Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Parlemen » Sekretariat DPRD Sulbar Bersama Komisi I Gelar Rapat Kerja, Bahas KUA-PPAS Tahun Anggaran 2026

Sekretariat DPRD Sulbar Bersama Komisi I Gelar Rapat Kerja, Bahas KUA-PPAS Tahun Anggaran 2026

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sab, 16 Agu 2025
  • comment 0 komentar

Sekretariat DPRD Sulbar melalui bagian perencanaan juga memaparkan rancangan KUA-PPAS, termasuk proyeksi pendapatan dan belanja serta arah kebijakan prioritas yang diusulkan. Hal ini diharapkan menjadi landasan dalam menyusun program kerja yang lebih terarah pada tahun anggaran mendatang.

Dalam rapat, sejumlah masukan dan pandangan disampaikan oleh anggota Komisi I untuk memastikan agar program dan kegiatan yang dirumuskan dapat menjawab kebutuhan masyarakat, selaras dengan visi pembangunan daerah, serta tetap memperhatikan asas efisiensi dan efektivitas anggaran.

Ketua Komisi I DPRD Sulbar, Syamsul Samad mengatakan rapat kerja ini merupakan bagian dari rangkaian pembahasan KUA-PPAS 2026 antara DPRD Sulbar bersama pemerintah daerah, dengan harapan seluruh proses dapat berjalan lancar hingga tahap penetapan. (Rls)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bulan Ini KIB Lakukan Pertemuan, Mardiono: Akan Ada Partai Baru Bergabung

    Bulan Ini KIB Lakukan Pertemuan, Mardiono: Akan Ada Partai Baru Bergabung

    • calendar_month Rab, 4 Jan 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Bongkar Pasang Koalisi Indonesia Bersatu akan melakukan pertemuan pada bulan ini. Disebutkan, akan ada partai baru yang bergabung dan KIB dan mereka akan membahas Calon Presiden KIB. “(KIB) rencana ada pertemuan di bulan Januari, kita akan membahas Capres. Dan nanti ada partai baru yang akan bergabung dengan KIB,” kata Plt Ketum PPP, Mardiono. Sebelumnya Ketua […]

  • Wakapolda Sulbar Hadiri HLM TPID, Sinergi Kuat Jaga Stabilitas Harga di Sulawesi Barat

    Wakapolda Sulbar Hadiri HLM TPID, Sinergi Kuat Jaga Stabilitas Harga di Sulawesi Barat

    • calendar_month Sel, 25 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 65
    • 0Komentar

    Dalam kesempatannya, Brigjen Pol Hari Santoso menyampaikan bahwa Polri siap bersinergi dengan seluruh elemen TPID untuk memastikan ketersediaan pasokan barang kebutuhan pokok, kelancaran distribusi, serta mencegah praktik penimbunan dan spekulasi yang dapat memicu kenaikan harga. “Kami akan terus meningkatkan pengawasan dan penindakan terhadap segala bentuk pelanggaran yang dapat mengganggu stabilitas harga. Sinergi antara Polri, pemerintah […]

  • Setiawan Wangsaatmaja Jadi Sekda Provinsi dengan Kepemimpinan Digital Terbaik

    Setiawan Wangsaatmaja Jadi Sekda Provinsi dengan Kepemimpinan Digital Terbaik

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 37
    • 0Komentar

    JAKARTA — Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Setiawan Wangsaatmaja mendapat predikat Sekretaris Daerah Provinsi Terbaik dengan Kepemimpinan Digital Terbaik dalam Askompsi Digital Leadership Goverment (ADLG) Awards. Penghargaan tersebut diterima langsung Setiawan di Grand Ballroom JIEXPO Jakarta, Kamis (27/7/2023). Setiawan menuturkan, penghargaan tersebut merupakan hasil kerja kolektif antarperangkat daerah, khususnya Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jabar […]

  • Zero Covid-19, Bupati Pasangkayu Minta Masyarakat Tetap Waspada

    Zero Covid-19, Bupati Pasangkayu Minta Masyarakat Tetap Waspada

    • calendar_month Sel, 2 Jun 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 159
    • 0Komentar

    Sambung dia, kesadaran dan kedisiplinan menjalankan himbauan pemerintah penting tetap dilakukan, terutama menyambut tatanan baru (new normal), yang mungkin tidak lama lagi bakal diterapkan. ” Para kepala desa, tetap melakukan pengetatan terhadap orang masuk diwilayahnya. Untuk mengantisipasi timbulnya kasus positif baru. Kuncinya disini ada desa” tegasnya.(has)

  • Wagub Uu Beri Selamat, 2.497 Komcad Ditetapkan di Cililin

    Wagub Uu Beri Selamat, 2.497 Komcad Ditetapkan di Cililin

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KABUPATEN BANDUNG BARAT — Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum mengucapkan selamat kepada 2.497 Komponen Cadangan (Komcad) yang ditetapkan di Pusdiklatpassus Batujajar Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat, Jumat (11/8/2023). Sebanyak 2.497 warga Indonesia ditetapkan sebagai Komcad yang merupakan bagian dari program ketahanan nasional Menteri Pertahanan RI. “Atas nama Pemerintah Provinsi Jawa Barat saya mengucapkan […]

  • 1.000 “Content Creator” Siap Promosikan Pariwisata Jawa Barat

    1.000 “Content Creator” Siap Promosikan Pariwisata Jawa Barat

    • calendar_month Sen, 22 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 45
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Pariwisata merupakan salah satu roda penggerak perekonomian Jawa Barat. Kebangkitan pariwisata membuktikan Jabar tetap eksis dan siap bangkit pasca pandemi COVID-19. Guna menstimulus sektor pariwisata, Pemda Provinsi Jawa.Barat melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jabar menginisiasi duta pariwisata atau Smiling West Java Ambassador, yang berisikan kreator konten dan pegiat sosial media yang diharapkan […]

expand_less