Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Fasilitasi FGD Kementerian PANRB, Biro Organisasi Optimis Kualitas Perlayanan Publik di Sulbar Meningkat

Fasilitasi FGD Kementerian PANRB, Biro Organisasi Optimis Kualitas Perlayanan Publik di Sulbar Meningkat

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Jum, 31 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Sebagai tindak lanjut Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PermenPANRB) Nomor 29 Tahun 2022 dan PermenPANRB Nomor 4 Tahun 2023, Biro Organisasi Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melalui Bagian Tatalaksana dan Pelayanan Publik memfasilitasi pelaksanaan Focus Group Discussion (FGD) Pendampingan Pengisian Data Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik (PEKPPP) tahun 2025 yang dilaksanakan Kementerian PANRB, Kamis (30/10/2025).

Kegiatan yang menghadirkan peserta dari Lingkup Pemprov dan kabupaten se-Sulbar ini merupakan wujud nyata dukungan terhadap Misi Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar, Suhardi Duka dan Salim S. Mengga, khususnya dalam memperkuat tata kelola pemerintahan yang baik dan akuntabel serta mewujudkan pelayanan dasar dan berkualitas.

Plt Kepala Biro Organisasi Setda Sulbar, Nur Rahmah Parampasi, dalam sambutannya menekankan pentingnya peningkatan kualitas pelayanan publik karena merupakan salah satu fokus utama reformasi birokrasi.

‘’Pemerintah daerah dituntut untuk senantiasa memberikan pelayanan yang cepat, tepat, transparan, dan berorientasi pada kebutuhan masyarakat. Untuk itu, demi akurasi data PEKPPP tahun 2025 yang telah diinput melalui aplikasi F 01, dilaksanakan FGD ini’’ kata Rahmah.

Ia menambahkan, Tim Verifikasi Hasil Pelayanan Publik (Yanlik) Biro Organisasi Setda Sulbar telah melakukan verifikasi data hasil evaluasi, dan hasilnya masih bervariasi ada yang kategori baik sekali, baik, cukup dan bahkan ada lokus evaluasi dari kabupaten yang masih sangat rendah.

Dari Kementerian PANRB hadir sebagai pemateri Rafly Shofian Noor dan Ayu Afrianti Harandavina.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Biro Hukum Sulbar Bimbing DPRD Polman dalam Penyusunan 20 Rancangan Perda 2025

    Biro Hukum Sulbar Bimbing DPRD Polman dalam Penyusunan 20 Rancangan Perda 2025

    • calendar_month Kam, 17 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 74
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Biro Hukum Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Barat (Setda Sulbar) melalui Bagian Peraturan Perundang-Undangan Kabupaten/Kota menerima Kunjungan Kerja Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kabupaten Polewali Mandar, Rabu, 16 Juli 2025. Dalam kunjungan ke Pemprov Sulbar, hadir Ketua Bapemperda DPRD Polewali Mandar, Abdul Muin bersama anggota. Kedatangannya disambut Kepala Bagian (Kabag.) Perundang-Undangan Kab/Kota […]

  • Pemuda Meninggal Diduga Akibat AstraZeneca, Komnas KIPI: Belum Cukup Bukti

    Pemuda Meninggal Diduga Akibat AstraZeneca, Komnas KIPI: Belum Cukup Bukti

    • calendar_month Sen, 10 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 72
    • 0Komentar

    JAKARTA – Satu hari usai divaksinasi Covid-19, Pemuda 22 tahun asal Buaran, Jakarta, meninggal dunia. Hingga saat ini penyebab meninggalnya pemuda tersebut masih belum cukup bukti untuk dikaitkan dengan vaksinasi. Ketua Komisi Nasional Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (Komnas KIPI) Prof. Hindra Irawan Satari mengatakan pihaknya belum mendapatkan cukup bukti untuk mengaitkan kejadian itu dengan vaksinasi. […]

  • Bupati Pasangkayu Lantik Camat Sarjo dan Kabag Protokol

    Bupati Pasangkayu Lantik Camat Sarjo dan Kabag Protokol

    • calendar_month Rab, 13 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 97
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa melantik dua pejabat eselon III, masing-masing Camat Sarjo dan Kepala Bagian (Kabag) Protokol dan Komunikasi Pimpinan, Rabu 13 April. Camat Sarjo dijabat oleh M. Nasir sementara Kabag Protokol dijabat oleh M. Azis. Hadir pula dalam pelantikan itu, Wakil Bupati Herny Agus, Sekkab Firman, Asisten III Abdul Wahid dan Kepala […]

  • Dorong Revisi Edaran, Kemenpan-RB Tidak Harus Serentak Lakukan Pengangkatan PNS dan PPPK

    Dorong Revisi Edaran, Kemenpan-RB Tidak Harus Serentak Lakukan Pengangkatan PNS dan PPPK

    • calendar_month Sab, 15 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 85
    • 0Komentar

    Jakarta (ekspossulbar.co.id) – Polemik pengangkatan Calon Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) terus bergulir. Sebagian besar dari mereka yang sudah lulus di tahap akhir mengeluh karena terjadi penundaan pengangkatan alias tidak sesuai dengan jadwal yang ditetapkan. Diketahui, pengangkatan CPNS 2024 yang semulanya di Bulan Maret 2025 (usul penetapan […]

  • Kapolres Pasangkayu ke Personel : Dengungkankan Falsafah Pancasila ke Masyarakat

    Kapolres Pasangkayu ke Personel : Dengungkankan Falsafah Pancasila ke Masyarakat

    • calendar_month Rab, 2 Jun 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 66
    • 0Komentar

    PASANGKAYU– Kapolres Pasangkayu AKBP Leo H Siagian berpesan kepada personelnya, agar tetap mendengungkan falsafah Pancasila ditengah masyarakat. Itu disampaikannya usai mengikuti upacara hari lahir Pancasila via virtual, Selasa 1 Juni. “Sebagai anggota Polri kita jangan pernah kendor melayani masyarakat dan mendengungkan bahwa falsafah negara adalah Pancasila. Harus diwujudkan dengan bukti yang nyata, diantaranya melaksanakan nilai-nilai […]

  • Dukung Ekonomi Desa, ESDM Sulbar Genjot Pembangunan Jaringan Listrik di Botteng

    Dukung Ekonomi Desa, ESDM Sulbar Genjot Pembangunan Jaringan Listrik di Botteng

    • calendar_month Jum, 11 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 68
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam upaya mempercepat pemerataan akses energi di daerah pedesaan, Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melakukan pemantauan langsung atas usulan penambahan jaringan listrik di Desa Botteng, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju, Rabu 9 Juli 2025. Program percepatan ini juga sejalan dengan visi Panca Daya Gubernur Sulbar Suhardi Duka […]

expand_less