Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » TAPD-Banggar DPRD Pasangkayu Mantapkan Pembahasan KUA-PPAS 2020

TAPD-Banggar DPRD Pasangkayu Mantapkan Pembahasan KUA-PPAS 2020

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 18 Jul 2019
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) dan Badan Anggaran (Banggar) DPRD Pasangkayu kembali menggelar rapat bersama membahas rancangan Kebijakan Umum Anggaran dan Preoritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2020.


Hadir dalam kesempatan itu, Sekkab Pasangkayu sekaligus Ketua TAPD Firman dan anggota TAPD lainnya, Ketua DPRD Pasangkayu Lukman Said dan anggota Banggar DPRD lainnya.


Sekkab Firman menyampaikan rapat bersama ini, dalam rangka pemantapan pembahasan rancangan KUA-PPAS 2020. Sebelum nantinya disusun menjadi sebuah Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD 2020.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pelayanan Publik

    Biro Organisasi Verifikasi Hasil Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik

    • calendar_month Sab, 25 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 87
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Setelah melaksanakan Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik (PEKPPP) pada sejumlah kabupaten di Sulawesi Barat (Sulbar), Bagian Tatalaksana dan Pelayanan Publik Biro Organisasi Sekretariat Daerah (Setda) Sulbar kini melaksanakan verifikasi Hasil Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik. Kegiatan verifikasi tersebut berlangsung sejak tanggal 22 Oktober 2025 hingga hari ini Sabtu 25 Oktober […]

  • HUT ke-73 Korps Polairud, Polresta Mamuju Bagi Paket Sembako ke Panti Asuhan

    HUT ke-73 Korps Polairud, Polresta Mamuju Bagi Paket Sembako ke Panti Asuhan

    • calendar_month Sab, 25 Nov 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Satuan Polairud Polresta Mamuju menggelar Anjangsana dengan membagikan paket sembako kepada Panti Asuhan Nuralam Panji Anak Bangsa di Kelurahan Simboro Kecamatan Simboro kabupaten Mamuju, Jumat (24/11/2023). Kegiatan ini merupakan rangkaian hari ulang tahun Polairud yang ke-73. “Bantuan paket sembako diharap dapat meringankan beban hidup masyarakat yang kurang mampu,” harap Kasat Polairud Polresta […]

  • Kobarkan Semangat Taat Pajak! BPKPD Sulbar Bersama Satpol PP Lakukan Penertiban Kendaraan Bermotor ASN

    Kobarkan Semangat Taat Pajak! BPKPD Sulbar Bersama Satpol PP Lakukan Penertiban Kendaraan Bermotor ASN

    • calendar_month Sel, 21 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 65
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Sulbar menggiatkan penertiban kendaraan bermotor dan aksi tempel stiker ajakan bayar pajak kendaraan di wilayah Sulbar. Sebagai penerapan aksi“Kobarkan Semangat Taat Pajak!.” Seperti pada Senin (20/10/2025), para aparatur sipil negara (ASN) san non ASN turun ke lapangan guna melakuka penertiban kendaraan para abdi negara. Kegiatan […]

  • Sekkab Firman Buka Sosialisasi Peningkatan PAD

    Sekkab Firman Buka Sosialisasi Peningkatan PAD

    • calendar_month Kam, 19 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 81
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Sekkab Pasangkayu Firman membuka kegiatan sosialisasi tentang peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD), yang digelar oleh Badan Pendapatan Daerah (Bapenda), Kamis 19 Mei. Hadir pula dalam acara yang berlangsung disalah satu aula hotel di Pasangkayu itu, perwakilan Kejari, dan Polres Pasangkayu. Sekkab Firman mengapresiasi kegiatan itu, diharapkan ketaatan dan kepatuhan membayar pajak dari wajib pajak […]

  • MES Sulbar Resmi Dilantik: Kolaborasi Baru untuk Ekonomi Syariah yang Inklusif

    MES Sulbar Resmi Dilantik: Kolaborasi Baru untuk Ekonomi Syariah yang Inklusif

    • calendar_month Rab, 11 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 108
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Wilayah Sulawesi Barat (Sulbar) secara resmi memulai perannya sebagai penggerak ekonomi syariah di daerah setelah dilantik pada Rabu, (11/6) di Ballroom Andi Depu, Kantor Gubernur Sulawesi Barat. Sebelum pelantikan, beberapa waktu lalu Gubernur Sulbar Suhardi Duka (SDK) menerima pengurus MES dan menyatakan dukungan penuh, termasuk memfasilitasi pelantikan di […]

  • Sat Res Narkoba Polres Majene Beberkan Keberhasilan Tangkap 7 Tersangka Selama Periode Bulan Juni-Juli 2025

    Sat Res Narkoba Polres Majene Beberkan Keberhasilan Tangkap 7 Tersangka Selama Periode Bulan Juni-Juli 2025

    • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 90
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MEJENE – Satuan Reserse Narkoba (Sat Resnarkoba) Polres Majene kembali menunjukan keberhasilannya dalam memerangi peredaran narkotika di wilayah hukum Kabupaten Majene. Hal tersebut diungkapkan dalam konferensi pers bersama awak media yang digelar di ruang data Polres Majene, Rabu (20/8/2025). Kasat Res Narkoba Polres Majene, IPTU Japaruddin, menyampaikan bahwa sepanjang periode Juni hingga Juli 2025 […]

expand_less