Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi » Batik Air Hentikan Rute Mamuju-Makassar, Pemprov Sulbar Siapkan Subsidi untuk Wings Air

Batik Air Hentikan Rute Mamuju-Makassar, Pemprov Sulbar Siapkan Subsidi untuk Wings Air

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 2 Jun 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Maskapai Batik Air resmi menghentikan layanan penerbangan rute Mamuju–Makassar mulai Juni 2025 akibat rendahnya jumlah penumpang.

Menyikapi hal ini, Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Suhardi Duka menyatakan kesiapan pemerintah provinsi untuk memberikan subsidi guna menjaga konektivitas wilayah.

Gubernur berencana membangun kembali komunikasi dengan manajemen Lion Air Group, induk dari Batik Air dan Wings Air, untuk memastikan layanan tetap tersedia melalui maskapai Wings Air. Pemerintah Provinsi Sulbar bersedia memberikan subsidi bila tingkat keterisian penumpang kurang dari 70 persen.

“Karena ini soal penumpang yang sangat kurang, kita akan upayakan melalui pemberian subsidi,” ujar Kepala Dinas Perhubungan Sulbar, Maddareski Salatin, Jumat, 30 Mei 2025.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kabid Propam Polda Sulbar: Jangan Ragu! Laporkan Polisi Nakal Lewat Aplikasi Propam Presisi

    Kabid Propam Polda Sulbar: Jangan Ragu! Laporkan Polisi Nakal Lewat Aplikasi Propam Presisi

    • calendar_month Kam, 23 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kabid Propam Polda Sulbar, Kombes Pol Eko Suroso, mengajak masyarakat Sulawesi Barat untuk aktif melaporkan oknum polisi nakal melalui aplikasi Propam Presisi. Ajakan ini disampaikan sebagai upaya menjaga kepercayaan publik terhadap institusi Polri. “Jangan ragu laporkan polisi nakal! Manfaatkan aplikasi Propam Presisi. Biar yang salah ditindak sesuai aturan, bukan diviralkan tanpa arah […]

  • Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Apartemen Transit

    Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Apartemen Transit

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 53
    • 0Komentar

    KABUPATEN PURWAKARTA — Gubernur Ridwan Kamil meresmikan Apartemen Transit bagi masyarakat berpenghasilan rendah di Desa Cilandak, Kecamatan Cibatu, Kabupaten Purwakarta, Selasa (18/7/2023). Apartemen Transit diutamakan untuk masyarakat yang berprofesi sebagai buruh dan pekerja sektor informal seperti pedagang kecil, dan profesi dengan penghasilan rendah lainnya. Kehadiran Apartemen Transit merupakan komitmen Pemdaprov Jabar untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat […]

  • Satnarkoba Polresta Mamuju Bekuk Terduga Pengedar Sabu di Rumah Kost

    Satnarkoba Polresta Mamuju Bekuk Terduga Pengedar Sabu di Rumah Kost

    • calendar_month Sab, 2 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 90
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Di hari kedua pelaksanaan Operasi Antik Marano 2025, Satuan Narkoba Polresta Mamuju kembali mengamankan seorang terduga pengedar narkotika jenis sabu. Penangkapan dilakukan pada Sabtu dini hari, 2 Agustus 2025, di sebuah rumah kost di Jalan Pengayoman, Mamuju. Pelaku berinisial DT (34), warga Desa Batu Isi, Kecamatan Kalumpang, Kabupaten Mamuju, ditangkap oleh petugas […]

  • Ceramah di Mabes Polri, UAS Tekankan Pentingnya Toleransi Beragama

    Ceramah di Mabes Polri, UAS Tekankan Pentingnya Toleransi Beragama

    • calendar_month Jum, 26 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 103
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Prabowo menghadiri ramah tamah dan ceramah agama siang ini. Kegiatan digelar di Ruang Rapat Utama (Rupattama) Mabes Polri, Jakarta Selatan. Acara digelar pada Jumat (26/9) pukul 12.30 WIB dengan mengundang Ustadz Abdul Somad Batubara sebagai penceramah. Adapun tema yang diusung adalah ‘Toleransi Beragama dalam Membangun Bangsa dan Negara’. “Dalam […]

  • Pesona Upacara Puncak Hari Bhayangkara ke-79 Polda Sulbar di Anjungan Pantai Manakarra: Polri untuk Masyarakat

    Pesona Upacara Puncak Hari Bhayangkara ke-79 Polda Sulbar di Anjungan Pantai Manakarra: Polri untuk Masyarakat

    • calendar_month Sel, 1 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Upacara puncak peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Sulawesi Barat berlangsung meriah di Anjungan Pantai Manakarra, Selasa (1/7/25). Ratusan pasang mata terpesona menyaksikan kegagahan TNI/Polri dalam upacara yang dipenuhi semangat kebangsaan. Suasana semakin semarak dengan penampilan senam Mapali yang memukau, dibawakan oleh Bhayangkari dan personel Brimob Polda Sulbar. Kapolda Sulbar, Irjen Pol Adang […]

  • Etape II Sandeq Silumba 2025 Makin Meriah, Wujudkan Perpaduan Budaya, Wisata, dan Gerak Ekonomi Masyarakat

    Etape II Sandeq Silumba 2025 Makin Meriah, Wujudkan Perpaduan Budaya, Wisata, dan Gerak Ekonomi Masyarakat

    • calendar_month Sab, 23 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 136
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Sandeq Silumba 2025 hari ini menyelesaikan etape ke 2 yang menempuh rute dari Pamboang ke Banua Sendana, Majene, pada Sabtu, 23 Agustus 2025. Animo masyarakat untuk menyaksikan event lomba perahu tradisional Mandar ini semakin besar. Beberapa bahkan ikut mengantar sejak perahu Sandeq dilepas di Pantai Bahari Polman hingga ke Pantai Pamboang Majene […]

expand_less