Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pj Sekprov Sulbar Hadiri Rakor Tindak Lanjut Pembentukan SPAM

Pj Sekprov Sulbar Hadiri Rakor Tindak Lanjut Pembentukan SPAM

  • account_circle Chamar
  • calendar_month Kam, 13 Feb 2025
  • comment 0 komentar

Mamuju, ekspossulbar.co.id – Pj Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Barat, Amujib menghadiri Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Pembentukan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Provinsi Sulawesi Barat di Ruang Kerja Sekprov Sulbar, Kamis, 13 Februari 2025.

Hadir serta. Plt. Karo Ortala Setda Nur Rahmah Parampasi dan peserta rapat lainnya.

“Pertama rapat tadi ini menindaklanjuti terkait penandatangan kerjasama, dimana belum mencapai kesepakatan,” kata Amujib.

Ia menambahkan masih butuh pembahasan terkait kebutuhan masyarakat Sulbar. Baik itu di Polman maupun Majene.

“Kedua kita harus bijak bahwa ini adalah proyek besar bisa berjalan jika seluruh unit terkait baik itu Pemprov dan Pemkab yang harus berkolaborasi,” tambahnya.

  • Penulis: Chamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Pasangkayu Terima Kunjungan Kepala Kejati Sulbar

    Bupati Pasangkayu Terima Kunjungan Kepala Kejati Sulbar

    • calendar_month Jum, 16 Okt 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 218
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Kepala Kejati Sulbar Johny Manurung dan rombongan menyambangi Kabupaten Pasangkayu, Jumat 16 Oktober. Ikut menyertai Aspidum Kejati Sulbar Aswad Zamroddin Hakim, Kasubag Protokoler Kejati Sulbar Nasrah, Ketua IAD Sulbar Maria Herlina Manurung, Kepala Kejari Pasangkayu Imam MS Sidabutar, Kasi Datun Kejari Pasangkayu Jul Indra Nasution, serta seluruh staf dan jajaran Kejari Pasangkayu. Kepala Kejati […]

  • Asia Africa Festival 2024, Bey Machmudin Gelorakan Spirit Dasa Sila Bandung

    Asia Africa Festival 2024, Bey Machmudin Gelorakan Spirit Dasa Sila Bandung

    • calendar_month Ming, 7 Jul 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 44
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin mengatakan Asia Africa Festival (AAF) 2024 membawa spirit perdamaian dan persatuan dari negara Asia Afrika untuk dunia yang lebih baik. AAF 2024 diselenggarakan di Kota Bandung pada Sabtu – Minggu (6 -7/7/2024) mengambil tema _”Culture of Peace & Collaboration. AAF 2024 dihadiri 31 perwakilan negara – […]

  • Pemprov Sulbar Bantu Bibit Petani Majene, Komitmen Gubernur dan Wagub Membangun Daerah

    Pemprov Sulbar Bantu Bibit Petani Majene, Komitmen Gubernur dan Wagub Membangun Daerah

    • calendar_month Kam, 19 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 37
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melaksanakan Bimbingan Teknis Gerakan Sayang Halaman Rumah (Gersaharum) Program Peningkatan Diversifikasi dan Ketahanan Pangan Masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan di Sanggar Angguning, Dusun Galung Pa’ara Desa Pamboborang, Kecamatan Banggae, Kabupaten Majene, Kamis (19/6/25). Bimtek ini juga dihadiri Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Majene dan Tiga Kelompok Wanita […]

  • Minyak Goreng di Mamasa Alami Kenaikan

    Minyak Goreng di Mamasa Alami Kenaikan

    • calendar_month Sab, 2 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 59
    • 0Komentar

    Mamasa, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Jelang Ramadan harga minyak goreng di Pasar Mambi, Kabupaten Mamasa, mengalami kenaikan. Salah satu pembeli yang di temui di Pasar Mambi, Sinta mengatakan minyak goreng kemasan merek Sunco satu liter naik di harga Rp 38 ribu rupiah. Padahal sebelumnya harganya Rp 30 ribu per liter. Begitu pula kemasan dua liternya naik Rp […]

  • Masyarakat Bambaira Tatap Muka Dengan Bupati dan Wabup Pasangkayu

    Masyarakat Bambaira Tatap Muka Dengan Bupati dan Wabup Pasangkayu

    • calendar_month Jum, 12 Mar 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 124
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Masyarakat Kecamatan Bambaira melakukan pertemuan tatap muka dengan Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa dan Wabup Herny Agus, Jumat 12 Maret. Pertemuan yang menerapkan protokol kesehatan itu, merupakan rangkaian kunjungan ke kecamatan yang digelar Yaumil-Herny diawal pemeritahannya. Bupati Yaumil meminta masyarakat Bambaira mendukung pemerintahan yang dijalankannya. Demi Pasangkayu yang semakin maju. ” Camat dan Kepala […]

  • LPTQ Sulbar Ikuti Rapat Nasional Bahas Penyatuan STQH dan MTQ di Kendari

    LPTQ Sulbar Ikuti Rapat Nasional Bahas Penyatuan STQH dan MTQ di Kendari

    • calendar_month Ming, 12 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 92
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Kendari — Wakil Ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Sulbar, Faisal menghadiri rapat nasional LPTQ, Minggu (12/10/2025). Tempatnya, di Hotel Claro Kendari, Sulawesi Tenggara. Rapat nasional ini membahas sejumlah agenda strategis, di antaranya rencana penyatuan ajang Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadits (STQH) serta Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) menjadi satu format baru bernama Musabaqah Tilawatil […]

expand_less