Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Hukum » Sat Res Narkoba Polres Majene Ungkap 4 Tersangka dalam Operasi Antik Marano 2025

Sat Res Narkoba Polres Majene Ungkap 4 Tersangka dalam Operasi Antik Marano 2025

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Satuan Reserse Narkoba Polres Majene kembali menunjukkan komitmennya dalam memerangi peredaran narkotika. Keberhasilan terbaru ini diumumkan dalam konferensi pers bersama media yang digelar di ruang data Polres Majene, Rabu (20/8/2025), terkait hasil pelaksanaan Operasi Antik Marano 2025.

Kasat Res Narkoba Polres Majene, IPTU Japaruddin, didampingi KBO Sat Res Narkoba IPTU Yulius Rappan, menyampaikan bahwa pihaknya berhasil mengamankan empat orang tersangka dari hasil operasi tersebut.

Para tersangka masing-masing berinisial AR (34) warga Kecamatan Tinambung, Kabupaten Polewali Mandar, AL (31) warga Kelurahan Tande Timur, Kecamatan Banggae, Kabupaten Majene, RS (25) warga Kelurahan Tande, Kabupaten Majene, dan SD (20) warga Kelurahan Lembang, Kecamatan Banggae Timur, Kabupaten Majene.

“Dalam operasi ini kami berhasil mengungkap beberapa kasus penyalahgunaan narkotika dengan mengamankan empat tersangka beserta barang bukti narkotika jenis sabu dan sejumlah barang lainnya,” jelas IPTU Japaruddin.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wakapolda Sulbar Pimpin Upacara Harkitnas ke-117: Kobarkan Semangat Nasionalisme

    Wakapolda Sulbar Pimpin Upacara Harkitnas ke-117: Kobarkan Semangat Nasionalisme

    • calendar_month Sel, 20 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 59
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Sulawesi Barat, Brigjen Pol. Rachmat Pamudji, memimpin langsung upacara peringatan Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-117 di Lapangan Tribrata Mapolda Sulbar, Selasa (20/5/2025). Mengusung tema “Bangkit Bersama, Wujudkan Indonesia Maju”, upacara ini menjadi momentum untuk membangkitkan kembali semangat nasionalisme dan patriotisme, khususnya di lingkungan personel Polda Sulbar. Rangkaian […]

  • Tingkatkan Pelayanan, Pemkab Pasangkayu-Ombudsman Jalin Kerjasama

    Tingkatkan Pelayanan, Pemkab Pasangkayu-Ombudsman Jalin Kerjasama

    • calendar_month Rab, 9 Jun 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 54
    • 0Komentar

    PASANGKAYU– Pemkab Pasangkayu terus berusaha membenahi pelayanan publiknya, salah satunya dengan membangun kerjasama dengan Ombudsman perwakilan Sulbar. Penandatanganan perjanjian kerjasama berlangsung diruang pola kantor Bupati Pasangkayu, 9 Juni. Hadir Wabup Herny Agus, Kepala Ombudsman Sulbar Lukman Umar, Sekkab Firman, Stafsus Mulyadi Saleh serta para pimpinan OPD. ” Kerjasama ini hendaknya membawa nuansa perubahan yang signifikan […]

  • SPIP-APIP ke Level Tiga, BPKP Apresiasi Pemkab Pasangkayu

    SPIP-APIP ke Level Tiga, BPKP Apresiasi Pemkab Pasangkayu

    • calendar_month Kam, 14 Feb 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 326
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Sulawesi Barat (Sulbar) Fauqi Achmad Kharir menyampaikan apresiasinya kepada Pemkab Pasangkayu. Sekaitan dengan komitmen Pemkab Pasangkayu yang terus memperkuat Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) dan Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) sehingga saat ini telah mencapai level tiga. Itu disampaikannya saat acara sosialisasi peran SPIP dan APIP […]

  • C1 Plano TPS 8 Randomayang, Ditemukan di Kotak TPS 2 Wulai

    C1 Plano TPS 8 Randomayang, Ditemukan di Kotak TPS 2 Wulai

    • calendar_month Kam, 4 Jul 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 482
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— KPU Pasangkayu memutuskan menuntaskan pencarian C1 Plano Randomayang, Kecamatan Bambalamotu, yang sebelumnya tidak ditemukan di kotak tingkat PPK. Anggota KPU Pasangkayu serta sejumlah pihak lainnya melanjutkan pencarian di kotak suara yang tersimpan di gudang KPU yang terletak kompleks perkantoran Pemda. Setelah beberapa jam melakukan pembukaan sejumlah kotak suara, akhirnya sekira pukul 22.33 wita, […]

  • Mengungkap Kasus Pembunuhan Pasutri di Aralle, Penyidik Masih Kumpulkan Bukti

    Mengungkap Kasus Pembunuhan Pasutri di Aralle, Penyidik Masih Kumpulkan Bukti

    • calendar_month Sel, 30 Agu 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Mamasa EKSPOSSULBAR CO.ID – Kasus dugaan pembunuhan berkedok perampokan dan kekerasan, pasangan Suami Istri (Pasutri) di Kelurahan Aralle, Kecamatan Aralle, Kabupaten Mamasa, trus di dalami tim gabungan penyidik Polres Mamasa dan Polda Sulawesi Barat. Kasad Reskrim Polres Mamasa AKBP Hamring mengungkapkan pengungkapan tersangka kasus pembunuhan Pasutri di Aralle belum ada. Saat ini masih dalam pendalaman […]

  • Pasar Kreatif Jabar di Cikutra Diresmikan Jumat, Tempat Kumpul Alternatif yang Instagramable

    Pasar Kreatif Jabar di Cikutra Diresmikan Jumat, Tempat Kumpul Alternatif yang Instagramable

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 37
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG – Pemdaprov Jabar segera meresmikan atau grand launching Pasar Kreatif Jabar di kawasan Cikutra, Kota Bandung. Peresmian Pasar Kreatif Jabar rencananya dilakukan Jumat (7/7/2023) dan menjadi satu rangkaian dengan event Karya Kreatif Jabar – Pekan Kreatif Jawa Barat yang dibuka pada hari yang sama tapi tempatnya di Gedung Sate Bandung. Grand launching Pasar […]

expand_less