di Lariang Setubuhi Anak Tiri

    Bejat! Seorang Ayah di Lariang Setubuhi Anak Tiri

    • calendar_month Rab, 19 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    PASANGKAYU– Seorang ayah mestinya bisa menjadi panutan dan pelindung bagi anaknya. Namun tidak demikian dengan seorang ayah inisial A, warga Dusun Bukit Harapan, Desa Lariang, Kecamatan Tikke Raya, dia malah tega menyetubuhi anak tirinya. Mirisnya lagi, korban inisial AAZ ini masih belia. Berumur 12 tahun. Pelakupun kini telah mendekam di tahanan Polres Pasangkayu. Ia ditangkap […]

  • Sidak Pasar Smart, Bupati Serap Aspirasi Pedagang dan Razia Masker

    Sidak Pasar Smart, Bupati Serap Aspirasi Pedagang dan Razia Masker

    • calendar_month Jum, 11 Des 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 207
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa melakukan inspeksi mendadak (sidak) di pasar smart kota Pasangkayu, Jumat 11 Desember. Ikut mendamping sejumlah kepala OPD terkait dan puluhan personil Satpol PP. Bupati yang sebentar lagi purnabakti itu mendatangi satu persatu lapak pedagang. Mensosialisasikan protokol kesehatan sekaligus menyerap aspirasi pedagang. Sementara, personil Satpol PP di bagian pintu masuk […]

  • Pemda Provinsi Jabar Raih Penghargaan Pembangunan Kepemudaan

    Pemda Provinsi Jabar Raih Penghargaan Pembangunan Kepemudaan

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 33
    • 0Komentar

    JAKARTA — Pemda Provinsi Jawa Barat meraih penghargaan sebagai Pemda dengan Komitmen Rencana Aksi Daerah (RAD) Pembangunan Kepemudaan dari Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Republik Indonesia. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo kepada Gubernur Jabar Ridwan Kamil di Gedung Wisma Kemenpora, Jakarta, Rabu (23/8/2023). Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil– menuturkan bahwa […]

  • Petani Majene Dapat Bantuan Bibit dan Pupuk Cair dari Pemprov Sulbar, Misrawati: Ini akan Kami Kelola untuk Kesejahteraan Petani

    Petani Majene Dapat Bantuan Bibit dan Pupuk Cair dari Pemprov Sulbar, Misrawati: Ini akan Kami Kelola untuk Kesejahteraan Petani

    • calendar_month Sab, 28 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 24
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Masyarakat petani Kabupaten Majene ucapkan terimakasih kepada Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S Mengga atas bantuan bibit disalurkan melalui Dinas Ketahanan Pangan Sulbar. Sebelumnya, Pemprov Sulbar melalui Dinas Ketahanan Pangan Sulbar menyalurkan bantuan bibit, sesuai visi-misi Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wagub Salim S Mengga dalam ketahanan pangan di […]

expand_less