Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi » Pemprov Sulbar Gelar Pasar Murah di Sekitaran Stadion Manakarra, Pergerakan Harga Beras Alami Penurunan

Pemprov Sulbar Gelar Pasar Murah di Sekitaran Stadion Manakarra, Pergerakan Harga Beras Alami Penurunan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 6 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pemprov Sulbar melalui Dinas Ketahanan Pangan kembali melaksanakan Gerakan Pangan Murah (GPM) atau pasar murah secara instens di berbagai wilayah.

Kali ini Pemprov Sulbar melaksanakan GPM di area sekitar Stadion Manakarra melibatkan berbagai instansi seperti Bulog, BI Sulbar dan distributor pangan, Rabu 6 Agustus 2025.

Kegiatan merupakan arahan Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) dan Wakil Gubernur Salim S Mengga agar dilaksanakan pasar murah secara intens.

“Jadi Alhamdulillah Dinas Ketapang Sulbar kembali melaksanakan pasar murah di sekitar Stadion Manakarra,” kata Kadis Ketapang Sulbar Abdul Waris Bestari.

Ia mengatakan GPM ini menyisir daerah penggiran Kabupaten Mamuju di berbagai titik wilayah. Sehingga masyarakat terlayani semuanya.

“Sesuai harapan Gubernur Sulbar dan Wagub bahwa silahkan melaksanakan GPM secara massif karena sampai saat ini, pergerakan harga beras baru mengalami penurunan,” ungkapnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • PILKADA DALAM KUNGKUNGAN SENTRALISTIK PARTAI

    PILKADA DALAM KUNGKUNGAN SENTRALISTIK PARTAI

    • calendar_month Ming, 16 Feb 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 441
    • 0Komentar

    Oleh: Mursyid (Pemerhati Demokrasi) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2020 Tinggal menghitung bulan, masing-masing bakal calon kandidat semakin mengencangkan lobinya untuk meraih rekomendasi partai agar dapat dijadikan syarat pendaftaran di KPU nantinya. Selain sebagai syarat, tentunya sebagai Kekuatan dan motor penggerak pada perhelatan ke depannya. Karena partai memiliki penggerak terstruktur hingga ke tingkatan desa. […]

  • Sekkab Pasangkayu Buka Pelatihan TPP

    Sekkab Pasangkayu Buka Pelatihan TPP

    • calendar_month Sel, 25 Jun 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 343
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Sekkab Pasangkayu Firman membuka acara pelatihan Tenaga Pendamping Perencana (TPP) yang diadakan oleh Bappeda Litbang Pasangkayu bekerjasama dengan Japan International Cooperation Agency (JICA). Berlangsung disalah satu aula hotel di Pasangkayu, Selasa 25 Juni. Hadir pula dalam kesempatan itu, perwakilan  JICA, staf khusus bupati, serta anggota TPP sebanyak 30 orang lebih. Dalam kesempatan itu, […]

  • Pemprov Sulbar Turunkan Tim Evaluasi ke Dua Lokasi Tambang, Warga Sampaikan Keluhan

    Pemprov Sulbar Turunkan Tim Evaluasi ke Dua Lokasi Tambang, Warga Sampaikan Keluhan

    • calendar_month Rab, 28 Mei 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 56
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Tim Satuan Terpadu Pemprov Sulbar melakukan peninjauan lokasi titik penambangan di muara sungai Beru-beru dan di Galung Kecamatan Kalukku, Rabu 28 Mei 2025. Peninjauan ini dilakukan dalam rangka evaluasi seluruh izin tambang yang ada di Sulbar sebagai komitmen Gubernur Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Sulbar Mayjen (Purn) Salim S Mengga. Ketua Tim […]

  • Wabup Lepas Pemberangkatan CJH Pasangkayu

    Wabup Lepas Pemberangkatan CJH Pasangkayu

    • calendar_month Kam, 11 Jul 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 345
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Calon Jemaah Haji (CJH) Pasangkayu 2019 yang tergabung dalam kloter 10 dan 33 telah diberangkat ke embarkasi Makassar, Kamis 11 Juli. Acara pelepasan berlangsung di Masjid Madaniah Pasangkayu. Dilepas langsung oleh Wakil Bupati (Wabup) Muhammad Saal. Ada lima bus disiapkan untuk mengangkut CJH hingga ke embarkasi. Acara pelepasan ini dipadati oleh ratusan kerabat […]

  • Discover Nusantara 2025, Sulbar Pamerkan Budaya hingga Kuliner di Panggung Nasional

    Discover Nusantara 2025, Sulbar Pamerkan Budaya hingga Kuliner di Panggung Nasional

    • calendar_month Sab, 16 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 119
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Badan Pengurus Pusat Kerukunan Keluarga Mandar Sulawesi Barat (BPP KKMSB) bekerja sama Badan Penghubung Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) akan menampilkan seni, kuliner serta UMKM pada Event Discover Nusantara yang diselenggarakan oleh Hotel Borobudur Jakarta pada 23 Agustus 2025. Kegiatan ini juga sekaligus mendukung visi Sulbar berdaya Gubernur Sulbar, Suhardi Duka dan Wakil […]

  • Pemkab Pasangkayu Susun Rancangan Awal Teknoratik RPJMD 2022-2027

    Pemkab Pasangkayu Susun Rancangan Awal Teknoratik RPJMD 2022-2027

    • calendar_month Sab, 5 Des 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 304
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Pemkab Pasangkayu mulai menyusun rancangan awal teknoratik Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2022-2027. Ini merupakan tahap akhir dari Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) 2005-2025. Kegiantan penyusunan berlangsung di ruang rapat kantor Bappeda Litbang Pasangkayu, Jumat 4 Desember. Dibuka oleh Sekkab Firman yang didamping oleh Kepala Bappeda Litbang Abidin. Hadir sejumlah kepala OPD […]

expand_less