Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Habsi: Pelantikan Kali Ini Hanya Pergesaran Pejabat

Habsi: Pelantikan Kali Ini Hanya Pergesaran Pejabat

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Jum, 29 Jun 2018
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com, MAMUJU – Bupati Mamuju, Drs. Habsi Wahid, MM melantik 19 pejabat lingkup Pemkab Mamuju. 10 diantaranya pejabat eselon II, 4 pejabat eselon III dan 5 pejabat eselon IV. Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan ini berlangsung di Ruang Pola Kantor Bupati Mamuju, Kamis (28/6).

Usai melantik, Bupati Mamuju menyampaikan bahwa pelantikan yang ia lakukan pada tataran eselon II dan III hanya pergeseran pejabat. Adapun jabatan promosi yaitu pada eselon IV, dari staf menjadi Kepala Sub Bagian.

“Pada tataran eselon II dan III hanya kita lakukan pergeseran, ini untuk penyegaran. Kita ingin lebih meningkatkan kinerja yang telah dilakukan pada OPD sebelumnya. Kalau kita menggeser, mungkin pelayanan kepada masyarakat bisa lebih baik.” Sebut Habsi Wahid.

Lanjut Habis, ia menyebutkan bahwa pelantikan yang dilakukan merupakan hal yang biasa.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bangun Kolaborasi, Sulbar Lanjutkan Data Desa Presisi

    Bangun Kolaborasi, Sulbar Lanjutkan Data Desa Presisi

    • calendar_month Sab, 5 Nov 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Mamuju, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Sulbar merupakan daerah dengan desa yang terbanyak mengadopsi program Data Desa Presisi (DDP). Pentingnya DDP di Sulbar sebagai dasar dalam menentukan kebijakan kedepan. PJ Gubernur Sulbar Akmal Malik mengatakan, hampir seluruh daerah tidak memiliki data yang kuat, karenanya Ia mendorong Data Desa Presisi (DDP) . Sebab, persoalan yang paling rill dihadapi birokrasi […]

  • Dihadapan Banggar, Sekkab Pasangkayu Paparkan Arah Kebijakan RKPD 2020

    Dihadapan Banggar, Sekkab Pasangkayu Paparkan Arah Kebijakan RKPD 2020

    • calendar_month Kam, 7 Nov 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 178
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Badan Anggaran (Banggar) DPRD Pasangkayu menggelar rapat kerja dengan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD), Kamis 7 November. Pembahasannya tentang RKPD dan Kebijakan Umum Anggaran dan Plafon Preoritas Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2020. Dalam kesempatan ini, Sekkab Pasangkayu Firman selaku ketua TAPD kembali memaparkan arah kebijakan RKPD dan KUA-PPAS 2020. Sekaitan dengan anggota Banggar DPRD […]

  • Semangat ‘Experience All At Once’, Wuling Hadirkan Produk Lengkap di GJAW 2023

    Semangat ‘Experience All At Once’, Wuling Hadirkan Produk Lengkap di GJAW 2023

    • calendar_month Sen, 13 Mar 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 20
    • 0Komentar

    JAKARTA, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Wuling Motors (Wuling) kembali mengambil bagian dalam ajang GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2023. Kegiatan ini digelar mulai hari ini sampai dengan 19 Maret 2023. Kali ini, Wuling mengusung semangat ‘Experience All At Once’ dengan menghadirkan lini produk lengkap di berbagai segmen serta promo istimewa bagi para pengunjung booth Wuling yang berlokasi […]

  • Hadapi Idul Adha, Jabar Siap Penuhi Kebutuhan Hewan Kurban Sehat

    Hadapi Idul Adha, Jabar Siap Penuhi Kebutuhan Hewan Kurban Sehat

    • calendar_month Ming, 29 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 89
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG – Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Jawa Barat siap menyiapkan hewan ternak untuk memenuhi kebutuhan Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah pada 9 Juli 2022 mendatang, meski saat ini banyak hewan ternak terkena virus Penyakit Mulut & Kuku (PMK). Hal tersebut dikemukakan Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Jawa Barat Mohamad […]

  • DPRD Sulbar Bahas KUPA-PPAS 2025: Sinergi Legislatif dan Eksekutif Jadi Kunci

    DPRD Sulbar Bahas KUPA-PPAS 2025: Sinergi Legislatif dan Eksekutif Jadi Kunci

    • calendar_month Sel, 29 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 20
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Wakil Ketua I DPRD Sulawesi Barat, Sitti Suraidah Suhardi, menekankan pentingnya sinergi antara legislatif dan eksekutif dalam merumuskan kebijakan anggaran yang adaptif dan berpihak pada rakyat. Hal itu disampaikannya saat memimpin rapat pembahasan Rancangan Kebijakan Umum Perubahan Anggaran (KUPA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Perubahan Tahun Anggaran 2025 di ruang rapat […]

  • Pengurangan Alokasi TKD 2026, Sekretariat DPRD Sulbar Siap Lakukan Penyesuaian Program

    Pengurangan Alokasi TKD 2026, Sekretariat DPRD Sulbar Siap Lakukan Penyesuaian Program

    • calendar_month Sel, 30 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 22
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Sekretaris DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Arianto, Kabag Umum dan Keuangan, Stephanus BM, dan Pejabat Fungsional Sekretariat DPRD Sulbar, Muhammad Ghadafi menghadiri rapat kerja Pemprov Sulbar, Selasa, 30 September 2025, bertempat di Ballroom Andi Depu, Lt. 3 Kantor Gubernur Sulbar. Dipimpin langsung oleh Gubernur Sulbar Suhardi Duka bersama Wakil Gubernur Salim S. […]

expand_less