Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Plh Sekprov Sulbar Dorong Implementasi Efektif Pergub Rencana Penanggulangan Bencana 2025–2029

Plh Sekprov Sulbar Dorong Implementasi Efektif Pergub Rencana Penanggulangan Bencana 2025–2029

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Kam, 23 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ia juga menyoroti keterlibatan dunia usaha dalam proses penanggulangan bencana. Menurut Junda Maulana, sektor swasta tidak bisa hanya menjadi penonton, melainkan turut berkontribusi dalam pengurangan risiko bencana dan pemulihan ekonomi pasca-bencana.

Lebih lanjut, ia mengingatkan, keberhasilan rencana penanggulangan bencana sangat bergantung pada implementasi nyata di lapangan.

“Sebaik apa pun dokumen, kalau tidak diimplementasikan, tidak akan bermanfaat. Maka penting dilakukan sosialisasi seperti ini untuk menyamakan persepsi antara pengambil kebijakan, pelaksana, dan masyarakat,” pungkasnya.

Untuk mendukung implementasi, Junda Maulana menekankan empat faktor penting: sosialisasi yang berkelanjutan, peningkatan kapasitas aparat, dukungan anggaran, serta penyusunan struktur dan mekanisme kerja yang jelas.

“Kita perlu sumber daya aparat yang mumpuni, dukungan anggaran, dan struktur organisasi yang jelas. Semua pihak, baik pemerintah, masyarakat, maupun dunia usaha, harus berkolaborasi,” beber Junda Maulana.

Ia juga menambahkan, pelatihan dan simulasi penanggulangan bencana perlu dilakukan secara rutin agar seluruh pihak memahami peran dan tanggung jawab masing-masing.

“Pelatihan harus dilakukan setiap saat untuk mengingatkan peran dan tugas masing-masing. Hanya dengan begitu, kesiapsiagaan kita terhadap bencana bisa benar-benar terwujud,” tutupnya. (Rls)

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Majene Beri Kejutan HUT ke-80 TNI, Perkuat Soliditas dengan Kodim 1401 Majene

    Polres Majene Beri Kejutan HUT ke-80 TNI, Perkuat Soliditas dengan Kodim 1401 Majene

    • calendar_month Sen, 6 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 56
    • 0Komentar

    AKP Suparman menyampaikan bahwa kegiatan tersebut merupakan bentuk sinergi dan soliditas antara TNI dan Polri, sekaligus wujud apresiasi atas pengabdian TNI dalam menjaga kedaulatan serta keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). “Selamat ulang tahun ke-80 untuk TNI. Semoga semakin jaya, profesional, dan selalu menjadi garda terdepan dalam menjaga keutuhan bangsa,” ucap AKP Suparman. Sementara itu, […]

  • Pengusulan RM Margono Djojohadikusumo Jadi Pahlawan Nasional Ditunda

    Pengusulan RM Margono Djojohadikusumo Jadi Pahlawan Nasional Ditunda

    • calendar_month Jum, 11 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 48
    • 0Komentar

    Mulanya, usulan gelar pahlawan bagi RM Margono terinspirasi ketika ada seminar usulan calon pahlawan bagi Herman Fernandez beberapa tahun yang lalu. Menurut Firdaus, proses SMSI mengusukan RM Margono menjadi pahlawan nasional dilakukan sejak Prabowo Subianto sebelum menjadi presiden. Namun, belakangan setelah Prabowo menjadi Presiden pihak keluarga tidak ingin pengusulan gelar pahlawan itu seolah-olah jadi kesempatan. […]

  • Temui Menpora, Gubernur Sumut dan Wakil Ketua Umum KONI Bahas Penyelenggaraan PON 2024

    Temui Menpora, Gubernur Sumut dan Wakil Ketua Umum KONI Bahas Penyelenggaraan PON 2024

    • calendar_month Rab, 26 Jul 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Edy juga mengatakan bahwa PON XXI di Sumut sudah mencapai 60 persen, baik fisik maupun non-fisik. “Sudah 60 persen kurang lebih,” ucapnya. Dito Ariotedjo menyampaikan sangat mendukung penyelenggaraan PON di Sumut dan Aceh. Dan semoga penyelenggaraan PON akan berjalan dengan lancar. Lebih lanjut ia mengatakan bahwa komunikasi yang di bangun antara KONI, Sumut dan Aceh […]

  • Masuki Usia 16 Tahun, Pasangkayu Ekspor Perdana PKO ke China

    Masuki Usia 16 Tahun, Pasangkayu Ekspor Perdana PKO ke China

    • calendar_month Jum, 8 Mar 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 1.008
    • 0Komentar

    Lanjut dia, melimpahnya produksi buah sawit di Pasangkayu diakuinya tidak terlepas dari kehadiran sejumlah perusahaan yang mengelola perkebunan sawit dengan skala luas. “ Sehingga kami dari pemerintah akan terus memastikan bagaimana perusahaan sawit ini bisa berjalan dengan baik di Pasangkayu. Mempermudah proses administrasi dan lain sebagainya” ujar bupati dua periode itu. Sekretaris Badan Karantina Pertanian […]

  • Dorong Swasembada Bibit Kakao, Dinas Perkebunan Sulbar Produksi 10.000 Bibit Kakao Unggul ICRI 08H untuk Petani

    Dorong Swasembada Bibit Kakao, Dinas Perkebunan Sulbar Produksi 10.000 Bibit Kakao Unggul ICRI 08H untuk Petani

    • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 96
    • 0Komentar

    Plt. Kepala Dinas Perkebunan Sulbar, Muh. Faizal Thamrin, saat ditemui pada Selasa, 14 Oktober 2025, mengungkapkan bahwa pihaknya berkomitmen terus berupaya untuk memenuhi kebutuhan bibit kakao di Sulbar. “Kita terus berupaya agar kedepannya kita mampu memenuhi kebutuhan bibit kakao di Sulbar, sesuai arahan pak Gubernur Suhadi Duka untuk mendorong swasembada bibit Kakao,” ungkap Faizal Thamrin. […]

  • Kunjungan Silaturahmi Kapolda Dengan Forkopimda di Majene: Sinergi Erat untuk Keamanan dan Pembangunan Daerah

    Kunjungan Silaturahmi Kapolda Dengan Forkopimda di Majene: Sinergi Erat untuk Keamanan dan Pembangunan Daerah

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 66
    • 0Komentar

    “Sinergi yang baik adalah kunci keberhasilan kita dalam mewujudkan Majene yang aman, nyaman, dan sejahtera,” tuturnya. Selain membahas isu-isu strategis terkait keamanan dan pembangunan daerah, kunjungan ini juga diisi dengan santap malam bersama. Momen ini menjadi ajang untuk mempererat tali persaudaraan dan membangun komunikasi yang lebih intensif antara jajaran kepolisian dan pemerintah daerah. Kunjungan Kapolda […]

expand_less