Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Pemerintahan » Bapperida Sulbar Paparkan Peta Jalan Iptek 2025–2029 di Forum BI Sulbar

Bapperida Sulbar Paparkan Peta Jalan Iptek 2025–2029 di Forum BI Sulbar

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 11 Des 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida) Provinsi Sulawesi Barat, Darwis Damir, menjadi narasumber dalam kegiatan konsinyering yang diselenggarakan Bank Indonesia (BI) Sulbar.

Acara berlangsung di Hotel Maleo, Rabu (10/12/2025), dalam rangka penyusunan Kajian Bank Indonesia Tahun 2026.

Dalam pemaparannya, Darwis menyampaikan Rencana Induk Peta Jalan Kemajuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek) Daerah Tahun 2025–2029.

Ia menjelaskan bahwa kebijakan jangka menengah RPJMD 2025–2029 mengacu pada visi dan misi Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S. Mengga, dengan dua tujuan utama: menurunnya kemiskinan dan ketimpangan yang berkeadilan dan inklusif dan terwujudnya pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.

Darwis juga memaparkan tahapan dalam Peta Jalan Iptek 2025–2029:

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Pemerintah Provinsi dan DPRD Sulbar, Ini Ranperda dan Yang Telah Disahkan

    Sinergi Pemerintah Provinsi dan DPRD Sulbar, Ini Ranperda dan Yang Telah Disahkan

    • calendar_month Ming, 14 Apr 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 61
    • 0Komentar

    MAMUJU, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Sinergi antara Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulbar dalam penyusunan produk hukum telah berjalan dengan baik dan harmonis. Sekretaris DPRD Sulbar, Muhammad Hamzih, menegaskan bahwa kolaborasi antara kedua pihak ini telah menghasilkan sejumlah Ranperda yang signifikan untuk masyarakat. “Kami telah melalui berbagai tahapan dan proses yang […]

  • Semarak HUT RI: Staf Ahli PKK Sulbar Teliti Kerapihan dan Kreativitas Kantor OPD

    Semarak HUT RI: Staf Ahli PKK Sulbar Teliti Kerapihan dan Kreativitas Kantor OPD

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke-80, seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemprov Sulbar ikut menyemarakkan dengan berbagai kegiatan dan dekorasi unik di lingkungan kantor masing-masing. Kamis 14 Agustus 2025. Kemeriahan ini tak hanya terlihat dari semangat para pegawai, tetapi juga dari kreativitas dan kebersamaan yang ditampilkan dalam setiap […]

  • Infinix XPAD 20 Resmi Dirilis: Usung Layar 11 Inci, Baterai 7000mAh, dan Memori Hingga 256GB

    Infinix XPAD 20 Resmi Dirilis: Usung Layar 11 Inci, Baterai 7000mAh, dan Memori Hingga 256GB

    • calendar_month Ming, 1 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 221
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID – Infinix resmi meluncurkan tablet terbarunya, XPAD 20, secara global melalui situs resmi perusahaan. Sayangnya, jadwal peluncuran di pasar lokal belum dikonfirmasi, spesifikasi lengkap perangkat ini telah diungkap. XPAD 20 ditenagai prosesor MediaTek Helio G88 (2,0 GHz) dan GPU ARM Mali-G52 2EEMC2. Tablet ini berjalan dengan sistem operasi Android 15, serta mendapat pembaruan patch […]

  • Dukung Layanan Prima hingga Kontribusi PAD, Dinkes Sulbar Perkuat Peran Strategis Labkesmas

    Dukung Layanan Prima hingga Kontribusi PAD, Dinkes Sulbar Perkuat Peran Strategis Labkesmas

    • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 84
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Dinas Kesehatan (Dinkes) Sulawesi Barat (Sulbar) melalui UPTD Balai Laboratorium Kesehatan Masyarakat menggelar Pertemuan Advokasi dan Koordinasi Penyelenggaraan Laboratorium Kesehatan Masyarakat (Labkesmas) di Grand Maleo Hotel and Convention, Mamuju. Kegiatan ini dihadiri oleh 34 peserta dari berbagai instansi, termasuk DPRD Provinsi Sulbar, Inspektorat, BPOM Mamuju, hingga sejumlah OPD terkait di lingkup pemerintah […]

  • Gubernur Sulbar Dorong Penyelesaian Konflik Tapalang Lewat Musyawarah Adat

    Gubernur Sulbar Dorong Penyelesaian Konflik Tapalang Lewat Musyawarah Adat

    • calendar_month Sen, 25 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 99
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) memfasilitasi pertemuan penting antara warga dari dua desa di Kecamatan Tapalang, Kabupaten Mamuju, yakni Kasambang dan Kuridi, yang sebelumnya sempat mengalami perselisihan. Pertemuan tersebut berlangsung di ruang kerja Gubernur Sulbar dan dihadiri oleh tokoh masyarakat dari kedua desa. Usai pertemuan, Suhardi Duka menyampaikan kepada wartawan bahwa kedua […]

  • Polresta Mamuju Siapkan 72 Personel Lakukan Pengamanan Tahapan Kampanye

    Polresta Mamuju Siapkan 72 Personel Lakukan Pengamanan Tahapan Kampanye

    • calendar_month Sel, 28 Nov 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 49
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Memasuki tahapan Kampanye pelaksanaan operasi mantap Brata Marano 2023-2024. Polresta Mamuju terus tingkatkan Patroli rutin dan menyiagakan 72 personel yang tersprin dalam tahapan kampanye, Selasa 28 November 2023. Jumlah personel yang disiagakan berdasarkan surat perintah Nomor : Sprin / 906 / XI / OPS.1.1.1. / 2023 tentang pengamanan tahapan kampanye operasi mantap […]

expand_less