Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Serunya Nobar Piala Dunia di Rujab Bupati Pasangkayu

Serunya Nobar Piala Dunia di Rujab Bupati Pasangkayu

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Ming, 15 Jul 2018
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com, PASANGKAYU — Demam Piala Dunia, kini melanda masyarakat seantero jagat. Tak terkecuali di Kabupaten Pasangkayu. Di beberapa titik nampak terlihat kerumunan warga sedang nonton bareng (Nobar).

Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa, rupanya merupakan salah satu penggemar ajang olah raga empat tahunan ini. Ketua PSSI Sulbar itu tak mau ketinggalan ikut menggelar Nobar di rumah jabatanya (Rujab).

Seperti terlihat pada laga Belgia Vs Inggris yang memperebutkan posisi tiga dan empat, Sabtu 14 Juli. Bupati, Penjabat Sekkab Pasangkayu, sejumlah pimpinan OPD, dan puluhan masyarakat nampak berbaur bersama-sama menyaksikan laga pertandingan melalui layar raksasa yang telah disiapkan.

Suasana riuh terlihat. Saling sorak antar pendukung ketika tim andalan mereka menyerang. Mereka bersorak menyemangati seolah seirama dengan penonton yang berada didalam stadion. Terkadang juga nada mengejek setengah bercanda terlontar diantara pendukung.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mahasiswa UGM dan DKP Sulbar Kolaborasi Majukan Sektor Kelautan dan Perikanan

    Mahasiswa UGM dan DKP Sulbar Kolaborasi Majukan Sektor Kelautan dan Perikanan

    • calendar_month Sen, 14 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 113
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Sejumlah mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta tiba di Sulawesi Barat (Sulbar) pada Senin, 14 Juli 2025. Kehadiran mereka menandai dimulainya serangkaian program kolaboratif bersama Pemerintah Provinsi Sulbar melalui Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP). Kolaborasi ini bertujuan untuk mengedukasi masyarakat pesisir, melestarikan lingkungan laut, serta mendorong peningkatan ekonomi lokal melalui berbagai program […]

  • Habsi: Pelantikan Kali Ini Hanya Pergesaran Pejabat

    Habsi: Pelantikan Kali Ini Hanya Pergesaran Pejabat

    • calendar_month Jum, 29 Jun 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 338
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAMUJU – Bupati Mamuju, Drs. Habsi Wahid, MM melantik 19 pejabat lingkup Pemkab Mamuju. 10 diantaranya pejabat eselon II, 4 pejabat eselon III dan 5 pejabat eselon IV. Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan ini berlangsung di Ruang Pola Kantor Bupati Mamuju, Kamis (28/6). Usai melantik, Bupati Mamuju menyampaikan bahwa pelantikan yang ia lakukan pada […]

  • Desa Lariang Diterjang Banjir, 800 KK Terendam, Jalan Trans Sulawesi Lumpuh

    Desa Lariang Diterjang Banjir, 800 KK Terendam, Jalan Trans Sulawesi Lumpuh

    • calendar_month Sel, 30 Apr 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 4.387
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Banjir bandang merendam Desa Lariang, Kecamatan Tikke Raya, Selasa 30 April. Air bah berasal dari luapan Sungai Lariang yang seharian kemarin diguyur hujan deras.Ketinggian air mencapai 1 hingga 2 meter. Merendam sembilan dusun dan melumpuhkan jalan trans sulawesi. Jalur peghubung antar provinsi itu nyaris tidak bisa dilalui kendaraan. Ada beberapa titik rendaman diruas jalan. Yakni […]

  • Program Jamu Tingkatkan Kemantapan Jalan Jawa Barat

    Program Jamu Tingkatkan Kemantapan Jalan Jawa Barat

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 38
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG – Infrastruktur menjadi salah satu fokus dalam program pembangunan di masa kepemimpinan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Wakil Gubernur Uu Ruzhanul Ulum. Salah satunya melalui program Jalan Mulus (Jamu), kemantapan jalan provinsi terus diakselerasi. Kemantapan jalan di seluruh Jabar melalui program Jamu dipastikan selesai hingga 100 persen pada Agustus 2023. Untuk tahun […]

  • Gaungkan Keselamatan Berlalu Lintas di SMA 1 Mamuju, Kasubdit Regident Polda Sulbar Ajak Siswa Jadi Pelopor

    Gaungkan Keselamatan Berlalu Lintas di SMA 1 Mamuju, Kasubdit Regident Polda Sulbar Ajak Siswa Jadi Pelopor

    • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 84
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Suasana berbeda terasa di SMA 1 Mamuju saat upacara bendera pada Senin (8/9/25). Kasubdit Regident Polda Sulbar, AKBP Ariantony Utama Bangalino, hadir sebagai pembina upacara dan memberikan sosialisasi tentang pentingnya keselamatan berlalu lintas. Di hadapan ratusan siswa, AKBP Ariantony mengajak para pelajar untuk menjadi pelopor keselamatan di jalan raya. “Disiplin dan kepatuhan […]

  • Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Klinik Khusus Lansia Inggit Garnasih

    Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Klinik Khusus Lansia Inggit Garnasih

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 40
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG– Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meresmikan Klinik Pratama Ramah Lansia Inggit Garnasih di Jalan Flores, Kota Bandung, Kamis (20/7/2023). Gubernur Ridwan Kamil mengungkapkan, pembangunan klinik merupakan cara penyelamatan Akta Nikah dan Akta Cerai Inggit Garnasih dengan Bung Karno yang hendak dijual demi kepentingan pembangunan klinik. Akta tersebut merupakan saksi dan aset sejarah yang […]

expand_less