Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Bermasalah, Kepsek SMPN 1 Bambalamotu dan Kepsek SDN Salule Dicopot

Bermasalah, Kepsek SMPN 1 Bambalamotu dan Kepsek SDN Salule Dicopot

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 13 Sep 2018
  • comment 0 komentar

Sekab Pasangkayu ini menghimbau kepada seluruh Kepsek yang ada diwilayah Pasangkayu, agar secara bersama – sama dan bersunguh-sungguh menjalankan tugas dan tanggungjawabnya. Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan sesuai dengan Nawa Jiwa Pemerintahan Bupat Agus Ambo Djiwa dan Wabup Muhammad Saal.

” Seluruh kepala sekolah dan guru yang ada di Pasangkayu harus tegas menjalankan tugas pokok dan fungsinya sebagai mana yang diatur dalam perundang-undangan dan Nawa Jiwa pemerintah kabupaten” imbuhnya.

Dalam Sidak ke sekolah-sekolah itu sendiri, Sekkab Pasangkayu didampingi oleh Kabid Mutasi Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKPPD) Andi Baso dan Staf Khusus Bupati Muliadi Saleh.

“Sidak yang dilaksanakan ini merupakan kegiatan monitoring dan evaluasi yang akan rutin dilaksanakan untuk melihat langsung kondisi pendidikan disetiap wilayah, baik kondisi fisik, pengelolaan keuangan sekolah maupun kondisi proses belajar mengajar yang dilaksanakan oleh para guru” jelasnya. (has)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Mamuju Serahkan Bantuan 50 Juta Pembangunan Masjid Al-Quba Kasiwa

    Bupati Mamuju Serahkan Bantuan 50 Juta Pembangunan Masjid Al-Quba Kasiwa

    • calendar_month Jum, 22 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 49
    • 0Komentar

    Bupati Mamuju menyampaikan bahwa aktualisasi visi Mamuju Keren telah cukup banyak terlaksana. Antara lain adanya BPJS gratis untuk seluruh masyarakat Mamuju. Di mana pemerintah menganggarkan sekira Rp. 60 miliar untuk program tersebut. “Jadi sekarang masyarakat tidak perlu takut berobat, karena semua sudah kita tanggung lewat UHC atau universal health coverage atau jaminan kesehatan semesta.” ujarnya. […]

  • Penyuluh dan Petambak Tatap Muka Dengan Bupati Pasangkayu

    Penyuluh dan Petambak Tatap Muka Dengan Bupati Pasangkayu

    • calendar_month Kam, 23 Jul 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 171
    • 0Komentar

    ” Kita siapkan bantuan untuk pengembangan tambak, juga tersedia bantuan anggaran di Kementrian Kelautan. Ini harus dimanfaatkan. Agar pengelolaan tambak kita bisa semakin maksimal. Sayang kalau bantuan di Kementrian itu tidak dijemput” harapnya. Ia meminta para penyuluh aktif melakukan pembinaan kelompok, termasuk dalam upaya menjemput bantuan baik yang ada di Pemkab maupun Kementrian Kelautan. ” […]

  • Pelepasan Lampion Sebagai Simbol Pembukaan Festival Sandeq 2022

    Pelepasan Lampion Sebagai Simbol Pembukaan Festival Sandeq 2022

    • calendar_month Rab, 31 Agu 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 35
    • 0Komentar

    “Saya terkagum maha karya maritim Indonesia. Ini mahakarya yang tidak dimiliki daerah lain,” ujar Akmal Malik. Sementara Bupati Polman Andi Ibrahim Masdar mengatakan, berterima kasih kepada PJ Gubernur. Apalagi PJ Gubernur Sulbar merupakan asal Sumatera yang justru mendukung penuh pelaksanaan Festival Sandeq. “Ini pelajaran dan pukulan bagi orang mandar. Pj Gubernur jauh jauh dari sumatera […]

  • Peringati Hari Stroke Sedunia 2025, RSUD Sulbar Gelar Edukasi Pentingnya Deteksi Dini Stroke

    Peringati Hari Stroke Sedunia 2025, RSUD Sulbar Gelar Edukasi Pentingnya Deteksi Dini Stroke

    • calendar_month Kam, 30 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 86
    • 0Komentar

    Pencegahan Stroke HipertensiFaktor risiko utama stroke, target penurunan tekanan darah adalah ≤140/90 mmhg. , dan pada lansia ≤ 150/90 mmHg, darah tinggi sebagian besar tidak bergejala. Prinsip penatalaksanaan perubahan gaya hidup dan penggunaan obat antihipertensi. Pencegahan Stroke: Diabetes MelitusCara menurunkan gula darah: Perubahan gaya hidup dan Obat antidiabetes. Pencegahan Stroke: Kolesterol tinggiPeningkatan kadar lemak tubuh. […]

  • Meneliti Sejarah Perkembangan Islam di Afrika Selatan, Peneliti Negeri Rempah Foundation Berkunjung ke Cape Town

    Meneliti Sejarah Perkembangan Islam di Afrika Selatan, Peneliti Negeri Rempah Foundation Berkunjung ke Cape Town

    • calendar_month Sel, 10 Des 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    “Bahkan ketika Mandela dibebaskan, lokasi pertama yang ia kunjungi adalah makam Tuan Guru Abdullah bin Qadhi Abdussalam di komplek Tana Baru, Cape Town,” kata Yanuardi. Tak jauh dari kuburannya, juga masih berdiri Masjid al-Auwal, yakni masjid pertama di Afsel yang terletak di Jalan Dorp, yang didirikan oleh Tuan Guru Abdullah bin Qadhi Abdussalam setelah dibebaskan […]

  • Target Senayan, Agus Usung Konsep Kolaborasi

    Target Senayan, Agus Usung Konsep Kolaborasi

    • calendar_month Ming, 8 Jan 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 55
    • 0Komentar

    Ia meyakini, dengan dorongan dan pelibatan semua pihak, pembanguna di Sulbar akan melaju kencang. Sulbar memiliki semua persyaratan sebagai provinsi yang maju. Mulai dari ketersediaan SDM hingga melimpahnya SDA. ” Kita memiliki semua yang dibutuhkan untuk membangun. Tinggal bagaimana kita memaksimalkan. Posisi Sulbar pun sangat strategis. Sulbar menjadi salah satu wilayah penopang ibu kota negara […]

expand_less