Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Gubernur Sulbar Tantang Pesantren Kembangkan Produk Cokelat Olahan

Gubernur Sulbar Tantang Pesantren Kembangkan Produk Cokelat Olahan

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Jum, 24 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Polman —Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, mendorong Pesantren Syekh Hasan Yamani di Polewali Mandar (Polman) mengembangkan produk cokelat olahan siap konsumsi.

Saat membuka Yamani Fest 2025 di Aula Gedung Gadis, Polman, Kamis (23/10/2025), Suhardi menuturkan, pengembangan cokelat itu juga sebagai upaya menciptakan nilai tambah bagi hasil kakao Sulbar yang selama ini masih dijual dalam bentuk mentah.

“Yang susah di Sulbar ini karena kita belum mampu menciptakan nilai tambah dari produk yang kita miliki. Katakanlah kakao, masih dijual dalam bentuk biji mentah. Coba kita bikin produk baru dari kakao,” tuturnya.

SDK – sapaan Suhardi Duka, menyatakan dukungannya kepada Pimpinan Ponpes Syekh Hasan Yamani, Kiai H Fakhri Tajuddin Mahdy, agar tidak hanya mengembangkan usaha roti, tetapi juga berinovasi membuat produk cokelat khas pesantren.

“Saya mau dukung bukan rotinya, tapi produk barunya, cokelat produksi pesantren Hasan Yamani. Kalau bisa seperti Silverqueen, kita tandingi Silverqueen itu,” tegasnya.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Mamuju Tengah Tindak Tegas Dugaan Pelecehan yang Melibatkan Oknum Personel

    Kapolres Mamuju Tengah Tindak Tegas Dugaan Pelecehan yang Melibatkan Oknum Personel

    • calendar_month Sab, 2 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 67
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MATENG – Kapolres Mamuju Tengah, AKBP Hengky Kristano Abadi, S.H., S.I.K., mengambil langkah tegas dan cepat menanggapi laporan dugaan pelecehan yang diduga melibatkan oknum personel Polres Mamuju Tengah berinisial S. Kapolres menyatakan bahwa pihaknya tidak akan mentolerir segala bentuk pelanggaran, Dugaan tindakan tidak terpuji tersebut langsung ditindaklanjuti dengan pemeriksaan intensif oleh Seksi Profesi dan […]

  • Awal Tahun, Pemkab Pasangkayu Rapid Test Massal

    Awal Tahun, Pemkab Pasangkayu Rapid Test Massal

    • calendar_month Sen, 4 Jan 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 166
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU– Pemkab Pasangkayu menggelar rapid test massal bagi ASN yang baru bepergian dari luar daerah. Rapid test dilakukan usai pelaksanaan apel awal tahun di pelataran kantor bupati, Senin 4 Januari. Puluhan ASN nampak di rapid test oleh petugas kesehatan yang sengaja didatangkan dari Puskesmas. Mereka rata-rata habis bepergian dari wilayah yang rawan Covid 19. […]

  • Wagub Uu Ruzhanul: Prevalensi “Stunting” di Jabar Turun Signifikan

    Wagub Uu Ruzhanul: Prevalensi “Stunting” di Jabar Turun Signifikan

    • calendar_month Ming, 14 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 31
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum membuka Charity Walk & Run bertajuk “Semesta Mencegah Stunting” di halaman depan Gedung Sate, Kota Bandung, Minggu (14/5/2023). Wagub Uu Ruzhanul mengemukakan bahwa kegiatan yang dihelat Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Kanwil Jabar sebagai ikhtiar menggelorakan pencegahan tengkes ( stunting ) kepada masyarakat. […]

  • Wakapolda Sulbar Pastikan Kendaraan Operasional Ditlantas Siap Layani Masyarakat Secara Optimal

    Wakapolda Sulbar Pastikan Kendaraan Operasional Ditlantas Siap Layani Masyarakat Secara Optimal

    • calendar_month Sen, 3 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 85
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakapolda Sulbar, Brigjen Pol Hari Santoso, bersama sejumlah pejabat utama Polda Sulbar, melakukan pengecekan menyeluruh terhadap kendaraan operasional Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Sulbar, Senin (3/11/2025). Pengecekan tersebut mencakup seluruh kendaraan dinas, mulai dari roda dua hingga roda empat, yang digunakan dalam mendukung tugas-tugas kepolisian di bidang lalu lintas. Dalam kegiatan itu, […]

  • Gubernur Ridwan Kamil Luncurkan Operasional BRT Trans Pakuan

    Gubernur Ridwan Kamil Luncurkan Operasional BRT Trans Pakuan

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 34
    • 0Komentar

    KOTA BOGOR — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meluncurkan operasional Bus Rapid Transit (BRT) Trans Pakuan di Halte Cidangiang, Baranangsiang, Kota Bogor,  Jumat (21/7/2023). Moda transportasi massal yang akan beroperasi di wilayah Kota/Kabupaten Bogor, Kota/Kabupaten Bekasi dan Kota Depok tersebut menjadi feeder atau penunjang untuk Lintas Rel Terpadu (LRT) Jabodebek. “Kita memulai program BRT sebagai […]

  • Ditlantas Polda Sulbar Proaktif Amankan Proyek Jalan di Mamuju, Pastikan Lalu Lintas Aman Lancar

    Ditlantas Polda Sulbar Proaktif Amankan Proyek Jalan di Mamuju, Pastikan Lalu Lintas Aman Lancar

    • calendar_month Sel, 11 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 87
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Subdit Kamsel Polda Sulbar terjun langsung melakukan survei andalalin di Jl. Abdul Malik Pattana Endeng, Mamuju (11/11/25). Langkah ini diambil untuk meminimalisir dampak proyek jalan terhadap kelancaran lalu lintas dan keselamatan pengguna jalan. Tim yang dipimpin Kasubdit Kamsel, AKBP Anindhita Rizal, bersama Briptu Steven Kasman, Bripda Yusril dan Bripda Andi Daffa terlihat […]

expand_less