Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Sport » Keamanan Tak Memungkinkan, Laga PSM Vs Persebaya Ditunda

Keamanan Tak Memungkinkan, Laga PSM Vs Persebaya Ditunda

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Ming, 31 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Jakarta — PSM Makassar sedianya menjamu Persebaya, Minggu 31 Agustus 2025 di Stadion BJ Habibie Parepare. Namun terpaksa ditunda.

Alasan penundaan laga pekan keempat Super League musim ini antara dua klub legendaris di Indonesia itu lantaran pertimbangan keamanan di Makassar yang tak kondusif.

Hal itu imbas aksi demo pada Jumat (29/8/2025) malam yang berbuntut pembakaran gedung DPRD Makassar dan gedung DPRD provinsi Sulawesi Selatan.

Penetapan status penundaan pertandingan itu tertuang dalam surat resmi I.League Nomor 1277/LI-COR/VIII/2025 kepada manajemen kedua klub.

Kebijakan tersebut juga mengacu pada Pasal 23 ayat 6 Regulasi Kompetisi BRI Super League 2025/26 mengenai jadwal pertandingan.

ILeague pun mengumumkan surat resmi pembatalan laga tersebut pada Sabtu (30/8/2025) pagi.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati- Sekkab Pasangkayu Hadiri Promosi Doktor Asisten III

    Bupati- Sekkab Pasangkayu Hadiri Promosi Doktor Asisten III

    • calendar_month Sel, 29 Jun 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 64
    • 0Komentar

    PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa didampingi Sekkab Firman berkesempatan menghadiri sidang ujian terbuka promosi Doktor Asisten III Irfan Rusli Sadek. Berlangsung diruang pola Pasca Sarjana Universitas Tadulako (Untad) Palu, Selasa 29 Juni. Hadir pula Ketua DPRD Pasangkayu Alwiaty, para asisten dan sejumlah kepala OPD Pemkab Pasangkayu. Judul Disertasi Irfan Rusli Sadek sendiri yakni ‘ […]

  • PJ Gubernur Minta Turnamen Gateball Rutin Dilaksanakan Setiap Bulan.

    PJ Gubernur Minta Turnamen Gateball Rutin Dilaksanakan Setiap Bulan.

    • calendar_month Sen, 5 Sep 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Pejabat Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Akmal
    Malik minta turnamen Gateball rutin dilaksanakan setiap bulan.

  • Raih Penghargaan Kabupaten Peduli HAM, Pasangkayu Hattrick

    Raih Penghargaan Kabupaten Peduli HAM, Pasangkayu Hattrick

    • calendar_month Rab, 12 Des 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 333
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU—Peringatan hari HAM sedunia baru-baru ini, menjadi momen membanggakan bagi Kabupaten Pasangkayu. Bagaimana tidak, kabupaten paling utara Sulbar ini kembali meraih penghargaan sebagai kabupaten peduli HAM dari Kemenkumham. Ini merupakan ketiga kalinya (hattrick), diraih secara berturut-turut mulai tahun 2016 silam. Penghargaan diberikan langsung oleh Menkumham Yasonna H Laoly pada acara peringatan hari HAM se dunia […]

  • Bapperida Sulbar Raih Predikat “Informatif” di KI Award 2025

    Bapperida Sulbar Raih Predikat “Informatif” di KI Award 2025

    • calendar_month Sab, 22 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida) Provinsi Sulawesi Barat berhasil menorehkan prestasi dengan meraih predikat “Informatif” dalam ajang Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik Provinsi Sulawesi Barat (KI Award) 2025. Bapperida Sulbar dinilai sebagai salah satu Perangkat Daerah yang paling terbuka dalam menyediakan informasi publik. Pencapaian tersebut menjadi cerminan nyata dari komitmen […]

  • Sinergi Lintas Sektor Jadi Kunci Sukses Gerakan SIGAP Pangan di Sulbar

    Sinergi Lintas Sektor Jadi Kunci Sukses Gerakan SIGAP Pangan di Sulbar

    • calendar_month Jum, 12 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 125
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Sulawesi Barat menyelenggarakan rapat Tim Kerja Aksi Perubahan Sinergi Aksi Daerah untuk Penganekaragaman Pangan (SIGAP PANGAN) Tahun 2025. Kegiatan ini merupakan langkah strategis sebagai tindak lanjut dari Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2024 tentang Percepatan Penganekaragaman Pangan Berbasis Potensi Sumber Daya Lokal. Rapat tersebut dibuka secara resmi oleh […]

  • Petambak Kasano Merugi Puluhan Juta, Air Diduga Tercemar Limbah Pabrik

    Petambak Kasano Merugi Puluhan Juta, Air Diduga Tercemar Limbah Pabrik

    • calendar_month Kam, 6 Okt 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Para petambak ikan nila di Desa Kasano, Kecamatan Baras kini hanya bisa gigit jari. Sudah hampir sebulan terakhir terus merugi. Salah seorang petambak, Lapris, mengungkapkan, sebulan terakhir ikan peliharaanya, pada mati seperti keracunan. Iapun belum tahu pasti apa penyebabnya. Namun ia menduga, air tambak telah tercemar limbah pabrik. Sebab air tambak yang bersumber dari […]

expand_less