Andi Zulkifly
Dikukuhkan sebagai Ketua Korpri Makassar, Andi Zulkifly Komitmen Jaga Netralitas Birokrasi dan Perkuat Pengabdian kepada Masyarakat
- calendar_month Kam, 2 Okt 2025
- visibility 21
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID, Makassar — Sekretaris Daerah (Sekda) Makassar Andi Zulkifly kini menerima amanah baru. Yakni, sebagai ketua Dewan Pengurus Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Makassar periode 2022-2027. Di momen pengukuhannya, Kamis (2/10/2025) di Kantor Balai Kota Makassar, Zul -sapaan akrab Andi Zulkifly menyatakan, pengurus Korpri Makassar harus bisa beradaptasi dengan tantangan zaman dan terus memperkuat peran […]
