Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Disdikbud Sulbar Gelar Rapat Internal untuk Perkuat Pendidikan Inklusif

Disdikbud Sulbar Gelar Rapat Internal untuk Perkuat Pendidikan Inklusif

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 29 Jul 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Pelaksana Harian (Plh) Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat internal bersama jajaran Bidang Pendidikan Khusus dan Layanan Khusus (PKLK), Selasa (29/7/2025).

Rapat ini bertujuan untuk memperkuat koordinasi dan evaluasi program-program strategis yang menyasar pendidikan inklusif dan kebutuhan khusus di wilayah Sulbar.

Plt Kadis Disdikbud Sulbar, Mohammad Ali Chandra, menyampaikan bahwa rapat ini merupakan bagian dari upaya memperkuat sinergi antarbidang di lingkungan dinas, khususnya dalam penguatan layanan pendidikan bagi anak-anak berkebutuhan khusus.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Perhatian, Edukasi, dan Cinta: Kunci Cegah Stunting, Ketua Bhayangkari Daerah Sulbar Kunjungi Posyandu Indo Sa’ba

    Perhatian, Edukasi, dan Cinta: Kunci Cegah Stunting, Ketua Bhayangkari Daerah Sulbar Kunjungi Posyandu Indo Sa’ba

    • calendar_month Kam, 8 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 104
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Ketua Bhayangkari Daerah Sulawesi Barat, Ny. Miranti Adang Ginanjar, melakukan kunjungan kerja ke Posyandu Indo Sa’ba, Kelurahan Binanga, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju, Rabu (7/5/2025). Kunjungan ini merupakan bagian dari program rutin Bhayangkari Sulbar yang mengusung tema “Gizi Baik, Anak Cerdas, Tumbuh Optimal Tanpa Batas”, dengan fokus pada pemenuhan gizi dan peningkatan kesadaran […]

  • Blusukan Kepesisir, Kapala DKP Pasangkayu Serap Aspirasi Nelayan

    Blusukan Kepesisir, Kapala DKP Pasangkayu Serap Aspirasi Nelayan

    • calendar_month Rab, 5 Okt 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Pasangkayu, Kartini, blusukan kebeberapa wilayah pesisir Pasangkayu, Rabu 5 Oktober. Berkesempatan, bertatap muka langsung dengan para kelompok nelayan. Kartini, mendengar keluhan dan menyerap aspirasi para masyarakat pesisir ini. Seperti terlihat di Dusun Muara, Desa Tikke, dan wilayah pesisir Desa Kasano. Pertemuan berlangsung hangat dan akrab. Pada kesempatan itu, […]

  • Ridwan Kamil Ajak Ustaz Abdul Somad Kunjungi Galeri Rasulullah SAW di Masjid Raya Al Jabbar

    Ridwan Kamil Ajak Ustaz Abdul Somad Kunjungi Galeri Rasulullah SAW di Masjid Raya Al Jabbar

    • calendar_month Ming, 18 Jun 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 52
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama Ustaz Abdul Somad (UAS) melaksanakan Salat Subuh Berjamaah di Masjid Raya Al Jabbar, Kota Bandung, Minggu (18/6/2023). Setelah itu, Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil– mengajak UAS untuk mengunjungi dan berkeliling Galeri Rasulullah SAW yang berada di Masjid Raya Al Jabbar. Kang Emil menuturkan, pembangunan Masjid Raya […]

  • DLH Dorong Peningkatan Kapasitas SDM Sulbar dalam Penyusunan Kajian KLHS

    DLH Dorong Peningkatan Kapasitas SDM Sulbar dalam Penyusunan Kajian KLHS

    • calendar_month Sab, 9 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 49
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menyelenggarakan Sosialisasi Penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) di Hotel D’ Maleo, Jl. Yos Sudarso Mamuju baru-baru ini. Dibu oleh oleh Kepala DLH Sulbar, Zulkifli Manggazali. Hal ini juga sesuai arahan Gubernur Sulbar, Suhardi Duka untuk senantiasa menjaga kelestarian lingkungan dan peningkatan ekonomi yang […]

  • Ridwan Kamil Lepas Ekspor Kopi Garut ke Belanda

    Ridwan Kamil Lepas Ekspor Kopi Garut ke Belanda

    • calendar_month Rab, 2 Mar 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 186
    • 0Komentar

    GARUT – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melepas ekspor kopi ke Belanda dengan total nilai Rp4 miliar di Desa Mekarsari, Cikajang, Kabupaten Garut, Rabu (2/3/2022). Kopi yang diekspor merupakan produk hasil binaan Institut Pertanian Bogor (IPB) dan PT Astra Internasional Tbk. Dalam kesempatan itu juga dilakukan pemberian sarana produksi dari Pemda Provinsi Jabar kepada petani […]

  • Hepatitis Misterius, Meski Tak Ada Kasus Jabar Waspada

    Hepatitis Misterius, Meski Tak Ada Kasus Jabar Waspada

    • calendar_month Jum, 6 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 131
    • 0Komentar

    KABUPATEN GARUT — Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat saat ini masih menunggu arahan dari Kementerian Kesehatan terkait penanganan kasus hepatitis misterius yang terjadi belakangan ini. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menuturkan, kasus hepatitis yang menewaskan tiga anak di Jakarta masih berada di isu nasional. Sejauh ini Kemenkes belum memberikan arahan spesifik kepada pemda. ”Hepatitis masih […]

expand_less